logo

Rekomendasi Kursi Gaming Termurah 2024, Tetap Beri Kenyamanan Ekstra

PembasmiBocil
Rabu 02 Oktober 2024, 07:05 WIB
SAGE Gaming Chair SG-168 (FOTO: shopee)

SAGE Gaming Chair SG-168 (FOTO: shopee)

Indogamers.com - Bagi para gamers, memiliki kursi gaming yang nyaman tentu saja sangat penting untuk menunjang performa selama bermain game mereka.

Selain bisa meningkatkan kenyamanan, kursi gaming juga bisa mencegah rasa pegal, nyeri, hingga cedera akibat duduk terlalu lama selama bermain game.

Namun, untuk mendapatkan sebuah kursi gaming ini, para gamers dipaksa merogoh kocek mereka dalam-dalam. Sebab, kursi gaming yang memiliki kualitas bagus umumnya dibanderol dengan harga yang tinggi.

Baca Juga: Profil dan Fakta Menarik IShowSpeed, Streamer Gaming yang Kini Naik Daun

Nah, bagi kamu para gamers yang membutuhkan kursi gaming ini, kamu tidak perlu khawatir mengenai harga kursi gaming yang tinggi.

Sebab, dari berbagai merk dan model kursi gaming yang beredar di pasaran, masih ada kursi gaming yang memiliki kualitas bagus dan tetap memberikan kenyamanan ekstra namun harganya murah.

Berikut ini Indogamers.com akan memberikan rekomendasi kursi gaming murah yang tetap memberikan kenyamanan ekstra bagi para penggunanya di tahun 2024.

1. KUCA Gaming Chair

KUCA Gaming Chair

Kursi gaming termurah pertama yang bisa kamu pilih di tahun 2024 adalah KUCA Gaming Chair.

Kursi gaming ini hanya dibanderol dengan harga kurang dari Rp1 jutaan saja, tepatnya kamu bisa mendapatkan KUCA Gaming Chair ini hanya dengan harga Rp600 ribuan saja.

Meskipun kamu belum bisa mendapatkan kursi gaming dengan banyak fitur, namun dengan harga tersebut kamu sudah bisa memiliki kursi gaming yang memiliki kenyamanan yang tak kalah dari kursi gaming yang lebih mahal.

2. SAGE Gaming Chair SG-168

SAGE Gaming Chair SG-168

Kursi gaming murah selanjutnya yang bisa kamu pilih di tahun 2024 adalah SAGE Gaming Chair SG-168. Kursi gaming ini hanya dibanderol dengan harga Rp1 jutaan saja, tepatnya di harga Rp1,2 jutaan melalui marketplace.

Berbeda dengan KUCA yang fiturnya minim, SAGE Gaming Chair SG-168 memiliki fitur yang lebih banyak, sehingga sangat cocok digunakan untuk bermain game meskipun seharian penuh.

3. Marvo CH-106

Marvo CH-106

Kursi gaming murah terakhir yang Indogamers.com rekomendasikan adalah Marvo CH-106. Kursi gaming ini dibanderol dengan harga hanya Rp1,6 jutaan saja.

Dengan harga tersebut kamu sudah bisa menikmati kenyamanan saat bermain game.

Terlebih kursi ini juga telah dilengkapi dengan armrest fleksibel yang bisa diatur sesuai kebutuhan, kursi ini mendukung posisi duduk yang ergonomis saat bermain.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Lenovo Siapkan Versi Lite dan Gen 2 untuk Legion Go, Incar Pasar Handheld Gaming

Sabtu 28 September 2024, 11:56 WIB
undefined
Gadget

Gamer Wajib Cek! 6 HP Infinix yang Bisa Kamu Jadikan HP Gaming

Senin 30 September 2024, 18:21 WIB
undefined
Gadget

6 Rekomendasi HP Xiaomi Terbaru, Pas Buat Gaming!

Selasa 01 Oktober 2024, 13:30 WIB
undefined
News Update
Gadget01 November 2024, 16:01 WIB

5 HP Xiaomi Full Display, Layar Super AMOLED. Bikin Smartphone Tampil Lebih Elegan

Berikut adalah 5 rekomendasi ponsel Xiaomi yang full display menggunakan jenis layar super AMOLED
Xiaomi Mi 10 (FOTO: Xiaomi Mi 10)
Gadget01 November 2024, 12:09 WIB

6 HP Xiaomi dengan Baterai Tahan Lama yang Layak Buat Kamu Beli

Berikut adalah 6 rekomendasi handphone Xiaomi dengan baterai tahan lama yang layak dimiliki
HP Xiaomi dengan Baterai Tahan Lama (Foto: Xiaomi Indonesia)
News02 Oktober 2024, 09:02 WIB

Apa itu World Liberty Financial Platform Crypto milik Donald Trump? Begini Syarat Pendaftaran

Donald Trump bersama putra dan rekan-rekannya mendirikan World Liberty Financial dengan janji revolusi platform cryptocurrency.
World Liberty Financial. (Sumber: Ebizma)
PC02 Oktober 2024, 08:29 WIB

Rekomendasi 5 Game Sniper Terbaik yang Wajib Kamu Coba di PC

Sniper Elite 5 merupakan seri terbaru dari franchise Sniper Elite. Game ini menyempurnakan formula yang sudah ada dengan peta lebih luas dan detail.
Zombie Army Trilogy. (Sumber: Steam)
Gadget02 Oktober 2024, 08:28 WIB

Kenali Penyebab Iklan Mengganggu yang Muncul di HP Android

Iklan yang muncul di HP Android bisa terjadi karena berbagai penyebab. Salah satunya pengguna terlalu sering menggunakan aplikasi gratis.
Ilustrasi berbagai iklan yang muncul di HP Android (FOTO: news9live.com)
Gadget02 Oktober 2024, 08:11 WIB

Infinix Hot 50 4G Resmi Dirilis, Hadir dengan Layar 120Hz dan Prosesor Terbaru MediaTek Helio G100

Infinix Hot 50 4G yang dirilis secara global menghadirkan prosesor terbaru dari MediaTek yaitu, MediaTek Helio G100.
Infinix Hot 50 4G (FOTO: Gsmarena)
Guides02 Oktober 2024, 08:02 WIB

Cara Ampuh Blokir SMS Promosi dan Spam di iPhone yang Mengganggu

Blokir SMS promosi dan spam di iPhone bisa kamu lakukan dengan mudah tanpa bantuan aplikasi pihak ketiga.
Ilustrasi SMS spam yang masuk di iPhone (FOTO: Indogamers)
News02 Oktober 2024, 07:30 WIB

Cara Main Roblox di Chromebook Terbaru 2024

Roblox populer di kalangan anak-anak dan remaja, tetapi banyak pengguna Chromebook kesulitan memainkannya saat pakai OS jenis ini.
Peringatan memori rendah saat main game Roblox.
Accessories02 Oktober 2024, 07:05 WIB

Rekomendasi Kursi Gaming Termurah 2024, Tetap Beri Kenyamanan Ekstra

Kursi gaming murah bisa menjadi pilihan para gamers yang ingin mendapatkan pengalaman bermain game yang lebih intens dengan bujet minim.
SAGE Gaming Chair SG-168 (FOTO: shopee)
News02 Oktober 2024, 07:03 WIB

5 Fakta Game PowerWash Simulator Baik untuk Kesehatan Mental

72 persen pemain PowerWash Simulator mengalami peningkatan mood.
PowerWash Simulator. (Sumber: Steam)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.