logo

Sempat Dibangga-banggakan, Benarkah Apple Sudah Hentikan Produksi Vision Pro?

PembasmiBocil
Jumat 03 Januari 2025, 19:05 WIB
Apple Vision Pro. (Sumber: Apple)

Apple Vision Pro. (Sumber: Apple)

Indogamers.com - Apple Vision Pro yang belum genap satu tahun setelah peluncurannya, dan sempat dibangga-banggakan oleh Apple, kini dikabarkan telah diberhentikan produksinya.

Mungkin hal tersebut memanglah benar, mengingat dalam beberapa bulan terakhir ini Apple memang telah memangkas produksi dari Apple Vision Pro karena sepi peminat.

Apple Vision Pro ini pertama kali dirilis oleh Apple pada awal Februari 2024 lalu, dan tampaknya sudah tidak lagi berada dalam fase produksi terhitung sejak Desember 2024 lalu.

Baca Juga: 5 Keunggulan Apple Vision Pro yang Paling Menonjol, Bawa Pengalaman Hiburan Luar Biasa

Menurut informasi dari laman Wccftech, headset mixed reality Apple Vision Pro ini dibanderol dengan harga mulai dari 3499 USD atau setara dengan Rp56 jutaan ini tampaknya memang tidak begitu diminati.

Dengan banderol harga 3499 USD untuk varian penyimpanan dasar, sudah jelas sejak awal bahwa Apple Vision Pro tidak akan berada di tangan mayoritas pembeli.

Tetapi metrik yang penting adalah bahwa mereka yang benar-benar melakukan pembelian mengembalikannya karena kualitasnya mulai memudar setelah beberapa kali digunakan.

Data internal Apple sendiri menyebutkan kalau Vision Pro bahkan tidak terjual sampai 500 ribu unit. Apple sendiri juga sempat berencana untuk merilis varian yang lebih hemat bajet atau murah.

Namun, menurut analis Ming-Chi Kuo, jadwal produksi Apple Vision Pro dengan harga lebih murah ditunda hingga setelah tahun 2027.

Artinya para konsumen kemungkinan akan disambut oleh penerus yang lebih mahal akhir tahun ini yang dilengkapi dengan M5.

Namun, Mark Gurman dari Bloomberg telah menyatakan bahwa kita tidak boleh mengharapkannya sebelum akhir tahun 2026.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Apple Umumkan Daftar Game dan Aplikasi Terpopuler 2024 di App Store

Rabu 18 Desember 2024, 10:43 WIB
undefined
Console

Apple dan Sony Dikabarkan Bekerja Sama untuk Bawa Dukungan Pengontrol ke Vision Pro

Selasa 10 Desember 2024, 15:51 WIB
undefined
Gadget

Inovasi Lagi! Apple Rencanakan Buat iPhone Lipat dan Lebih Tipis

Selasa 17 Desember 2024, 11:00 WIB
undefined
News Update
Gadget05 Januari 2025, 20:01 WIB

Daftar 4 HP yang Siap Dirilis Awal Tahun 2025, Mana yang Paling Kamu Tunggu?

Awal tahun 2025 ini pasar HP internasional akan kedatangan beberapa HP baru.
Ilustrasi Oppo Reno 13 Pro, salah satu HP yang dirilis di awal tahun 2025.(FOTO: gizmochina.com)
Gadget05 Januari 2025, 19:05 WIB

Rekomendasi 5 HP untuk Game Berat Harga Rp2 Jutaan

HP gaming kini kian terjangkau mulai dari Rp2 jutaan dengan spesifikasi mumpuni yang siap memberi pengalaman main optimal.
Ilustrasi main game mobile dengan layar refresh rate tinggi.
Gadget05 Januari 2025, 18:00 WIB

Penasaran Berapa Jumlah Perangkat yang Terhubung dengan akun Google Milikmu? Begini Cara Mengeceknya

Selain bisa mengetahui berapa perangkat yang terhubung di akun Google, cek perangkat terhubung dengan akun Google juga berguna untuk meningkatkan keamanan akun.
Ilustrasi cek jumlah perangkat yang terhubung di akun Google (FOTO: Indogamers)
News05 Januari 2025, 17:00 WIB

Jarang Diketahui, Ini Alasan Mengapa Naughty Dog Dijual ke Sony

Itulah yang terjadi pada Naughty Dog sebelum akhirnya dijual ke Sony pada 2001.
Naughty Dog. (Sumber: LevelUp)
Console05 Januari 2025, 15:18 WIB

Elden Ring Nightreign Tinggalkan Fitur Ikonik, Apa Alasannya?

Kreator Elden Ring, hanya terlibat hingga tahap awal konseptualisasi Nightreign.
Elden Ring (FOTO: FromSoftware)
Console05 Januari 2025, 14:48 WIB

Direktur Helldivers 2 Mulai Susun Rencana Game Baru Arrowhead

Setelah kesuksesan besar Helldivers 2, direktur kreatif Johan Pilested mengungkapkan bahwa ia telah
Helldivers 2 (FOTO: Arrowhead Game Studios) (FOTO: Arrowhead Game Studios)
Lifestyle05 Januari 2025, 11:05 WIB

Mobile Legends Bakal Hadirkan Pemain Bola di Land of Dawn?

Poster menarik diunggah di akun resmi game Mobile Legends: Bang Bang @realmobilelegendsid.
Poster menarik dari MLBB tentang bola dan pemain sepak bola. (FOTO: Instagram/realmobilelegendsid)
Console05 Januari 2025, 10:57 WIB

Microsoft Tolak Crossover Master Chief dan Doom Slayer di Serial Secret Level

Namun, kabarnya Microsoft memutuskan untuk menolak tawaran tersebut meski sudah ada rencana matang untuk mewujudkannya.
Lini usaha Microsoft di bidang game. (Sumber: WccfTech)
Console05 Januari 2025, 10:20 WIB

Terungkap! Ini Alasan Paling Masuk Akal Mengapa Black Myth: Wukong Belum Ada di Xbox

Black Myth: Wukong telah mencuri perhatian para gamer sejak perilisannya di PlayStation 5 dan Steam.
Black Myth: Wukong, salah satu game terbaru terbaik PS5. (FOTO: playstation.com)
Mobile05 Januari 2025, 10:02 WIB

5 Game Berat Mobile 2025 Beserta Rekomendasi Spek HP Gaming Memainkannya

Berikut akan dibahas daftar 5 game berat yang bisa dimainkan secara mobile 2025.
Ilustrasi bermain game mobile. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.