logo

Rekomendasi 5 Meja Gaming Terbaik di Bawah Rp1 Jutaan yang Harus Kamu Miliki!

PembasmiBocil
Selasa 07 Januari 2025, 17:05 WIB
Ilustasi salah satu meja gaming terbaik di bawah Rp1 jutaan, Homedoki Meja Gaming L Shaped (FOTO: tokopedia.com)

Ilustasi salah satu meja gaming terbaik di bawah Rp1 jutaan, Homedoki Meja Gaming L Shaped (FOTO: tokopedia.com)

Indogamers.com - Bagi kamu para gamers yang tengah membangun PC, tentu saja kamu juga membutuhkan meja untuk meletakan PC dan perlengkapan lainnya agar setup PC bisa membuatmu merasa nyaman.

Meja yang bisa kamu gunakan untuk setup PC ini tentu saja adalah meja gaming. Selain membantu posisimu terasa lebih nyaman, dengan meja gaming setup PC milikmu juga akan memiliki tampilan yang jauh lebih menarik.

Untuk saat ini, di pasaran sudah cukup banyak merek yang menghadirkan meja gaming dengan berbagai fitur penunjang, seperti cable box atau tingkat ketinggian yang bisa disesuaikan.

Baca Juga: Rekomendasi 5 HP Gaming Harga Rp1 Jutaan dengan RAM 8GB

Karena banyaknya meja gaming di pasaran ini, tak jarang membuat orang bingung untuk memilih meja gaming mana yang terbaik dan tetap dibanderol dengan harga yang murah.

Karena itu, pada artikel kali ini Indogamers.com akan memberikan rekomendasi meja gaming terbaik yang bisa kamu pilih dengan banderol harga di bawah Rp1 jutaan saja.

Apa saja meja gaming tersebut? Langsung saja simak selengkapnya di bawah ini.

1. Floth FL120 120 x 60

Floth FL120 120 x 60

Salah satu meja gaming terbaik dengan harga di bawah Rp1 jutaan yang Indogamers.com rekomendasikan adalah Floth FL120 120 x 60 yang hadir dengan desain minimalis.

Meja gaming ini hanya dibanderol dengan harga sekitar Rp890 ribuan saja dan sudah terbuat dari bahan metal yang kokoh.

Pada bagian kaki-kakinya, Floth FL120 ini terbuat dari bahan metal, dan area atasnya terbuat dari melamine yang sanggup menahan beban berat.

Meja gaming yang satu ini tergolong sangat simpel, karena tidak menghadirkan banyak fitur, hanya berupa tambahan dudukan meja untuk monitor.

2. SAPPORO YORK

SAPPORO YORK

Rekomendasi selanjutnya untuk meja gaming terbaik dengan harga di bawah Rp1 jutaan dari Indogamers.com yang bisa kamu pilih adalah SAPPORO YORK.

Meja gaming yang satu ini dibanderol dengan harga sekitar Rp900 ribuan saja dan sudah memiliki berbagai fitur penting, seperti lubang kabel agar pengkabelan bisa dikelola dengan mudah.

Bagian kerangka mejanya terbuat dari bahan metal yang tebal dan kokoh, serta telah dilapisi dengan finishing powder coating agar meja lebih tahan karat.

3. ONEX GDI-1000-W Gaming Desk 47” Wood Feet Cup Holder

ONEX GDI-1000-W Gaming Desk 47” Wood Feet Cup Holder

Selain dua meja gaming di atas, ONEX GDI-1000-W Gaming Desk 47” Wood Feet Cup Holder juga menjadi salah satu meja gaming terbaik di bawah Rp1 jutaan yang Indogamers.com rekomendasikan.

Meja gaming ini memiliki banyak keunggulan seperti hadirnya fitur cup holder, headset holder, hingga stabilizer kaki.

Bagi kamu yang berminat dengan meja gaming ini, kamu bisa mendapatkannya dengan harga sekitar Rp900 ribuan saja.

4. Deli Furniture

Deli Furniture

Meja gaming lainnya yang memiliki harga di bawah Rp1 jutaan dan menjadi meja gaming terbaik yang Indogamers.com rekomendasikan adalah Deli Furniture Meja Gaming.

Berbeda dengan meja gaming lainnya, meja gaming yang satu ini terbuat dari bahan serat karbon yang mampu menahan bobot 300kg.

Untuk harganya, meja gaming Deli Furniture ini dibanderol dengan harga sekitar Rp950 ribuan. Dengan harga tersebut, kamu sudah bisa menikmati berbagai fitur menarik seperti cable box dan tempat minum.

5. Homedoki Meja Gaming L Shaped

Homedoki Meja Gaming L Shaped

Meja gaming terbaik dengan harga di bawah Rp1 jutaan adalah Homedoki Meja Gaming L Shaped.

Homedoki Meja Gaming L Shaped hadir dengan desain yang unik, dengan bagian atas berbentuk L, tiang yang diperkuat, sudut melengkung untuk mencegah benturan, dan Kaki meja yang dipertebal, peningkatan penahan beban, tidak mudah goyang.

Untuk harga dari Homedoki Meja Gaming L Shaped ini, kamu bisa mendapatkannya dengan harga sekitar Rp650 ribuan dan kamu sudah bisa menikmati meja gaming yang luas dan sangat nyaman digunakan.******

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

IKEA Luncurkan Varian Kursi dan Meja Gaming Kerjasama Dengan ASUS ROG

Senin 03 Juli 2023, 11:49 WIB
undefined
Accessories

4 Rekomendasi Kursi Gaming Terbaik untuk Kenyamanan Maksimal

Selasa 03 September 2024, 13:01 WIB
undefined
Accessories

4 Meja Gaming Termurah Harga di Bawah Rp1 Juta

Rabu 20 November 2024, 15:05 WIB
undefined
News Update
News12 Maret 2025, 19:39 WIB

Lego Investasi Ratusan Juta Dolar Buat Bikin Tim Developer Game Internal

Lego mulai mengambil pendekatan lebih aktif di industri video game dengan membentuk tim pengembang internal.
Kantor Lego. (Sumber: Geek Culture)
Gadget12 Maret 2025, 18:45 WIB

4 Cara Termudah untuk Menghilangkan Iklan di iPhone

Selain HP Android, ternyata iklan juga bisa muncul di iPhone, namun masih bisa diatasi dengan cara berikut.
Ilustrasi iklan yang muncul di iPhone. (FOTO: ipadizate.com)
News12 Maret 2025, 18:18 WIB

108 Karakter Suikoden Star Leap Didapatkan Lewat Gacha atau Tidak? Begini Penjelasan Detailnya

Untuk lebih memahami bagaimana sistem rekrutmen di game Suikoden Star Leap bekerja, berikut beberapa contoh karakter dan cara mendapatkannya.
Suikoden Star Leap. (Sumber: Konami)
Mobile12 Maret 2025, 18:00 WIB

Butuh Skill Dewa, Ini 5 Alasan Conqueror Jadi Rank Tersulit di PUBG Mobile

Bagi banyak gamers, menaklukkan rank Conqueror di PUBG Mobile adalah sebuah pencapaian yang membanggakan.
Game PUBG Korea. (Sumber: Naver)
Gadget12 Maret 2025, 17:48 WIB

4 Cara Mudah Mengatasi Joy-Con Drift di Nintendo Switch yang Sering Menghantui

Joy-Con drift di Nintendo Switch yang sering menghantui para penggunanya bisa diatasi dengan mudah menggunakan cara berikut.
Pengguna NIntendo yang kesal karena Joy-con drift. (FOTO: asurion.com)
Mobile12 Maret 2025, 16:00 WIB

4 Keunggulan Sun Ce Honor of King yang Bisa Bikin Lawan Kalang Kabut

Tahukah kamu kalau Sun Ce, sang panglima perang legendaris dari era Tiga Kerajaan, telah jadi idola di Honor of Kings. Sebagai hero fighter
Sun Ce Honor of Kings. (Sumber: Honor of Kings)
Gadget12 Maret 2025, 15:41 WIB

Asus Vivobook 14 Flip: Harga dan Spesifikasi Copilot+ PC dengan Baterai Ekstra Besar

Asus Vivobook 14 Flip hadir sebagai laptop AI lipat dengan Copilot+ PC dengan baterai yang kapasitasnya sangat besar.
Laptop AI lipat terbaru dari Asus, Asus Vivobook 14 Flip (TP3407) yang memiliki baterai ekstra besar. (FOTO: Asus)
Gadget12 Maret 2025, 14:30 WIB

Huawei Mate X6 Meluncur di Indonesia: Ini Spesifikasi Mumpuni HP Lipat Flagship dengan Harga Rp30 Juta

Huawei Mate X6 secara resmi dirilis di Indonesia menjadi HP lipat paling tipis dari Huawei.
Huawei Mate X6, HP lipat pertama dari Huawei yang resmi dirilis di Indonesia. (FOTO: Huawei)
Gadget12 Maret 2025, 14:15 WIB

Masih Belum Paham? Begini Cara Pakai Saweria untuk Streaming dan Donasi

Saweria ini sering digunakan oleh para konten kreator dan streamer untuk mendapatkan dukungan atau apresiasi dari para penontonnya.
Ilustrasi menggunakan Saweria untuk mendapatkan donasi selama livestreaming. (FOTO: Saweria)
PC12 Maret 2025, 13:50 WIB

10 Game Single Player Seru Paling Ditunggu di Tahun 2025

Tahun 2025 bakal penuh dengan game single player keren. Dari GTA VI sampai Assassin's Creed Shadows, ini dia daftar game yang wajib masuk wishlist kamu.
Game Single Player 2025 (Foto: YouTube/Game Launch Central)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.