logo

Sandi Harian Hamster Kombat 1 Agustus 2024, Pecahkan Daily Chiper dan Dapatkan Hadiah Jutaan!

Retno Dwi Marcelina
Kamis 01 Agustus 2024, 17:52 WIB
Hamster Kombat. (Sumber: Hamster Kombat)

Hamster Kombat. (Sumber: Hamster Kombat)

Indogamers.com - Hamster Kombat ialah game simulasi crypto yang berada di aplikasi Telegram.

Permainan ini cukup viral karena bisa menghasilkan uang dari koin yang berhasil dikumpulkan oleh hamster.

Daily Chiper Today atau Sand Harian menjadi salah satu cara mengumpulkan koin di Hamster Kombat.

Baca Juga: Top Goal: Be A Soccer Champion, Judul Baru dari Nordeus Memulai Soft Launch di Android

Sandi Harian Hamster Kombat berupa Kode Morse yang harus dipecahkan oleh pemain Hamster Kombat.

Setelah dipecahakan, Kode Morse tersebut akan menghasilkan koin jutaan sebesar 1.000.000 atau 1 juta.

Mari kita simak Sandi Harian Hamster Kombat 1 Agustus 2024 dan dapatkan koin 1 juta.

Baca Juga: Skin Terbaru The First Descendant Dicap Semakin Tidak Senonoh

Sandi Harian ini diambil berdasarkan Kode Morse yang didominasi oleh simbol . (titik) dan - (strip).

Cara mengaplikasikan Kode Morse tersebut cukup dengan tap 1 kali pada layar untuk 1 titik dan tekan sebentar 1 kali pada layar untuk 1 strip.

Jika sudah paham, berikut Sandi Harian Hamster Kombat 1 Agustus 2024, pecahkan Kode Morse dan serbu hadiahnya!

Baca Juga: Lego Star Wars: The Skywalker Tersedia di PlayStation Plus Bulan Agustus

Sandi Harian Hamster Kombat 1 Agustus 2024

VAULT

  • V = . . . -

  • A = . -

  • U = . . -

  • L = . - . .

  • T = -

Baca Juga: Pengembang Ungkap Kesulitan Bekerja dengan Apple Arcade, Dari Pertemuan Tidak Produktif Hingga Pembayaran Terlambat

Cara Main Sandi Harian Hamster Kombat

Untuk kamu yang belum tahu cara main Sandi Harian Hamster Kombat berikut ini tutorialnya:

1. buka game Hamster Kombat

2. klik sandi harian

3. klik sesuai dengan Kode Morse Sandi Harian Hari ini pada Hamster di layar HP kamu

4. Setelah berhasil, dapatkan koin hingga 1 juta

Demikianlah Sandi Harian Kode Morse Hamster Kombat 1 Agustus 2024.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

Top Goal: Be A Soccer Champion, Judul Baru dari Nordeus Memulai Soft Launch di Android

Kamis 01 Agustus 2024, 16:31 WIB
undefined
Mobile

Heidel Ball 2024 Black Desert Mobile Memperkenalkan Kelas Baru, Mode Survival, dan Banyak Fitur Menarik Lainnya

Kamis 01 Agustus 2024, 17:30 WIB
undefined
News

Moonton Hadirkan Event 'Merdeka Bareng MLBB', Sambut Kemerdekaan RI dan Olimpiade Paris 2024

Kamis 01 Agustus 2024, 17:38 WIB
undefined
News

Honor of Kings akan Berikan Sanksi Tegas Kepada Para Cheater

Kamis 01 Agustus 2024, 17:43 WIB
undefined
Guides

Istilah Makro dan Mikro dalam Mobile Legends, Pemain Harus Tahu Fungsi Keduanya

Kamis 01 Agustus 2024, 17:45 WIB
undefined
News Update
Console23 Januari 2025, 19:30 WIB

Cari Game Ramah Anak? Ini 7 Game Terbaik di Nintendo Switch yang Seru dan Cocok Dimainkan Anak-anak

Berbagai game seru dan ramah anak yang cocok dimainkan oleh keluarga di Nintendo Switch, seperti Mario Kart 8 Deluxe, Super Smash Bros. Ultimate, dan Kirby and the Forgotten Land.
Mario Kart 8 Deluxe. (Sumber: Nintendo)
PC23 Januari 2025, 19:12 WIB

Mainkan Sampai Lupa Waktu! Ini 5 Game Microsoft Ini Wajib Kamu Coba!

Siapa sih yang nggak kenal Microsoft? Perusahaan teknologi raksasa ini nggak cuma bikin perangkat lunak
Madame Olivia dalam game Sea of Thieves. (Sumber: Sea of Thieves)
PC23 Januari 2025, 19:00 WIB

Microsoft Edge Game Assist: Penantang Baru Overlay Steam di Windows 11

Kali ini, mereka meluncurkan Microsoft Edge Game Assist, sebuah fitur pendamping gaming yang dirancang untuk Windows 11.
Windows 11. (Sumber: Microsoft)
Console23 Januari 2025, 18:35 WIB

Parodi GTA 6 Grand Taking Ages, Siap Mendarat di Steam Meski Ditarik PlayStation

Grand Taking Ages, sebuah "parodi" unik yang terinspirasi dari GTA 6, dipastikan akan hadir di Steam pada Juli 2025.
Parodi GTA 6. (Sumber: Euro Gamer)
Console23 Januari 2025, 18:24 WIB

Main Bareng Teman atau Keluarga di Nintendo Switch? Ini 7 Game Co-op Terbaik

Game co-op terbaik di Nintendo Switch menawarkan berbagai pengalaman seru yang bisa dimainkan bersama teman atau keluarga, mulai dari balapan di Mario Kart 8 Deluxe hingga tantangan masak di Overcooked 2.
Game Co-op Unravel Two (Foto: YouTube/Electronic Arts)
Console23 Januari 2025, 17:48 WIB

15 Game PS5 Terbaik yang Dijamin Bikin Kamu Betah di depan Layar!

Temukan daftar 15 game PS5 terbaik yang wajib dimainkan. Dari aksi hingga petualangan, game-game eksklusif ini dijamin bikin kamu betah di depan layar. Yuk, cek rekomendasinya!
15 Game PS5 Terbaik yang Dijamin Bikin Kamu Betah di depan Layar!(FOTO: Youtube Hitman89)
Console23 Januari 2025, 17:37 WIB

10 Game Balap Open World Terbaik di PS5 untuk Gamer Sejati

Temukan 10 game balap open world terbaik di PS5 yang wajib dimainkan! Dari balapan seru, eksplorasi, hingga grafis memukau, semuanya ada di sini. Cocok buat gamer yang doyan adrenalin!
10 Game Balap Open World Terbaik di PS5 untuk Gamer Sejati(FOTO: Steam)
Console23 Januari 2025, 17:31 WIB

Mau Main Tenis di Nintendo Switch? Cek 7 Game Tenis Populer Ini yang Harus Kamu Miliki!

Berbagai pilihan game tenis yang seru bisa dimainkan di Nintendo Switch, mulai dari yang santai hingga yang lebih realistis.
Nintendo Switch Sports (FOTO: Nintendo)
Console23 Januari 2025, 17:30 WIB

Ini 7 Game RPG Terbaik yang Bisa Dimainkan di Nintendo Switch

Berbagai pilihan game RPG terbaik yang bisa dimainkan di Nintendo Switch, dari Xenoblade Chronicles 2 yang penuh dengan dunia luas dan cerita emosional hingga The Elder Scrolls V: Skyrim yang mengajak pemain menjelajahi dunia terbuka penuh petualangan.
Game Xenoblade Chronicles 2 (Foto: Nintendo)
Console23 Januari 2025, 17:25 WIB

Pecinta Mario Merapat! Ini 7 Game Mario Terbaik di Nintendo Switch

Banyak pilihan game Mario seru yang wajib dimainkan di Nintendo Switch, mulai dari balapan penuh aksi di Mario Kart 8 Deluxe, petualangan luas di Super Mario Odyssey, hingga keseruan pesta di Super Mario Party Jamboree.
Pecinta Mario Merapat! Ini 7 Game Mario Terbaik di Nintendo Switch (Foto: Nintendo)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.