logo

Masalah Server Game Tuntas, Helldivers 2 Siapkan Kejutan Baru

Molsky
Selasa 27 Februari 2024, 15:00 WIB
Helldivers 2. (Sumber: Steam)

Helldivers 2. (Sumber: Steam)

Indogamers.com - Permainan video Helldivers 2 yang dikembangkan Arrowhead Game Studios telah menggebrak dunia gaming di berbagai negara. Game tersebut langsung menjadi pembicaraan hangat gamers, karena keseruannya yang dianggap ciamik.

Tapi eh tapi, sebagaimana game pada umumnya, ada saja masalah yang muncul sehingga mengurangi sisi kesempurnaan. Sebelumnya, Helldivers 2 mengalami masalah server hingga membuat jumlah pemain terpaksa dibatasi.

Namun kini, bos bos Arrowhead Johan Pilested mengatakan bahwa usaha keras timnya telah membuahkan hasil sehingga masalah server dianggap tuntas.

Baca Juga: 4 Hero Mobile Legends yang Mirip dengan Hero Dota 2

Bahkan selama akhir pekan kemarin, batas pengguna bersamaan (CCU) Helldivers 2 telah ditingkatkan menjadi 800.000 pemain.

“Saya sangat senang dan bangga dengan tim Arrowhead Game Studios atas Achievement yang luar biasa, server menangani semua pemain Helldivers 2 akhir pekan ini tanpa masalah,” kata Pilested di Twitter dikutip Indogamers.com pada Selasa, 27 Februari 2024.

Berdasarkan data yang dihimpun SteamDB, versi PC dari game ini sekarang telah mencatatkan rekor pemain bersamaan sebanyak 458.709 pada hari Sabtu.

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga Huawei Pocket 2, Smartphone Lipat Pertama dengan 4 Kamera Belakang

Oleh sebab itu, Pilestedt menyebut kalau Arrowhead Game Studios akan mempersiapkan kejutan baru seiring dengan kesempatan tim yang dapat mengalihkan perhatiannya untuk meningkatkan game dan mengerjakan konten baru.

“Sekarang kami punya waktu untuk fokus pada perbaikan judul dan melanjutkan rencana awal kami. Banyak hal menarik yang akan datang!” sambungnya.

Lebih lanjut, ia menjelaskan bahwa awal bulan ini studionya tengah mengerjakan peta jalan konten yang diperbarui untuk game tersebut.

Baca Juga: Menakjubkannya Kinerja Dapur Pacu, Kualitas Kamera dan Kekuatan Baterai Huawei Pocket 2

“Peta jalan kami yang lama sudah sangat ketinggalan zaman dibandingkan dengan apa yang ingin kami lakukan sekarang,” ujarnya.

Kini untuk mewujudkan hal baru dalam game Helldivers 2, perusahaan baru-baru ini telah merekrut lebih banyak pengembang untuk “meningkatkan” rencana kontennya untuk game shooter terbitan Sony, yang juga tersedia untuk PlayStation 5.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Spesifikasi Utama dan Harga Energizer Hard Case P28K, HP dengan Baterai 28.000 mAh yang Bisa Awet 7 Hari

Selasa 27 Februari 2024, 11:24 WIB
undefined
Gadget

5 Kelebihan Energizer Hard Case P28K yang Miliki Baterai Super Besar

Selasa 27 Februari 2024, 14:10 WIB
undefined
Guides

Ingin Jaga Privasi? Ketahui 2 Cara Mudah Menonaktifkan Riwayat Kunjungan Profil TikTok

Selasa 27 Februari 2024, 13:30 WIB
undefined
News Update
Guides04 November 2024, 20:01 WIB

Cabal: Infinite Combo Versi Mobile Resmi Meluncur, Simak Ragal Hal Menariknya Dari Hadiah Sampai dengan Event Menariknya

Berikut beberapa hal menarik dari kembalinya Cabal: Infinite Combo yang tidak boleh kamu lewatkan. Yuk disimak!
Peluncuran game Cabal: Infinite Combo (FOTO: Dok.Cabal: Infinite Combo)
Console04 November 2024, 19:02 WIB

Daftar 5 Game Sukses yang Berlatar di China Kuno, Termasuk Black Myth: Wukong

China kuno sudah sejak lama jadi inspirasi berbagai game yang memanfaatkan latar sejarah dan kekayaan budaya mereka.
Dynasty Warriors Series. (Sumber: PlayStation)
Gadget04 November 2024, 18:04 WIB

Apple Umumkan Servis Gratis untuk Kamera iPhone 14 yang Bermasalah, Apa Saja Syaratnya?

Apple berikan program servis gratis untuk kamera iPhone 14 Plus yang mengalami masalah dan hanya berlaku pada model tertentu.
Program Apple untuk iPhone 14 Plius (FOTO: support.apple.com)
PC04 November 2024, 17:04 WIB

Jangan Ketinggalan! Doomsday: Last Survivors x B.Duck Hadirkan Pengalaman Baru dan Ragam Item Exclusive

Terbaru, saat ini Doomsday: Last Survivors sedang mengadakan event eksklusif dimana para pemain akan menikmati perpaduan antara petualangan bertahan hidup di dunia pasca-apokaliptik dengan sentuhan ceria dan menyenangkan dari B.Duck.
Event Doomsday: Last Survivors x B.Duck (FOTO: Dok. Doomsday: Last Survivors x B.Duck playstore)
E-Sport04 November 2024, 17:04 WIB

Kronologi Kartu Kuning SRG dan Team Vamos MPL Malaysia Season 14

SRG dan Team Vamos mendapatkan kartu kuning yang diberikan oleh wasit dikarenakan kesalahan berikut ini
Kartu Kuning SRG dan Team Vamos MPL Malay Season 14 (FOTO: Tangkap Layar:Instagram.com/Indogamers.com)
Gadget04 November 2024, 17:04 WIB

Berapa Kapasitas Baterai Smartphone yang Ideal untuk Kebutuhan Streaming Video?

Bagi kamu yang membutuhkan smartphone untuk streaming video, maka kamu harus memiliki smartphone dengan kapasitas baterai yang ideal.
Ilustrasi smartphone dengan baterai berkapasitas super besar. (Foto: Xiaomi Indonesia)
PC04 November 2024, 16:05 WIB

Tanggal Rilis Death Note: Killer Within, Panduan Main Beserta Spesifikasi Minimal PC untuk Memainkannya

Setelah penantian panjang, pecinta anime dan game kini segera bisa menikmati pertarungan antara Kira dan L dalam format baru yang lebih menarik.
Death Note Killer Within. (Sumber: Steam)
Guides04 November 2024, 15:11 WIB

6 Tips Menaikkan Merit PUBG Mobile 2024 Selain Main Ngendok

PUBG Mobile memiliki sistem merit yang digunakan untuk mengukur perilaku pemain saat bermain PUBG Mobile
Ilustrasi memainkan game PUBG Mobile menggunakan Emulator Android (FOTO: MEmu)
News04 November 2024, 15:03 WIB

5 Game PC Single Player Terbaik yang Wajib Kamu Coba

Jika kamu ingin menikmati momen seru sendirian, lima rekomendasi game single player terbaik berikut bisa jadi alternatif.
Life Is Strange. (Sumber: Steam)
News04 November 2024, 14:05 WIB

5 Fakta Unik Nintendo Music, Aplikasi Khusus untuk Menikmati OST Resmi Game Ikonik

Jelang akhir tahun, Nintendo mengejutkan penggemar dengan merilis aplikasi streaming musik untuk iOS dan Android.
Nintendo Music. (Sumber: Nintendo)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.