logo

Waduh! Penggemar Setia PlayStation Ngambek Usai Ghost of Tsushima Meluncur ke PC

Molsky
Minggu 10 Maret 2024, 14:16 WIB
Ghost of Tsushima. (Sumber: PlayStation)

Ghost of Tsushima. (Sumber: PlayStation)

Indogamers.com - Belakangan ini beberapa game eksklusif PlayStation seperti Ghost of Tsushima menyeberang ke platform PC melalui Steam. Meski sebagian besar gamers menyambutnya dengan baik, tetapi fans garis keras PS malah kesal dengan keputusan Sony.

Sebab, mereka beralasan bahwa sisi eksklusifitas dari game tersebut luntur sehingga bisa dimainkan oleh siapa saja.

Game populer dari Sucker Punch Productions tersebut sebelumnya telah sukses di PlayStation berkat genre aksi petualangan samurai yang sangat menghibur.

Baca Juga: 8 Jenis Crowd Control di Mobile Legends Beserta Efeknya untuk Hero Lawan

Tetapi seperti disadur dari Level Up pada Minggu, 10 Maret 2024, beberapa gamer mengaku dikhianati bahkan menilai keputusan studio seakan menghancurkan hidup mereka.

Lebih dari itu, beberapa fans di antaranya mendesak agar game ini tidak mendukung port untuk Steam dan Epic Games Store, karena dengan cara ini mereka akan mengirim pesan ke PlayStation.

Para penggemar garis keras menilai, PS5 akan tetap menjadi platform terbaik untuk menikmati game tersebut.

Baca Juga: 5 Kelebihan Ulefone Armor 23 Ultra yang Cocok Dukung Kebutuhan Outdoor Ekstrem

“Sony mempermainkan kami para penggemar sejati, yang membeli game tersebut pada tahun 2020. Itu adalah pengkhianatan, kami merasa ditusuk dari belakang. Jangan dukung ini, jangan beli, biarkan mereka rugi dan menyesali keputusan itu. PlayStation 5 akan selalu menjadi platform definitif untuk memainkan Ghost of Tsushima," kata seorang penggemar dikutip dari Level Up.

Bagi banyak orang, strategi Sony dianggap telah menjadi bagian dari penghinaan terhadap semua investasi di konsol PlayStation.

"Kamu menghancurkan hidupku, sebagai seorang gamer PlayStation, kamu dan pengemis portmu telah membunuh PlayStation. Apakah kalian bahagia? Kamu membunuh jutaan pemain yang berinvestasi di konsol game terbaik agar hanya kamu yang pergi dan membunuhnya dengan portmu yang memohon . Kapan penindasan terhadap gamer PlayStation ini akan berakhir?" kata orang lain.

Baca Juga: 6 Tips Meningkatkan Performa Kamera HP Android, Mudah Banget Menerapkannya

Nantinya, game ini akan dijual melalui platform Steam dengan harga $59,99 atau sekitar Rp900an ribu.

Dalam pengumuman kabar baik ini, Sony merilis trailer yang luar biasa, di mana Ghost of Tsushima akan diluncurkan pada 16 Mei 2024 di PC melalui Steam.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

7 Karakter Cewek Paling Ikonik di Dragon Ball Karya Akira Toriyama

Minggu 10 Maret 2024, 11:02 WIB
undefined
News

Fans Minecraft Ungkap Keanehan Ini Setelah Game Berjalan 10 Juta Blok

Minggu 10 Maret 2024, 11:30 WIB
undefined
Mobile

Benarkah Uang dari Ojol The Game Bisa Dicairkan? Berikut Penjelasannya

Minggu 10 Maret 2024, 10:30 WIB
undefined
News Update
Guides26 Juni 2024, 20:02 WIB

Penyebab Layar iPhone Tidak Responsif dan Cara Mengatasinya

Layar iPhone yang tidak responsif bisa terjadi karena berbagai macam hal, dan bisa kamu atasi dengan cara berikut.
Ilustrasi layar iPhone yang tidak responsif (FOTO: Mobiletechaddicts)
News26 Juni 2024, 19:49 WIB

Beberapa Game Pokémon Lagi Tersedia Gratis di Nintendo Switch

Siapa yang enggak kenal dengan Pokémon? Salah satu judul yang karakternya ikonik ini benar-benar cukup mengagumkan mengingat penggemarnya lintas generasi.
Pokemon. (Sumber: Nintendo)
News26 Juni 2024, 19:03 WIB

5 Fakta Menarik Streamer Kondang Dr Disrespect yang Tersandung Kasus Pelecehan Seksual

Siapa sebenarnya Dr Disrespect dan bagaimana sepak terjangnya di dunia streaming game?
Midnight Society dan Herschel Guy Beahm alias Dr Disrespect. (Sumber: Dexerto)
Guides26 Juni 2024, 18:32 WIB

3 Rekomendasi Hero Honors of King Untuk Kamu si Pemula

Sebagai pemula kamu perlu memahami setiap hero yang ada agar hero yang kamu pilih sesuai dengan kemampuan kamu.
Fun Match Honor of Kings di GACC Mall Taman Anggrek, 21 - 23 Juni 2024 (FOTO: Indogamers/Rozi)
Guides26 Juni 2024, 18:26 WIB

Penyebab WhatsApp Diblokir Sementara atau Permanen dan Cara Mengatasinya yang Bisa Kamu Coba

WhatsApp yang diblokir, umumnya akan berlangsung antara 24 hingga 48 jam atau bisa lebih lama dari waktu tersebut.
Ilustrasi WhatsApp. (FOTO: gizchina.com)
Guides26 Juni 2024, 18:02 WIB

Penyebab dan Cara Mengatasi Google Play Store Tidak Bisa Download Aplikasi

Google Play Store yang tidak bisa mendownlad aplikasi bisa disebabkan oleh berbagai hal, dan kamu bisa mengatasinya dengan cara berikut.
Tidak bisa download aplikasi di Google Play Store (FOTO: Indogamers)
Mobile26 Juni 2024, 17:04 WIB

Cara Mudah Unsync Google Photos untuk Menghemat Penyimpanan

Berikut panduan langkah demi langkah untuk melakukan unsync Google Photos yang akan membantu kamu menghemat ruang penyimpanan cloud.
Ilustrasi Google Photo. (Sumber: Tech Pluto)
News26 Juni 2024, 17:00 WIB

Kabar Baik! Studio Stellar Blade Sedang Meninjau Game Versi PC

Sukses dirilis untuk PlayStation 5 dengan sederet kontroversi yang mengiringi, tak membuat popularitas Stellar Blade meredup.
Stellar Blade. (Sumber: PlayStation Blog)
Gadget26 Juni 2024, 16:04 WIB

Cara Menonaktfikan Notifikasi Shopee di Android dan iPhone

Berikut kami sajikan cara menonaktifkan notifikasi Shopee di HP Android dan iPhone.
Ilustrasi notifikasi di HP. (Sumber: Clever Tap)
News26 Juni 2024, 15:23 WIB

DLC Mortal Kombat 1 Diklaim akan Mencakup Karakter T-1000 dan Conan the Barbarian

Siapa yang sudah enggak sabar menunggu kedatangan DLC Mortal Kombat 1? Ya, judul yang satu ini memang layak dinanti karena memiliki sejarah panjang dan sangat terkenang bagi penggemar.
Mortal Kombat 1. (Sumber: MortalKombat)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.