logo

Waduh! Penggemar Setia PlayStation Ngambek Usai Ghost of Tsushima Meluncur ke PC

Molsky
Minggu 10 Maret 2024, 14:16 WIB
Ghost of Tsushima. (Sumber: PlayStation)

Ghost of Tsushima. (Sumber: PlayStation)

Indogamers.com - Belakangan ini beberapa game eksklusif PlayStation seperti Ghost of Tsushima menyeberang ke platform PC melalui Steam. Meski sebagian besar gamers menyambutnya dengan baik, tetapi fans garis keras PS malah kesal dengan keputusan Sony.

Sebab, mereka beralasan bahwa sisi eksklusifitas dari game tersebut luntur sehingga bisa dimainkan oleh siapa saja.

Game populer dari Sucker Punch Productions tersebut sebelumnya telah sukses di PlayStation berkat genre aksi petualangan samurai yang sangat menghibur.

Baca Juga: 8 Jenis Crowd Control di Mobile Legends Beserta Efeknya untuk Hero Lawan

Tetapi seperti disadur dari Level Up pada Minggu, 10 Maret 2024, beberapa gamer mengaku dikhianati bahkan menilai keputusan studio seakan menghancurkan hidup mereka.

Lebih dari itu, beberapa fans di antaranya mendesak agar game ini tidak mendukung port untuk Steam dan Epic Games Store, karena dengan cara ini mereka akan mengirim pesan ke PlayStation.

Para penggemar garis keras menilai, PS5 akan tetap menjadi platform terbaik untuk menikmati game tersebut.

Baca Juga: 5 Kelebihan Ulefone Armor 23 Ultra yang Cocok Dukung Kebutuhan Outdoor Ekstrem

“Sony mempermainkan kami para penggemar sejati, yang membeli game tersebut pada tahun 2020. Itu adalah pengkhianatan, kami merasa ditusuk dari belakang. Jangan dukung ini, jangan beli, biarkan mereka rugi dan menyesali keputusan itu. PlayStation 5 akan selalu menjadi platform definitif untuk memainkan Ghost of Tsushima," kata seorang penggemar dikutip dari Level Up.

Bagi banyak orang, strategi Sony dianggap telah menjadi bagian dari penghinaan terhadap semua investasi di konsol PlayStation.

"Kamu menghancurkan hidupku, sebagai seorang gamer PlayStation, kamu dan pengemis portmu telah membunuh PlayStation. Apakah kalian bahagia? Kamu membunuh jutaan pemain yang berinvestasi di konsol game terbaik agar hanya kamu yang pergi dan membunuhnya dengan portmu yang memohon . Kapan penindasan terhadap gamer PlayStation ini akan berakhir?" kata orang lain.

Baca Juga: 6 Tips Meningkatkan Performa Kamera HP Android, Mudah Banget Menerapkannya

Nantinya, game ini akan dijual melalui platform Steam dengan harga $59,99 atau sekitar Rp900an ribu.

Dalam pengumuman kabar baik ini, Sony merilis trailer yang luar biasa, di mana Ghost of Tsushima akan diluncurkan pada 16 Mei 2024 di PC melalui Steam.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

7 Karakter Cewek Paling Ikonik di Dragon Ball Karya Akira Toriyama

Minggu 10 Maret 2024, 11:02 WIB
undefined
News

Fans Minecraft Ungkap Keanehan Ini Setelah Game Berjalan 10 Juta Blok

Minggu 10 Maret 2024, 11:30 WIB
undefined
Mobile

Benarkah Uang dari Ojol The Game Bisa Dicairkan? Berikut Penjelasannya

Minggu 10 Maret 2024, 10:30 WIB
undefined
News Update
Console08 Januari 2026, 14:41 WIB

8 Game Horror PS5 Terbaik yang Menguji Mental Para Gamer: Berani Main Sendirian?

Game horor PS5 paling menakutkan! Dari kengerian psikologis Silent Hill 2 hingga sci-fi mencekam Dead Space, simak 8 judul terbaik yang akan menguji keberanian mentalmu di sini.
8 Game Horror PS5 Terbaik yang Menguji Mental Para Gamer: Berani Main Sendirian?(FOTO: NextGenGamers)
Mobile08 Januari 2026, 14:30 WIB

Wajib Coba! 8 JRPG Terbaik dengan Cerita Paling Emosional dan Tak Terlupakan, Mainkan Sekali Seumur Hidup!

Ada JRPG yang menghibur, ada yang mengubah hidup! Kami merangkum 8 JRPG terbaik dengan cerita paling emosional, dari NieR Automata yang memutar otak hingga Chrono Trigger yang visioner.
Wajib Coba! 8 JRPG Terbaik dengan Cerita Paling Emosional dan Tak Terlupakan, Mainkan Sekali Seumur Hidup!(FOTO: Android Tools)
Gadget08 Januari 2026, 14:23 WIB

REDMAGIC 11 Pro Mendarat di Indonesia! Usung Sistem Pendingin AquaCore dan Skor AnTuTu 4 Juta

REDMAGIC 11 Pro resmi rilis di Indonesia! HP gaming pertama dengan AquaCore Cooling & Snapdragon 8 Elite Gen 5. Cek harga promo dan spesifikasi lengkapnya di sini.
REDMAGIC 11 Pro Mendarat di Indonesia! Usung Sistem Pendingin AquaCore dan Skor AnTuTu 4 Juta (FOTO: Nubia)
News08 Januari 2026, 11:40 WIB

PUBG Mobile Update 4.2 Primewood Genesis: Boost Senjata 7.62mm & Hadiah Menarik Download Sekarang!

PUBG Mobile hadirkan update versi 4.2 yang siap dimainkan hingga 10 Maret mendatang denngan mode permaiana primewood Genesis: Boost Senjata 7.62mm & Hadiah Menarik Download Sekarang!
PUBG Mobile hadirkan Update Versi 4.2 primewood genesis: boost Senjata 7.62mm & hadiah menarik download sekarang! (FOTO: Dok.PUBG Mobile)
PC08 Januari 2026, 09:00 WIB

Bedah Spesifikasi LG UltraGear 32GX850A, Standar Baru Monitor 4K OLED Impian Gamer PC!

LG UltraGear 32GX850A hadir dengan label "Y25". Bedah tuntas spesifikasi panel OLED 4K, Pixel Pitch super rapat, dan konektivitas HDMI 2.1 di sini.
Bedah Spesifikasi LG UltraGear 32GX850A, Standar Baru Monitor 4K OLED Impian Gamer PC!(FOTO: Youtube  DKID Media)
PC07 Januari 2026, 13:00 WIB

HP Inc. Unjuk Gigi di CES 2026: Inovasi AI, Gaming, dan Kerja Hybrid untuk Gamer dan Pekerja Lebih Profesional

HP Inc. (NYSE: HPQ) hadir di CES 2026 dengan ragam produk terbaiknya juga program menariknya yaitu Future of Work Accelerator 2026 untuk para pekerja dan gamers lebih profesional.
produk HP Inc. (NYSE: HPQ) di CES 2026 (FOTO: Dok.HP)
PC07 Januari 2026, 11:50 WIB

ASUS ROG Rayakan 20 Tahun Inovasi di CES 2026 dengan Laptop Gaming AI Canggihnya

ASUS Republic of Gamers (ROG) tampil megah di acara virtual "Dare to Innovate" CES 2026, Las Vegas, dengan produk gaming terbaiknya salah satunya ROG Zephyrus G14.
ASUS Republic of Gamers (ROG)  hadir di CES 2026, Las Vegas dengan ragam laptop gaming AI terbaiknya (FOTO: DOK.ASUS)
E-Sport07 Januari 2026, 10:43 WIB

Pecahkan Rekor Sejarah! M7 Wild Card Tembus 447 Ribu Penonton, Jakarta Bersiap Jadi Pusat Pesta Esports Dunia

M7 Wild Card cetak sejarah baru dengan 447 ribu penonton serentak, kalahkan rekor M5 dan M6! Jakarta bersiap gelar Opening Ceremony megah dan M7 Carnival.
Pecahkan Rekor Sejarah! M7 Wild Card Tembus 447 Ribu Penonton, Jakarta Bersiap Jadi Pusat Pesta Esports Dunia (FOTO: MOONTON Games)
E-Sport07 Januari 2026, 09:59 WIB

M7 Swiss Stage Siap Digelar, Pembuktian Cinderella Story Wild Card dan Ujian Berat ONIC Esports

M7 World Championship memasuki babak Swiss Stage yang brutal. Boostgate dan Team Zone lolos dramatis dari Wild Card. ONIC Esports siap hadapi ujian berat, sementara Team Liquid PH kejar sejarah Golden Road.
M7 Swiss Stage Siap Digelar, Pembuktian Cinderella Story Wild Card dan Ujian Berat ONIC Esports(FOTO: MOONTON)
PC07 Januari 2026, 09:00 WIB

Satu Monitor untuk Semua! LG 32GX850A, Monster Gaming yang Menyamar Jadi Sahabat Desainer & Editor

Cari monitor akurat untuk desain tapi ngebut buat gaming? LG 32GX850A tawarkan DCI-P3 98.5%, 4K OLED, dan Hardware Calibration. Solusi All-in-One terbaik!
Satu Monitor untuk Semua! LG 32GX850A, Monster Gaming yang Menyamar Jadi Sahabat Desainer & Editor(FOTO: Youtube DKID Media)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.