Indogamers.com - Para pengembang game berlomba-lomba untuk menciptakan sebuah game yang memiliki kualitas tinggi.
Di samping itu, para pengembang juga memiliki keberhasilan dari beberapa game besutannya.
Para pengembang game ini mengerahkan segala cara untuk menarik perhatian pemain. Beberapa developer kecil juga berusaha dengan keras untuk menciptakan game terbaik versinya.
Baca Juga: 7 Game Indie Terbaik 2023 Versi Forbes, Ada yang dari Indonesia Coy!
Game indie mungkin masih sering dianggap game sederhana dengan biaya pembuatan yang minin dan tampilan yang sederhana. Tak jarang game-game indie lebih jarang dipilih karena dianggap sebelah mata.
Namun, hal ini tidak sepenuhnya terbukti. Pasalnya saat ini telah banyak game indie yang meraih kesuksesan. Diantaranya bahkan menjadi salah satu game yang fenomenal dengan jutaan pemain.
Dedikasi dan kegigihan pengembang dalam menciptakan game yang memenuhi ekspektasi pemain telah membuahkan hasil yang juga tidak main-main.
Baca Juga: 6 Game Fighting Franchise Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan
Berikut ini adalah beberapa game indie yang berhasil meraih kepopuleran tinggi:
Crypt of the NecroDancer
Palworld
Inside
Braid
Limbo
Super Meat Boy
Unpacking
Untitle Goose Game
Ori And The Blind Forest
Hades
Amoung Us
Cave Story
Fez
Shantae and the Seven Sirens
Five Nights at Freddy’s
Cuphead
The Binding of Isaac
Shovel Knight
Terraria