Gamenya Para Suhu! 17 Game Real Time Strategy Bikin Andrenalin Naik

Halo Wars 2 (FOTO: Halo Wars 2)

Indogamers.com - Salah satu game yang memerlukan keahlian tinggi yaitu game RTS.

RTS atau Real Time Strategy adalah sebuah game yang memungkinkan para pemainnya untuk melakukan pertarungan secara bersamaan dalam waktu yang bersamaan.

Game semacam ini memberikan kesan mendebarkan dan sensasinya tersendiri.

Baca Juga: 52 Tahun Perjalanan Console Game Sejak 1972, Lebih dari 30 Jenis Console Diproduksi. Bagaimana dengan Tren Masa Depan?

Dalam memainkan game ini, kamu harus dapat menyusun sebuah strategi bermain yang sangat baik dan efisien. Pasalnya, jika kamu salah melakukan pergerakan, maka kemungkinan untuk kalah dalam game sangatlah tinggi.

Meskipun game RTS identik dimainkan di PC, namun saat ini game RTS juga telah banyak hadir di console dan memiliki kualitas yang juga baik.

Perkembangan teknologi membuat unsur-unsur dalam permainan RTS dapat dimuat dalam sebuah console. Meskipun tidak seleluasa saat dimainkan di PC, game RTS di console juga wajib kamu coba.

Baca Juga: Minim Gangguan, Game Console ini Dapat Dimainkan Secara Offline

Berikut ini 17 game RTS yang bisa kamu mainkan di console:

  1. Halo Wars 2

  2. Bad North

  3. Evil Genius 2: World Domination

  4. Stellaris: Console Edition

  5. Sudden Strike 4

  6. Frostpunk: Console Edition

  7. Tooth and Tail

  8. Crusader Kings 3

  9. Railway Empire

  10. Command & Conquer 3: Tiberium Wars

  11. Planet Coaster: Console Edition

  12. They Are Billions

  13. Prison Architect

  14. Lord of The Rings: The Battle for Middle Earth

  15. Age of Empires IV

  16. Pikmin 3

  17. Stormrise

Baca Juga: 7 Game PC Bertema Star Wars di Steam

Jika kamu salah satu pemain yang ingin bermain secara bersamaan dengan pemain lainnya, maka game RTS adalah salah satu yang dapat kamu coba.

Sensasi menghadapi misi dan tantangan bersama pemain lainnya selalu meningkatkan adrenalin dan memiliki kesenangannya tersendiri.***

Tags :
BERITA TERKAIT
BERITA TERKINI