logo

Tiket Early Bird ONE Esports MPL Invitational 2023 di GBK Basketball Hall Telah Dibuka

INDOGAMERS
Senin 18 September 2023, 14:56 WIB
Image credit: ONE Esports.

Image credit: ONE Esports.

INDOGAMERS.ID ONE Esports MPL Invitational untuk pertama kalinya digelar secara offline. Berlangsung dari 15-19 November 2023 di Jakarta, ONE Esports telah umumkan dibukanya penjualan tiket Early Bird.

Turnamen MLBB diselenggarakan ONE Esports dan Moonton ini persiapkan prize pool $100.000 atau setara dengan Rp 1,5 miliar. Group Stage MPL Invitational 2023 yang berlangsung 15-16 November bakal pertemukan 16 tim dari 8 negara untuk lolos ke Playoff.  Tim yang lolos ke babak Playoff, akan bertanding di GBK Basketball Hall pada 17-19 November.

Tiket untuk Playoff dan Grand Final dijual dalam dua fase di KiosTix:

  • Early Bird: 14 September 15 Oktober 2023 (diskon 20%)

  • Standar:¬† 16 Oktober 19 November 2023

Tiga pilihan tiket tersedia adalah; Mythic, Legend, dan Epic. Semua pilihan tiket tawarkaan free seating (tempat duduk bebas) di area yang telah ditentukan.

Image credit: ONE Esports.

Berikut detail harga tiket:

Kategori Tiket

Early Bird (Rp)

Standar (Rp)

Mythic: 3-Day Pass

320,000

400,000

Legend: Daily Pass Playoffs Day 1

56,000

70,000

Legend: Daily Pass Playoffs Day 2

56,000

70,000

Legend: Daily Pass Grand Final Day 3

56,000

70,000

Epic: Daily Pass Playoffs Day 1

40,000

50,000

Epic: Daily Pass Playoffs Day 2

40,000

50,000

Epic: Daily Pass Grand Final Day 3

40,000

50,000

Detail posisi tempat duduk:

  • Mythic & Legend: Festival (area paling dekat dengan Stage)

  • Epic: Tribune (area di belakang Festival)

Tiket Mythic berikan beberapa benefit sebagai berikut:

  • Kesempatan berfoto di stage pada waktu yang ditentukan.

  • T-shirt limited edition MPLI

  • Tote bag MPLI

  • Topi MPLI

Pembelian tiket Early Bird ONE Esports MPL Invitational 2023 sudah bisa dilakukan di KiosTix ya. Adapun informasi terbaru mengenai turnamen ini akan diumumkan ONE Esports kemudian hari di laman MPLI 2023.


Special thanks to One Esports.

(IDGS/deJeer)

 

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
News Update
Guides19 Mei 2024, 18:01 WIB

Cara Aktifkan Quiet Mode Instagram Beserta Kegunaannya

Quiet Mode Instagram atau mode senyap Instagram merupakan fitur yang berguna untuk mematikan notifikasi Instagram selama periode tertentu.
Ilustrasi saat Quiet Mode Instagram diaktifkan (FOTO: Meta)
Guides19 Mei 2024, 17:22 WIB

3 Langkah Teleport ke Village di Minecraft bagi Pemula, Mudah Banget

Apakah kamu sedang berpetualang di dunia Minecraft dan penasaran bagaimana cara cepat teleportasi ke desa? Berikut langkah-langkah dan prompt-nya.
Teleportasi di Minecraft. (Sumber: Lifewire)
Gadget19 Mei 2024, 17:05 WIB

5 Kelebihan Infinix GT 20 Pro 5G, HP Gaming Terbaru dari Infinix

Infinix GT 20 Pro 5G kemungkinan akan dibandrol dengan harga Rp4,5 jutaan.
Smartphone gaming terbaru, Infinix GT 20 Pro 5G (FOTO: Infinix)
Gadget19 Mei 2024, 16:08 WIB

Spesifikasi dan Harga HP Gaming Infinix GT 20 Pro 5G yang Futuristik

Infinix GT 20 Pro memiliki sejumlah perubahan dari generasi sebelumnya, seperti sektor desainnya.
Infinix GT 20 Pro (FOTO: Gsmarena)
Guides19 Mei 2024, 15:06 WIB

Mengenal Fungsi Armor di Minecraft dan Cara Membuatnya

Apakah kamu masih bingung dengan armor di game Minecraft? Berikut fungsi dan cara membuatnya.
Armor di Minecraft. (Sumber: Captain Sparklez)
Guides19 Mei 2024, 14:05 WIB

Cara Termudah Miliki Mobil di Game Minecraft Bedrock Edition

Berikut panduan cara memiliki mobil di game Minecraft Bedrock Edition dengan mudah.
Mobil di Minecraft Badrock Edition. (Sumber: GameLoop)
Guides19 Mei 2024, 13:07 WIB

Belajar Makin Menyenangkan, Ini 5 Cara Bikin Item Unik di Minecraft Education Edition

Dalam artikel ini, kita akan membahas beberapa cara unik untuk membuat item di Minecraft Education Edition.
Ilustrasi item eksklusif di Minecraft Education. (Sumber: Googled Gecko)
News19 Mei 2024, 10:05 WIB

Fitur Private Space Secara Resmi Diumumkan oleh Google untuk Android 15, Apa Fungsinya?

Google menghadirkan fitur baru Private Space.
Ilustrasi fitur baru Google, Private Space untuk Android 15 (FOTO: Androidpolice)
Guides19 Mei 2024, 08:27 WIB

Cara Bikin Alamat Rumah di Google Maps yang Mudah Dicari

Membuat alamat rumah di Google Maps, sebenarnya cukup mudah dilakukan. Kamu bisa ikuti dua cara seperti berikut ini untuk membuat alamat di Google Maps.
Ilustrasi alamat di Google Maps. (Sumber: The Verge)
News18 Mei 2024, 16:56 WIB

5 Alasan Mengapa Kage Bunshin no Jutsu Jadi Teknik Favorit Naruto, Ternyata Ada Kaitannya dengan Pribadi Naruto!

Teknik Kage Bunshin no Jutsu sudah menjadi salah satu ciri khas Naruto dan memainkan peran penting dalam perkembangan karakternya serta jalannya cerita. Seperti ini alasan mengapa teknik itu memang cocok untuk Naruto
5 Alasan Mengapa Kage Bunshin no Jutsu Jadi Teknik Favorit Naruto, Ternyata Ada Kaitannya dengan Pribadi Naruto! (FOTO: Narutopedia)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.