logo

Persija Esports Umumkan Bakal Join ke MDL ID Season 9

Molsky
Sabtu 17 Februari 2024, 10:05 WIB
Persija Esports. (Sumber: Instagram.com/@persija_esports)

Persija Esports. (Sumber: Instagram.com/@persija_esports)

Indogamers.com - Teka-teki ke mana Persija Esports akan mengikuti turnamen akhirnya terjawab setelah tim tersebut memberikan pengumuman yang cukup mengejutkan.

Dalam Instagram mereka @persija_esports, tim berlogo Harimau tersebut menegaskan bahwa MDL ID Season 9 akan mereka ikuti.

“Kami siap untuk MDL Season 9! Persija Esports telah mempersiapkan tim terbaik untuk berkompetisi dan merebut gelar juara di MDL Season 9. Dukung perjuangan kami menuju kemenangan,” kata Persija Esports dikutip Indogamers.com pada Sabtu, 17 Februari 2024.

Baca Juga: Xbox Pastikan Konsol Baru Mereka Semakin Gahar, Fans Dilarang Khawatir

Melalui unggahan tersebut, Persija Esports turut memperlihatkan gambar yang menjelaskan para roster yang bakal segera diumumkan. Hanya saja, tim ini belum mengungkapkan lebih detail siapa saja yang ingin direkrut untuk mengarungi MDL ID S9.

Akibatnya para penggemar langsung membanjiri kolom komentar unggahan tersebut, serta menyarankan nama-nama yang bisa direkrut oleh tim.

@kris.lionheart bang dari pada Albert nganggur di onic mending lu ajak ke Persija e-sport sekalian drian kalo mau," tambah akun lain @ji***

"Mulai saat ini MPL ga menarik lagi bagi eug," kata akun @hudz***

"Semoga abis nyari pengalaman di mdl bisa naiki ke mpl secepatnya," timpal netizen lain.

Baca Juga: Ini Dia 4 Game Eksklusif Xbox yang Mungkin Nyeberang ke PlayStation 5 dan Nintendo Switch

Terkait proses keikutsertaan tim, belum dijelaskan Persija Esports akan lewat jalur Play-ins atau Open Qualifier. Bukan hanya itu saja, MDL ID juga membuka kesempatan bagi tim tersebut untuk mengakuisisi tim peserta Open Conference.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Akhirnya! Realme 12 Plus 5G Segera Rilis

Sabtu 17 Februari 2024, 02:34 WIB
undefined
Console

Sony Pastikan Tidak Ada Game Waralaba Besar yang Akan Dirilis hingga Tahun 2025

Sabtu 17 Februari 2024, 09:26 WIB
undefined
Console

Tanggal Rilis Nintendo Switch 2 Kemungkinan Mundur hingga Tahun 2025

Sabtu 17 Februari 2024, 09:46 WIB
undefined
News Update
News20 Mei 2024, 21:10 WIB

Film Live Action Legend of Zelda Bakal Kolaborasi Intens dengan Penciptanya, Pastikan Setia dengan Akar Gamenya

The Legend of Zelda, salah satu waralaba video game paling dicintai, akan diadaptasi menjadi film live-action. Proyek ini dikembangkan dengan berkolaborasi secara intens dengan Shigeru Miyamoto, pencipta jenius di balik seri ini.
Film Live Action Legend of Zelda Bakal Kolaborasi Intens dengan Penciptanya, Pastikan Setia dengan Akar Gamenya (FOTO: dicebreaker.com)
Gadget20 Mei 2024, 21:00 WIB

3 Pengganti SIM Card Ejector yang Gampang Ditemukan di Rumah, Alternatif saat SIM Card Ejector Rusak atau Hilang

Saat SIM Card ejector patah atau hilang, kamu bisa menggantinya dengan benda lain sebagai alternatif sementara.
Ilustrasi SIM Card ejector pada smartphone (FOTO: shopee)
News20 Mei 2024, 20:53 WIB

The Official Stardew Valley Cookbook, Hadirkan Cita Rasa dalam Game ke Meja Makan Kamu

Penggemar Stardew Valley kini bisa merasakan cita rasa dari permainan favorit mereka di dunia nyata dengan hadirnya "The Official Stardew Valley Cookbook."
The Official Stardew Valley Cookbook (FOTO: Amazon)
Guides20 Mei 2024, 20:02 WIB

Cara Eksport dan Import World di Minecraft Education Edition

Berikut panduan lengkap cara mengelola world di game Minecraft Education, termasuk cara import dan export.
Minecraft Education Edition. (Sumber: Minecraft)
News20 Mei 2024, 19:10 WIB

Spesifikasi Minimal Main Minecraft 1.20 di Android dan iOS Lengkap dengan Rekomendasi Smartphone

Berikut informasi spesifikasi minimal dan rekomendasi smartphone atau HP untuk bermain Minecraft 1.20 di Android dan iOS.
Game Minecraft. (Sumber: Minecraft)
Gadget20 Mei 2024, 19:04 WIB

5 HP Terbaik dan Termurah untuk Main PUBG Mobile Beserta Spesifikasi dan Harganya

Untuk bermain game PUBG Mobile. kamu membutuhkan perangkat atau HP yang spesifikasinya mumpuni seperti berikut ini.
HP terbaik dan murah untuk main PUBG Mobile, Itel RS4 (FOTO: youtube.com/Legawa Gadget)
Infografis20 Mei 2024, 18:38 WIB

Top 5 Hero Paling Sering Dipakai Sepanjang Reguler Season MPL ID Season 13

Sepanjang penyelenggaraan Reguler Season MPL ID Season ke 13, hero-hero ini telah terbukti sangat penting dan sering dipakai pro player dalam setiap strategi.
Top 5 Hero Paling Sering Dipakai Sepanjang Reguler Season MPL ID (FOTO: Schnix)
Console20 Mei 2024, 18:05 WIB

5 Daftar Kelebihan Konsol Gaming Buatan Lokal Advan X-Play

Advan X-Play hadir sebagai konsol game handheld yang akan menjadi pesaing Asus ROG Ally.
Advan X-Play (FOTO: Advan)
Guides20 Mei 2024, 17:27 WIB

Cara Bermain Multiplayer di Minecraft Education Edition

Berikut langkah-langkah untuk setting multiplayer alias main bareng dalam game Minecraft Education Edition.
Minecraft Education Edition. (Sumber: Minecraft)
Gadget20 Mei 2024, 17:06 WIB

6 Kelebihan Oppo A60, Tahan Banting hingga Aman Dipakai saat Hujan

Oppo A60 dibanderol dengan harga mulai dari Rp2 jutaan dengan berbagai kelebihan yang bisa kamu simak berikut ini.
Ilustrasi menggunakan Oppo A60 di kolam renang, karena layarnya bisa digunakan saat basah. (FOTO: Oppo)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.