logo

Sempat Lose Streak, ONIC Ubah Jajaran Coach, Begini Reaksi Fans

Molsky
Jumat 29 Maret 2024, 09:26 WIB
ONIC Esports rombak pemain? (Sumber: Instagram.com/@onic.esports)

ONIC Esports rombak pemain? (Sumber: Instagram.com/@onic.esports)

Indogamers.com - Minggu ketiga MPL Indonesia season 13 menjadi waktu yang mengerikan bagi ONIC Esports lantaran sang Raja Langit harus mengalami kejadian lose streak.

Walhasil, manajemen langsung memutuskan langkah baru dengan merombak jajaran coach serta pemainnya.

"Pertukaran role terjadi di jajaran Coach tim ONIC MPL. Coach Adi akan menjadi Coach dan Coach Yeb kembali menjadi Head Coach. Semangat @rrq_acil322 dan @onic.coachyeb!" demikian kata ONIC Esports di Instagram dikutip Indogamers.com pada Jumat, 29 Maret 2024.

Baca Juga: Mirip Redmi A3, Kupas Lebih Dalam Kinerja Dapur Pacu, Kualitas Kamera dan Kekuatan Baterai Poco C61

Perubahan ini pun langsung mendapat reaksi beragam dari penggemar, yang mana kebanyakan pada optimis kalau ONIC bisa bangkit di MPL ID Season 13.

Gw nunggu formasi MSC aja sih .. ud paham skema 4-1 , objektif , split , draft pick and ban , lane panjang marsha , ketinggalan turtle 3x tapi gold beda tipis malah dapat turet.. itu moment yang di msc yang gw dekade... apalagu moment esl snapdragon vs ap bren betapa keren.. itu lhoooooooo yang ditunggu," tulis netizen @1211jub***

Coach yeb naik auto winnnnn," kata @vesta*** yang cukup optimis.

Nah gini dong. Coach Yeb jdi Head Coach bukan analyst lagi.. kalo gak segera diganti onic bakal ketularan kutukan ADI. ADI numpang tenar aja di ONIC. Inget ya ADI. sblum lu masuk ONIC udah jago. Onic Menuju Puncak. Bismillah," sambung akun lainnya @limpa***

Baca Juga: 3 Kelebihan Poco C61, Smartphone Kembaran Redmi A3 Harga Rp1 Jutaan

Begitulah respon penggemar terhadap perubahan susunan coach ONIC Esports di pertengahan kompetisi MPL ID S13. Selain itu, ONIC Lutpiii juga dipromosikan ke MPL dari MDL.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

Transfer Roster di Tengah Season Terjadi Lagi, Onic Esports Rombak Susunan Tim

Jumat 29 Maret 2024, 08:41 WIB
undefined
E-Sport

Profil dan Biodata ONIC Lutpiii, Promosi dari MDL ke MPL ID Season 13

Jumat 29 Maret 2024, 09:06 WIB
undefined
E-Sport

Update Daftar Lengkap Bursa Transfer MPL ID Season 13, Onic Promosiin Lutpiii, RRQ Diperkuat Vyn dan Lemon

Jumat 29 Maret 2024, 09:12 WIB
undefined
News Update
Lifestyle26 Maret 2025, 18:01 WIB

4 Game Versi Komisi PA yang Picu Kekerasan Anak, ML dan Free Fire Termasuk

Setidaknya ada 16.720 kasus bullying yang menimpa anak-anak di bangku sekolah, yang mana faktornya karena bermain game tersebut.
Potret ilustrasi kekerasan pada anak. (FOTO: via unsplash)
Lifestyle26 Maret 2025, 14:22 WIB

Kasus Cabul via Game Mobile Legends yang Sempat Bikin Resah

Kasus yang sempat ditangani Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat (Jabar) ini membuat game online yang populer di Indonesia ini tercoreng.
Ilustrasi Map game Mobile Legends. (FOTO: Dok.Playstore)
News26 Maret 2025, 14:09 WIB

Event Revenant of Roses Berlangsung! GOGOGO Rekomendasi Platform Top-Up Game untuk Mendapatkan Skin Legend Alpha

Untuk memaksimalkan pengalaman bermain selama event Revenant of Roses melakukan top-up diamond menjadi salah satu hal yang penting.
Event Revenant of Roses Mobile Legends (FOTO: Dok.MLBB)
Gadget26 Maret 2025, 12:02 WIB

HP Sejutaan Redmi A5 Resmi Dijual di Indonesia, Speknya Gak Murahan

Cocok untuk pelaku UMKM yang butuh HP harga terjangkau tapi mendukung kebutuhan digital harian.
Redmi A5 resmi dijual di Indonesia (FOTO: Dok.Xiaomi)
Lifestyle26 Maret 2025, 09:42 WIB

Keseruan Valorant Luminance, Ngabuburit Online sampai Push Rank Gratis di Warnet Terpilih

Para player seluruh Indonesia diajak untuk merayakan Ramadan tahun ini dengan semarak kebersamaan.
Valorant baru saja menggelar event seru selama bulan Ramadhan 2025. (FOTO: Riot Games)
Mobile26 Maret 2025, 09:04 WIB

Once Human Versi Mobile Diluncurkan 23 April, Ada iPhone 16 Pro Max selama Masa Pra-Regristrasi

Lebih dari 30 juta pemain telah mendaftar untuk port Android dan iOS dari game ini.
Game Once Human versi mobile diluncurkan 23 April mendatang. (FOTO: NetEase Games)
Mobile26 Maret 2025, 07:00 WIB

4 Tips Melawan Yeti di PUBG Mobile, Monster yang Paling Menyebalkan

Siapa sangka, di medan pertempuran PUBG Mobile, bukan hanya pemain lain yang jadi ancaman, tapi juga monster-monster yang bikin deg-degan.
Game PUBG Mobile. (Sumber: Active Player)
Mobile26 Maret 2025, 06:00 WIB

Kamu Harus Tahu! Ini 4 Sisi Lain Game PUBG yang Jarang Diketahui

Siapa sangka, di balik ketegangan dan aksi tembak-menembak yang seru, PUBG menyimpan beberapa sisi unik yang jarang diketahui pemain.
Team Deathmatch. (Sumber: PUBG)
Lifestyle26 Maret 2025, 05:05 WIB

Cara Beli Tiket Kereta Api untuk Arus Balik Lebaran 2025

Untuk membeli tiket KA aus balik Lebaran 2025, ada beberapa cara yang bisa digunakan seperti berikut.
Ilustrasi cara pesan tiket KA untuk arus balik Lebaran 2025 (FOTO: booking.kai.id)
Lifestyle25 Maret 2025, 22:15 WIB

Pelajar dan Mahasiswa Paling Banyak Ngegame, Habiskan Rata-rata 4 Jam Sehari

Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII) mencatat bahwa mayoritas konsumen game online (42,23%) menghabiskan lebih dari 4 jam per hari untuk bermain.
Ilustrasi bermain mobile game. (FOTO: freepik)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.