logo

Buat Kingdom, AudyTzy Punya Pesan: Kalau Mau Ngatain ke Gue Saja, Jangan ke Orang Tua dan Cewe Gue

Icaa
Selasa 30 April 2024, 11:13 WIB
AudyTzy: Kalau Mau Hujat Jangan ke Orang Tua dan Cewe Gua (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)

AudyTzy: Kalau Mau Hujat Jangan ke Orang Tua dan Cewe Gua (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)

Indogamers.com - Roamer Rebellion Esports AudyTzy kembali menuai polemik setelah melakukan taunting kepada RRQ Hoshi.

AudyTzy sesumbar akan mengalahkan dan menjungkalkan RRQ Hoshi ke dasar klasmen MPL Indonesia Season 13 pada Minggu, 28 April 2023. Pernyataan ini disampaikan AudyTzy pada Sabtu, 27 April 2024.

Namun, ucapan AudyTzy tidak semanis fakta yang terjadi. Rebellion harus mengakui keunggulan RRQ Hoshi dengan skor 2-0.

Baca Juga: Build Nathan ala RRQ Hoshi Skylar di MPL ID Season 13, Sukses Bawa RRQ Keluar dari Zona Bawah

Akibatnya, banyak pihak, terutama Kingdom -fans garis keras RRQ Hoshi- memberikan sindiran menohok kepada AudyTzy.

Tidak sedikit yang menilai aksi taunting AudyTzy tidak elok dilakukan, apalagi Rebellion Esports belum pernah menjadi juara di MPL Indonesia.

Merespons hal tersebut, AudyTzy awalnya tidak mengambil pusing hujatan Kingdom terhadapnya.

Baca Juga: 5 Hero Favorit BTR Moreno, Intip Kelebihannya di Land of Dawn

“Untuk ini (hujatan Kingdom) aku santai si, soalnya taunting kaya gini buat lucu lucuan saja, tapi kalau lawan atau fansnya menganggap ini kaya apapun itu, cuek ya cuek aja,” ucap AudyTzy kepada Indogamers.com.

Selang sehari, AudyTzy tampak kesal karena banyaknya pihak yang justru "menyenggol" sang kekasih, bahkan keluarganya.

Dia pun meminta pihak tersebut untuk tidak mengaitkan perilakunya kepada keluarga maupun orang terdekatnya.

"Tolong untuk Kingdom kalau mau ngatain ke gw aja ya, jangan ke orang tua dan cewe gw, dibawa fun aja guys. Kalo memang pada ke trigger ke gw aja jangan kemana-mana," tulis AudyTzy di akun media sosialnya.**

story instagram Audy
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

Profil RRQ Brusko, Jago Tarik Hero Lawan Pakai Hook Franco, Intip Juga Prestasinya di Filipina

Selasa 23 April 2024, 13:24 WIB
undefined
Infografis

RRQ Hoshi Belum Pernah Kalah Lawan Aura Fire

Kamis 25 April 2024, 18:18 WIB
undefined
E-Sport

2 Hero Paling Sering Digunakan RRQ Irrad di MPL ID Season 13

Selasa 23 April 2024, 21:00 WIB
undefined
Guides

Daftar Hero Paling Sering Digunakan RRQ Brusko di MPL ID Season 13

Selasa 23 April 2024, 15:05 WIB
undefined
Infografis

Build Nathan ala RRQ Hoshi Skylar di MPL ID Season 13, Sukses Bawa RRQ Keluar dari Zona Bawah

Sabtu 27 April 2024, 14:17 WIB
undefined
News Update
Lifestyle23 Februari 2025, 10:40 WIB

15 Fakta Menarik Usopp di One Piece yang Jarang Diketahui

15 fakta menarik Usopp di One Piece yang jarang diketahui, Dari ulang tahunnya yang pas banget dengan kepribadiannya, kebohongannya yang sering jadi kenyataan, sampai perannya sebagai penata rambut kru
15 Fakta Menarik Usopp di One Piece yang Jarang Diketahui(FOTO: ranker.com)
Lifestyle23 Februari 2025, 09:00 WIB

15 Fakta Menarik dari Skypiea di One Piece yang Bikin Makin Penasaran

Skypiea bukan sekadar pulau di langit, tapi juga salah satu arc paling unik di One Piece dengan banyak misteri dan referensi menarik.
15 Fakta Menarik dari Skypiea di One Piece yang Bikin Makin Penasaran(FOTO: gameranx.com)
Gadget23 Februari 2025, 08:33 WIB

Kantongi TKDN, Ini Sederet HP Baru Samsung yang Siap Rilis di Indonesia dari lini Galaxy A Series

Samsung sebentar lagi akan menghadirkan HP barunya di Indonesia. Hal ini terbukti dengan munculnya empat model dari lini Galaxy A Series pada laman sertifikasi TKDN.
Gambar render Samsung Galaxy A26 (FOTO: gizmochina.com)
Mobile22 Februari 2025, 21:00 WIB

4 Kesalahan Konyol yang Harus Dihindari Pemain PUBG Mobile

Siapa sih yang enggak mau meraih "Chicken Dinner" di PUBG Mobile? Namun, beberapa kesalahan umum sering kali menghalangi pemain mencapai kemenangan.
PUBG Mobile. (Sumber: Krafton)
Mobile22 Februari 2025, 20:00 WIB

3 Sensitivitas PUBG Mobile yang Harus Kamu Tahu, Begini Cara Settingnya

Menguasai sensitivitas di PUBG Mobile bisa menjadi kunci untuk meraih "Winner Winner Chicken Dinner".
Jadwal Turnamen PUBG Mobile PMGC 2023 Turki. Diikuti 50 Tim Peserta, 4 Tim dari Indonesia (FOTO: pubgmobile.com)
Mobile22 Februari 2025, 18:00 WIB

Build Terdahsyat Cao Cao di Honor of Kings Biar Lawan Kelimpungan

Cao Cao di Honor of Kings jadi salah satu hero yang cukup populer ya guys ya. Sebagai pejuang garis depan yang tangguh, memilih build yang tepat
Cao Cao Honor of Kings. (Sumber: Honor of Kings)
Lifestyle22 Februari 2025, 17:48 WIB

15 Hal Menarik tentang East Blue di One Piece yang Jarang Diketahui

East Blue dikenal sebagai lautan terlemah di dunia One Piece, tapi banyak hal menarik yang terjadi di sana sebelum Luffy dan kru Topi Jerami berlayar ke Grand Line.
15 Hal Menarik tentang East Blue di One Piece yang Jarang Diketahui (FOTO: Tokopedia)
Console22 Februari 2025, 17:40 WIB

8 Game Dragon Quest Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan!

Cari rekomendasi game Dragon Quest terbaik? Yuk, simak ulasan santai dari para JRPG YouTuber tentang 8 game Dragon Quest yang wajib kamu mainkan. Dari petualangan epik hingga cerita mengharukan, ini dia daftarnya!
8 Game Dragon Quest Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan!(FOTO: Youtube Slam Zany)
Mobile22 Februari 2025, 17:35 WIB

10 Game Anime Open World Terbaik untuk Mobile & PC yang Paling Dinantikan di 2025

Cari tahu 10 game anime open world terbaik untuk mobile dan PC yang paling dinantikan di tahun 2025! Dari MMORPG hingga RPG, simak rekomendasi game yang bakal bikin kamu betah main berjam-jam.
10 Game Anime Open World Terbaik untuk Mobile & PC yang Paling Dinantikan di 2025  (FOTO: Youtube GameMobile HDgraphic)
Mobile22 Februari 2025, 17:17 WIB

10 Game Gacha Idle Terbaik di Android, Seru dan Sudah Pasti Menghibur!

Cari game gacha idle terbaru dan terbaik di tahun 2025? Yuk, simak rekomendasi 10 game gacha idle Android yang seru dan menghibur. Dari grafis memukau hingga gameplay santai, semua ada di sini!
10 Game Gacha Idle Terbaik di Android, Seru dan Sudah Pasti Menghibur!(FOTO: Youtube GameMobile HDgraphic)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.