logo

Sukses Diselenggarakan, Ini Pemenang Arcade Aces Season 2 Road to Las Vegas 2024

Icaa
Senin 27 Mei 2024, 09:05 WIB
Arcade Aces Road to Las Vegas (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)

Arcade Aces Road to Las Vegas (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)

Indogamers.com - kembali diselenggarakan, tournament Arcade Aces season 2 disambut antusias oleh para player di Indonesia.

Sejak pembukaan pendaftaran yang dibuka pada tanggal 1 Mei 2024, slott sudah penuh oleh pendaftar pada tanggal 17 Mei 2024.

Arcade Aces sendiri merupakan sebuah tim esports yang berfokus di fighting games yang rutin mengadakan turnamen untuk mencari para player berbakat yang nantinya akan bergabung di Arcade Aces Academy.

Baca Juga: 3 Pemenang Arcade Aces Arena Street Fighter 6 Siap Dikirim ke Jepang, Bakal Harumkan Nama Indonesia di Kancah Dunia

Nantinya mereka akan mendedikasikan timnya untuk mendapatkan prestasi dan mengalahkan lawan-lawannya di dunia fighting games.

Turnamen Arcade Aces Arena Season 2 kali ini berhadiah Tiket ke EVO Las Vegas Amerika.

Diselenggarakan di Point Arena Jakarta, Arcade Aces Season 2 kali ini hadir dengan game Street Fighter 6 dan juga Tekken 8.

Baca Juga: Gamescom 2023: Tekken 8 Ungkap Arcade Quest, Petarung, dan Tanggal Rilis

Dimana dari kedua kategori game tersebut telah berhasil melahirkan dua pemenang, diantaranya Eru sebagai pemenang dari game Street Fighter 6 dan Kaktus sebagai pemenang dari game Tekken 8.

Eru sendiri diketahui merupakan salah satu player dari Arcade Academy, dimana Eru juga menjadi salah satu pemenang pada Arcade Aces season 1 lalu namun pada season tersebut Eru hanya menduduki posisi ke-3.

Nantinya kedua pemenang tersebut akan mendapatkan kesempatan menuju kualifikasi Evolution Championship Series 2024 yang akan diadakan di Las Vegas pada tanggal 19-21 Juli 2024 dan mempunyai prize pool dengan total 240 ribu USD atau setara 3,8 miliar.

Baca Juga: Super Dragon Punch Force 3, Game Fighting seru, kini Sudah Tersedia di Android dan iOS

Selain Eru dan Kaktus berikut daftar lengkap pemenang turnamen Arcade Aces season 2 kali ini:

Pemenang game Street Fighter 6

•Juara 1: Eru

•Juara 2: Akademi Fantasian | Vrush

•Juara 3: Jc3rd

Pemenang game Tekken 8

•Juara 1: DRivals | Kaktus

•Juara 2: Delta Force | Kashikat

•Juara 3: R-TecH

Pada turnamen Evolution Championship Series 2024 yang akan diadakan di Las Vegas terdapat 8 game yang dipertandingkan yaitu:

  • Street Fighter 6 dengan hadiag (30.000 USD)

  • Tekken 8 (30.000 USD)

  • Guilty Gear -STRIVE- (30.000 USD)

  • Mortal Kombat 1 (30.000 USD)

  • Granblue Fantasy Versus: Rising (30.000 USD)

  • The King of Fighters XV (30.000 USD)

  • Under Night In-Birth II

  • Street Fighter III (30.000 USD).

Arcade Aces Academy terbuka untuk umum bagi kamu player berbakat yang ingin menjadi pro player di esports fighting games. So jangan lupa ikuti dan aktif dalam berbagai aktivitas dari Arcade Aces Academy. Semoga bermanfaat ya.**

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Arcade Center Sega Ikebukuro Kembali Hadir Bulan Ini!

Selasa 19 Oktober 2021, 09:39 WIB
undefined
Console

Bandai Namco Buka Pusat Arcade Namco Akihabara di Lokasi Eks Sega Akihabara

Kamis 23 Februari 2023, 11:59 WIB
undefined
News

Bandai Namco Akan Buka Kompleks Hiburan Arcade dan Bar di Kabukicho

Jumat 17 Maret 2023, 09:43 WIB
undefined
Console

Gamescom 2023: Tekken 8 Ungkap Arcade Quest, Petarung, dan Tanggal Rilis

Rabu 23 Agustus 2023, 14:22 WIB
undefined
E-Sport

3 Pemenang Arcade Aces Arena Street Fighter 6 Siap Dikirim ke Jepang, Bakal Harumkan Nama Indonesia di Kancah Dunia

Minggu 10 Maret 2024, 18:03 WIB
undefined
News Update
Guides23 Desember 2024, 18:00 WIB

Efek Positif Bermain Game pada Kesehatan Mental yang Jarang Orang Ketahui, Tips dari PAFI Kabupaten Kepahiang

Temukan bagaimana bermain game bisa membantu mengurangi stres, meningkatkan mood, dan melatih otak! Simak tips dari PAFI Kabupaten Kepahiang untuk menjaga kesehatan mental sambil menikmati waktu bermain game favoritmu.
camilan sehat saat main game (FOTO: freepik.com)
Gadget23 Desember 2024, 17:03 WIB

Infinix Note 40 Pro 5G Cocok untuk Gaming? Cek Spesifikasi dan Performanya

Berbicara soal HP di kelas mid-range di akhir tahun 2024 ini, salah satu yang tidak bisa diabaikan adalah Infinix Note 40 Pro 5G.
Infinix Note 40 Pro 5G (FOTO: instagram.com/infinixid)
Gadget23 Desember 2024, 16:57 WIB

Rekomendasi 3 SSD Terbaik dengan Kapasitas 1TB yang Bikin Penyimpanan Data Auto Kilat

Bagi kamu yang bingung untuk memilih SSD mana yang terbaik dengan kapasitas penyimpanan 1TB, kamu bisa simak rekomendasi Indogamers.com berikut.
Ilustrasi salah satu SSD terbaik kapasitas 1TB, ADATA 970 dengan teknologi PCIe Gen 5 (FOTO: ADATA)
Console23 Desember 2024, 16:18 WIB

Ini Alasan Kenapa Game VR Seru Banget, Kamu Udah Pernah Main Game Virtual Reality?

Game VR adalah masa depan dunia gaming yang sudah bisa kita nikmati sekarang. Dengan pengalaman yang imersif, gameplay yang interaktif, dan pilihan genre yang beragam, game VR sukses bikin gaming jadi lebih nyata dan seru.
Game Balap VR (Foto: Pexels/Tima Miroshnichenko)
News23 Desember 2024, 16:10 WIB

Garena Rilis Game Baru Free City Mirip GTA 5, Begini Penampakannya

Game Free City dari Garena mengusung serba-serbi kehidupan gangster dengan latar open world.
Free City, game baru dari Garena. (Sumber: Garena)
Community23 Desember 2024, 16:08 WIB

TENTOPUP: Website Top Up Game Termurah Se-Indonesia dan Solusi Terbaik Buat Para Gamer!

Temukan harga top up game termurah se-Indonesia di Tentopup! Dengan berbagai pilihan game, transaksi cepat, dan metode pembayaran yang beragam, Tentopup adalah solusi terbaik untuk kebutuhan game kamu.
tentopup.com (FOTO: tentopup.com)
Console23 Desember 2024, 16:00 WIB

Lagi Viral, Ini 4 Fakta Menarik Tentang Meta AI di WhatsApp

Meta baru saja meluncurkan fitur AI di WhatsApp, yang membawa pengalaman chatting ke level baru.
Meta AI WhatsApp. (Sumber: WhatsApp)
Gadget23 Desember 2024, 15:48 WIB

Rekomendasi 6 RAM DDR5 Terbaik yang Bikin Performa PC Ngebut

Bagi kamu yang ingin membangun PC dengan performa super ngebut, kamu bisa pilih RAM DDR5 terbaik seperti pada artikel berikut.
Adata XPG Lancer 32GB DDR5-6000 C40 (FOTO: Tomshardware.com)
Gadget23 Desember 2024, 15:47 WIB

Mengenal Headset VR untuk Gamer Pemula, Cocok Buat yang Baru Pakai Virtual Reality

Buat gamer pemula, pilih headset VR bisa bikin bingung. Jadi di sini kita akan mengenalkan apa itu headset VR dan kasih rekomendasi mana yang cocok buat pemula.
Ilustrasi Headset Virtual Reality atau VR (Foto: Pixabay/TheDigita;Artist)
Guides23 Desember 2024, 15:00 WIB

Sehat ala Gamer Versi PAFI Kabupaten Hulu Sungai Utara: Tips Menjaga Keseimbangan Antara Main Game dan Pola Hidup Sehat

Temukan tips sehat ala gamer dari PAFI Kabupaten Hulu Sungai Utara! Jaga keseimbangan antara main game seru dan pola hidup sehat dengan cara yang mudah dan efektif. Baca selengkapnya!
Sehat ala Gamer Versi PAFI Kabupaten Hulu Sungai Utara: Tips Menjaga Keseimbangan Antara Main Game dan Pola Hidup Sehat (Sumber: Jefferson Health)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.