logo

RRQ Kazu Jadi Tim Free Fire Indonesia yang akan Berlaga di Esports World Cup 2024

Molsky
Selasa 28 Mei 2024, 11:05 WIB
Team RRQ. (Sumber: Instagram.com/@teamrrq)

Team RRQ. (Sumber: Instagram.com/@teamrrq)

Indogamers.com - Kabar menggembirakan datang kembali dari Team RRQ. Salah satu tim divisi Free Fire yakni RRQ Kazu, dipastikan bakal berlaga di ajang Esports World Cup 2024.

"Riyadh here we come. RRQ Kazu menjadi salah satu dari tim Free Fire Indonesia yang berhasil maju ke Esports World Cup 2024," demikian tulis RRQ dikutip Indogamers.com pada Selasa, 28 Mei 2024.

Kepastian tersebut setelah RRQ Kazu berhasil mengamankan posisi Top 9 dari ajang Grand Final FFWS SEA 2024 Spring hari Minggu kemarin.

Baca Juga: Tak Hanya Pengisian Daya Lebih Cepat, Ini Deretan Kelebihan Realme GT 6T

Esports World Cup Free Fire ini akan diadakan pada sekitar pertengahan Juli tahun ini di Riyadh, Arab Saudi.

Esports World Cup juga akan mempertemukan tim-tim keras dari FFWS SEA, FFWS Brazil, FFWS Latam, FFMSC MEA, Pakistan Qualifier serta ESL Mobile Masters.

"Semoga akan ada pencapaian baru dari RRQ Kazu ya di ajang ini, dan mohon dukungannya kembali untuk RRQ Kazu ya," tambah RRQ.

Baca Juga: MultiVersus Gantikan Pengisi Suara Rick dan Morty, Para Penggemar pun Bersukacita

Keberhasilan tersebut membuat Kingdom yang menjadi fans Team RRQ langsung memberikan beragam komentar di kolom unggahannya.

full give eway anjir, kaya orang nunggu bansos," kata @rinoal***

BUBARIN aja min,buang2 anggaran," celetuk akun @rmdha***

Mindsetnya harus di ubah sih jangan tiap turnamen hanya mikirin lolos turnamen selanjutnya, kalo bisa mindsetnya bertarung mendapatkan juara," sambung akun lain @soalf***

Baca Juga: 6 Cara Mudah Membuat Skin Minecraft, Ajang Ekpresi Dirimu

Itu dia kabar gembira dari RRQ Kazu guys. Kita doakan semoga bisa juara ya guys ya.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

Cara Rekam Rapat di Google Meet Tanpa Langganan Premium

Selasa 28 Mei 2024, 09:25 WIB
undefined
E-Sport

7 Potret Memesona Laura 'Lora' Ziphora Brand Ambassador Team Liquid Aura

Selasa 28 Mei 2024, 10:20 WIB
undefined
E-Sport

Battle Emote RRQ Tidak Lagi Tersedia di Mobile Legends

Selasa 28 Mei 2024, 10:49 WIB
undefined
News Update
Accessories10 Maret 2025, 17:03 WIB

Rekomendasi 3 Gimbal Stabilizer HP Terbaik untuk Membuat Konten Makin Keren

Gimbal stabilizer HP menjadi salah satu perangkat yang membantu para pengguna HP untuk mendapatkan hasil video terbaik yang stabil.
Ilustrasi penggunaan gimbal stabilizer HP untuk membuat konten. (FOTO: youtube.com/MYtakesilo)
News10 Maret 2025, 16:29 WIB

5 Fakta Menarik Lagu Tersulit di Guitar Hero dengan Kecepatan 200% Berhasil Diselesaikan Gamer

Pencapaian ini didokumentasikan dalam video yang diunggah di YouTube pada 27 Februari 2025.
CarnyJared mencatatkan rekor dunia full combo (FC) untuk lagu Through the Fire and Flames dari DragonForce pada kecepatan 200 persen. (Sumber: CarnyJared)
PC10 Maret 2025, 16:00 WIB

MSI GeForce RTX 5070 Series: Siap Bikin Gamer dan Kreator Makin Ngebut!

MSI baru aja ngeguncang dunia gaming dan konten kreatif dengan ngerilis jajaran kartu grafis terbaru mereka, GeForce RTX 5070 Series.
Kartu grafis MSI. (Sumber: MSI)
Gadget10 Maret 2025, 15:35 WIB

Kamu Tidak Sengaja Klik Link Phishing? Ini 6 Langkah Sederhana yang Harus Dilakukan

Bagi kamu yang menjadi target phishing dan tak sengaja klik tautannya, kamu bisa lakukan beberapa hal seperti berikut.
Ilustrasi phishing yang di kirim melalui email. (FOTO: cloudmatika.co.id)
PC10 Maret 2025, 15:05 WIB

Harga Game Split Fiction, Panduan Main dan Spesifikasi PC untuk Memainkannya

Game PC co-op dari Hazelight Studios ini mencatatkan rekor 197.434 pemain bersamaan di Steam pada hari pertama rilis
Split Fiction. (Sumber: Steam)
News10 Maret 2025, 14:27 WIB

5 Daya Tarik Game Terbaru Split Fiction yang Tembus 200 Ribu Pemain di Steam

Menurut data SteamDB, setelah rilis pada 6 Maret 2025, game Split Fiction mencatat 259.003 pemain bersamaan di Steam pada 9 Maret 2025.
Split Fiction. (Sumber: Steam)
Lifestyle10 Maret 2025, 13:45 WIB

15 Hal Menarik tentang Bajak Laut Shirohige di One Piece yang Wajib Diketahui

15 hal menarik tentang Bajak Laut Shirohige di One Piece, mulai dari asal-usul nama Whitebeard hingga hubungan unik Marco dengan nanas.
15 Hal Menarik tentang Bajak Laut Shirohige di One Piece yang Wajib Diketahui(FOTO: ranker.com)
News10 Maret 2025, 13:27 WIB

MSI Bikin Santri Melek Teknologi, Buka Lab Digital dan AI di Pesantren Malang

Buktinya, pesantren ini baru aja ngeresmikan Digital Lab dan AI dengan dukungan dari MSI, brand teknologi global yang enggak main-main soal inovasi.
MSI dukung pesantren. (Sumber: MSI)
Gadget10 Maret 2025, 13:02 WIB

Kenali 5 Penyebab Umum yang Membuat Kode Verifikasi Tidak Muncul di SMS

Kode verifikasi yang tak kunjung muncul di SMS, ternyata bisa disebabkan oleh berbagai macam hal seperti berikut.
Ilustrasi kode verifikasi yang dikirim ke SMS. (FOTO: cyberthreat.id)
Lifestyle10 Maret 2025, 12:33 WIB

15 Fakta Menarik Tentang Suku Mink di One Piece yang Jarang Diketahui!

15 fakta menarik tentang Suku Mink di One Piece, mulai dari kemampuan mereka, kebiasaan makan, hingga rahasia di balik nama dan karakter mereka.
15 Fakta Menarik Tentang Suku Mink di One Piece yang Jarang Diketahui!(FOTO: ranker.com)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.