logo

EVOS Glory Amankan Posisi di MSC 2024, Seperti Ini Tanggapan Steven Age dan Branz

sentarozi
Minggu 09 Juni 2024, 11:39 WIB
EVOS Glory Amankan Posisi di MSC 2024, Seperti Ini Tanggapan Steven Age dan Branz (FOTO: Indogamers/Rozi)

EVOS Glory Amankan Posisi di MSC 2024, Seperti Ini Tanggapan Steven Age dan Branz (FOTO: Indogamers/Rozi)

Indogamers.com - EVOS Glory berhasil memberikan kejutan lagi setelah sukses mengalahkan Geek Fam di final lower bracket MPL ID Season 13, dengan skor 3-2.

Berkat kemenangan itu, selain berhak berada di grand final MPL ID Season 13, Branz cs juga mengamankan posisi mereka di MSC 2024.

Menanggapi hasil itu, Head of Esports MLBB EVOS, Steven “Age” Gunawan mengungkapkan bahwa dari sisi internal tim tidak mentargetkan juara, hanya ingin mengamankan posisi di MSC 2024.

Baca Juga: EVOS Glory Tantang Fnatic ONIC di Grand Final MPL ID S13, Sukses Tumbangkan Geek Fam 3-2

“Sebenarnya incaran kami dari awal adalah slot MSC 2024, tapi bukan berarti kami akan pasrah melawan Fnatic ONIC. Kita akan tetap melakukan persiapan sebaik mungkin untuk menjadi juara,” ungkap Age.

Sementara itu, berkaitan dengan keberhasilan masuk ke MSC 2024, saat jumpa pers paska pertandingan, goldlaner EVOS Glory, Branz, ternyata punya tanggapan sendiri.

Branz (FOTO: Indogamers/Rozi)

Player yang sukses melakukan maniak di game kelima ini, mengaku sangat senang bisa hadir di MSC 2024 dan belum kepikiran akan seperti apa jika berhasil memenangkannya, namun nampaknya ia punya rencana sendiri.

Baca Juga: Panutan! EVOS Claw Kun Enggak Mau Ikut Turnamen Kalau Bentrok Sama Sholat

"Sudah pasti senanglah, namun gw belum kepikiran kesana. Karena yang di otak gw, besok ke stadion Al Nasr beli jersey Cristian Ronaldo," ungkapnya sembari tersenyum.

EVOS Glory Bakal Bernasib sama Seperti AP.Bren?

Di grand final, EVOS Glory akan berhadapan kembali dengan Fnatic Onic yang mengincar juara keempatnya di MPL.

Pada pertemuan sebelumnya, EVOS Glory harus mengakui dominasi Fnatic Onic dan harus kalah dengan skor telak 3 - 0.

Kini keduanya akan berhadapan kembali di grand final dan tidak sedikit fans EVOS Glory yang berharap Branz cs mampu memberikan kejutan lagi.

Baca Juga: Evos Glory Melaju ke Final Upper Bracket usai Kalahkan Bigetron Alpha 3 - 1

Bahkan tidak sedikit diantara mereka yang berharap nasib EVOS Glory sama dengan AP.Bren yang juga dikalahkan Fnatic Onic di final upper bracket M5, namun di akhir, saat bertemu lagi di grand final, sukses mengalahkan Fnatic Onic dan jadi juara.**

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

Evos Glory Tampil Sempurna di Pertandingan Pertama Playoff MPL ID Season 13, Sukses Kalahkan Liquid Aura dengan Skor Telak!

Rabu 05 Juni 2024, 21:15 WIB
undefined
E-Sport

Fnatic Onic vs Evos Glory : Momen Pembuktian Siapa yang Layak Maju Grand Final MPL ID Season 13

Jumat 07 Juni 2024, 14:18 WIB
undefined
E-Sport

Fnatic Onic Kirim Evos Glory ke Lower Bracket, Sekaligus Jadi Tim Pertama yang Lolos ke MSC 2024

Sabtu 08 Juni 2024, 01:13 WIB
undefined
News

Panutan! EVOS Claw Kun Enggak Mau Ikut Turnamen Kalau Bentrok Sama Sholat

Sabtu 08 Juni 2024, 08:57 WIB
undefined
E-Sport

EVOS Glory Tantang Fnatic ONIC di Grand Final MPL ID S13, Sukses Tumbangkan Geek Fam 3-2

Minggu 09 Juni 2024, 09:21 WIB
undefined
E-Sport

Branz Sebut Game Kelima Lawan Geek Fam adalah Permainan Mental dan Emosi

Minggu 09 Juni 2024, 10:28 WIB
undefined
E-Sport

Evos Glory Melaju ke Final Upper Bracket usai Kalahkan Bigetron Alpha 3 - 1

Kamis 06 Juni 2024, 21:47 WIB
undefined
News Update
E-Sport14 Juli 2025, 11:37 WIB

7 Fakta Seru Kemenangan Kagendra di FFNS 2025 Fall Makassar, Siap Gas ke FFWS Global Finals!

Kagendra resmi jadi juara FFNS 2025 Fall di Makassar! Tim ini siap wakili Indonesia di FFWS Global Finals. Intip 7 fakta menarik soal kemenangan mereka yang penuh drama!
Kagendra (FOTO: Garena)
E-Sport14 Juli 2025, 11:29 WIB

Kagendra Juara FFNS 2025 Fall di Makassar, Langsung Tembus FFWS Global Finals!

Tim Kagendra keluar sebagai juara FFNS 2025 Fall di Makassar! Mereka berhasil mengunci gelar lewat format Champion Rush dan siap tempur di FFWS Global Finals 2025 di Jakarta. Simak keseruannya di sini!
Kagendra Juara FFNS 2025 Fall di Makassar, Langsung Tembus FFWS Global Finals!(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 11:58 WIB

Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar

Mau nonton langsung Grand Final FFNS 2025 Fall di Makassar? Biar pengalamanmu nggak zonk, ini dia 5 hal penting yang wajib kamu siapin dari sekarang!
Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 11:10 WIB

CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!

CostaCaffe, tim komunitas yang dijuluki underdog terkuat di FFNS 2025 Fall, siap bikin kejutan! Dengan strategi matang dan semangat tinggi, mereka menargetkan posisi top 3 dan peluang ke FFWS SEA 2025 Fall.
CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport12 Juli 2025, 10:33 WIB

Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!

Menjelang FFNS 2025 Fall di Makassar, tim-tim Free Fire terbaik Indonesia mulai mematangkan strategi. Team Vagos dan KRAKEN ungkap persiapan mereka demi meraih gelar juara dan tiket ke FFWS SEA 2025 Fall.
Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 09:41 WIB

Segera Dimulai! Pahami Semua Babak yang Ada di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 akan segera dimulai dengan memahami semua babak yang ada akan menarik jika kamu ingin mengikuti alur turnamen tersebut.
PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 pahami semua babak yang ada. (Sumber: pubg.com)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 Dari Mobile Legends sampai Free Fire

Banyak divisi game ONIC Esports yang akan tampil di panggung internasional Esports World Cup (EWC) 2025, mulai dari Mobile Legends sampai Free Fire dan yang lainnya.
Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 (FOTO: Onic Olympus/Instagram/onic.esports)
PC12 Juli 2025, 09:40 WIB

ASUS Gaming V16 (V3607V) Meluncur, Intip Spesifikasi dan Promo Menariknya

ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik.
ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik (FOTO: DOK.ASUS)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Fakta Menarik Alter Ego Ares, Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025

Alter Ego Ares berhasil mejadi wakil Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 segera digelar di Riyadh, Arab Saudi.
Alter Ego Ares lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: Instagram.com/@pubgmobile.esport.my)
E-Sport12 Juli 2025, 09:39 WIB

Tim Indonesia yang Berhasil Melaju ke PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

Alter Ego Ares menjadi perwakilan Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025
Alter Ego Ares Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025 (FOTO: Instagram.com/@alteregiesports)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.