logo

EVOS Glory Temani RRQ Akira, Angkat Koper Lebih Awal dari MSC 2024

Molsky
Jumat 05 Juli 2024, 09:04 WIB
Evos Glory. (Sumber: Twitter.com/@mplidofficial)

Evos Glory. (Sumber: Twitter.com/@mplidofficial)

Indogamers.com - Gelaran MSC 2024 yang menjadi bagian dari Esports World Cup (EWC) 2024 telah dimulai dengan beragam kejutan. Wakil Indonesia, EVOS Glory terpaksa harus pulang lebih awal setelah mengalami kekalahan.

Pada hari pertama fase grup, EVOS harus mendapatkan hasil imbang dan kemudian pada hari kedua malah kalah.

Seperti apa kisah perjuangan tim Macan Putih di ajang MSC 2024 yang digelar di Arab Saudi? Langsung saja simak sampai habis artikel ini ya guys ya!

Baca Juga: Review Monitor Gaming Mini LED Philips Evnia, Desain Modis dan Bebas Blur

EVOS angkat koper

Evos Glory tersingkir awal di MSC 2024.

Claw Kun, Branz dan kawan-kawan belum mampu membawa EVOS Glory melangkah lebih jauh di MSC 2024, apalagi untuk memboyong tropi turnamen tersebut.

Bergabung di Grup A, EVOS Glory mengawali babak grup dengan hasil imbang 1-1 kontra RRQ Akira. Kemudian di hari kedua, Kamis, 4 Juli 2024, EVOS harus bermain dua kali dalam sehari namun mendapatkan hasil yang kurang memuaskan.

Baca Juga: Sony Umumkan Action Figure Baru dari Game-game di PlayStation

Pertama, EVOS kembali meraih hasil imbang saat melawan NIP Flash dari Singapura dengan skor 1-1. Kemudian di pertandingan kedua, runner up MPL Indonesia season 13 ini kalah 2-0 saat jumpa Fire Flux dari Turki.

Hasil tersebut menjadikan EVOS harus puas berada di peringkat 3 Grup A sedangkan peringkat pertama diambil alih oleh NIP Flash. Di sisi lain, RRQ Akira berada di peringkat keempat sehingga harus mengucap sayonara bersama dengan EVOS Glory.

Adapun Fire Flux dan NIP Flash keduanya akan melaju ke babak selanjutnya dengan lolos ke perempat final MSC MLBB 2024. Nantinya, babak perempat final akan menerapkan sistem single elimination.

Baca Juga: 4 Alasan ROG Keris II Mouse Gaming Mungil Amat Sangat Worth It

Maksudnya, NIP Flash yang bertindak sebagai juara Grup A tidak akan bertemu secara otomatis dengan runner-up Grup B. Akan tetapi akan diterapkan drawing acak di mana juara grup bertemu salah satu runner-up dari Grup A, B, C, atau D. Dengan demikian, format kompetisi berubah dari Best of Two (Bo2) jadi Best of Five (Bo5).

Sesuai jadwal, NIP Flash dan Fire Flux Esports yang lolos ke fase knockout yang akan mulai berlaga kembali pada Rabu, 10 Juli 2024.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Review Monitor Gaming Mini LED Philips Evnia, Desain Modis dan Bebas Blur

Jumat 05 Juli 2024, 07:45 WIB
undefined
E-Sport

Jadwal Group Stage MSC 2024, Jumat, 5 Juli 2024, Ada HomeBois yang Tanding

Jumat 05 Juli 2024, 06:21 WIB
undefined
E-Sport

Hasil MSC 2024: Tersingkir, Evos Glory Petik Pelajaran Berharga

Jumat 05 Juli 2024, 07:06 WIB
undefined
News Update
Gadget21 April 2025, 18:04 WIB

Lolos TKDN, Motorola Edge 60 Fusion Segera Hadir di Indonesia?

Smartphone terbaru dari Motorola lolos sertifikasi TKDN, Motorola Edge 60 Fusion segera hadir untuk pasar Indonesia.
Motorola Edge 60 Fusion. (FOTO: India Today)
Gadget21 April 2025, 17:02 WIB

Aspire 7 Pro, Laptop Gaming Acer yang Dibekali Sistem Pendingin Kipas Ganda

Acer Aspire 7 Pro menawarkan sistem pendingin yang cukup optimal menggunakan kipas ganda yang mampu menjaga suhu tetap stabil saat digunakan dalam intensitas tinggi.
Acer Aspire 7 Pro, laptop gaming terbaru dari Acer. (FOTO: Acer)
Gadget21 April 2025, 16:33 WIB

Daftar 3 HP Termurah dengan Kamera 200 MP

HP dengan kamera 200 MP termurah menjadi pilihan terbaik saat kamu membutuhkan HP murah yang mampu menghasilkan foto berkualitas tinggi.
Redmi Note 13 Pro 5G (FOTO: Xiaomi)
Guides21 April 2025, 15:02 WIB

Cara Membeli Bibit di Harvest Moon Back to Nature yang Langka

Bibit langka di Harvest Moon Back to Nature bisa didapatkan dengan cara yang cukup ribet seperti berikut.
Ilustrasi mendapatkan bibit langka di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: youtube.com/rental PS chanel)
Mobile21 April 2025, 14:42 WIB

10 Game Mobile Gila di 2025 yang Bikin Kamu Lupa Realitas

Dari game survival dengan Pokemon bersenjata hingga shooter taktis ala Rainbow Six, tahun ini penuh dengan game yang siap bikin kamu ketagihan. Tapi hati-hati, nggak semua game bakal sesukses yang diharapkan.
10 Game Mobile Keren di 2025 (Foto: YouTube/ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile21 April 2025, 14:15 WIB

Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!

Prince of Persia: Lost Crown resmi rilis di Playstore Indonesia! Game side-scrolling action RPG ini hadir dengan grafis keren dan gameplay seru. Simak review singkat, harga, dan kesan pertama main versi mobile-nya di sini!
Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!(FOTO: Youtube Lein Xceed)
News21 April 2025, 14:11 WIB

Cara Mendapatkan Power Berry di Harvest Moon: Back to Nature

Di Harvest Moon Back to Nature, kamu bisa mendapatkan Power Berry untuk meningkatkan stamina di 10 lokasi dengan cara berikut.
Ilustrasi mendapatkan Power Berry di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: gamerzenith.com)
News21 April 2025, 13:03 WIB

Samsung Kembali Buka Program 'Samsung Solve for Tomorrow' bagi Pelajar dan Mahasiswa, Ini Jadwal dan Pendaftarannya

Untuk anak sekolah menengah atas, kejuruan, madrasah aliyah dan setingkat, serta para mahasiswa di perguruan tinggi.
Potret kantor Samsung. (FOTO: via Clay)
Guides21 April 2025, 12:46 WIB

Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!

Bingung cari Juice Jems di Crashlands 2? Simak panduan lengkapnya di sini! Temukan lokasi tersembunyi, cara buat Popcorn Docks, dan tips upgrade Infinis Suit dengan mudah. Jangan sampai kelewatan!
Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!(FOTO: AlphaZin Gaming)
Console21 April 2025, 12:25 WIB

10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan

Cari game seru buat dimainkan berdua sama pasangan? Yuk, cek 10 rekomendasi game co-op terbaik di Nintendo Switch!
10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan(FOTO: SwitchWorld)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.