logo

Daftar Lengkap 12 Tim yang Lolos ke Babak Grand Final FFWS ID 2024 Fall

Ucy Sugiarti
Rabu 24 Juli 2024, 11:25 WIB
Free Fire World Series Indonesia 2024 Fall (FOTO: Garena Indonesia)

Free Fire World Series Indonesia 2024 Fall (FOTO: Garena Indonesia)

Indogamers.com - Free Fire World Series Indonesia (FFWS ID) Fall 2024 baru saja menyelesaikan babak Knockout Stage, dan kini hanya 12 tim terbaik yang akan maju ke babak Point Rush dan Grand Final.

FFWS ID 2024 Fall ini merupakan jembatan untuk tim terbaik Free Fire yang akan menuju FFWS Southeast Asia Fall 2024.

Sebelumnya terdapat 18 tim, tetapi untuk melaju ke babak Grand Final hanya 12 tim teratas di papan klasemen akhir Knockout Stage.

Baca Juga: Jadwal dan Daftar Tim ESL Snapdragon Season 5 Challenge Finals

Babak Point Rush dan Grand Final akan digelar secara offline di Sasana Budaya Ganesa (Sabuga) ITB, Bandung, pada 27 - 28 Juli 2024.

12 Tim FFWS ID 2024 Fall di Babak Point Rush & Grand Final

Adapun daftar tim beserta pemain yang lolos ke babak Point Rush dan Grand Final, sebagai berikut:

1. Bigetron Delta

  • Kyong

  • Dhikz

  • Ikal

  • Kojaaaa

  • Nemzz

Baca Juga: Call of Duty: Modern Warfare 3 Resmi Hadir di Xbox Game Pass

2. Kagendra

  • Darkol

  • Iraapp

  • AzrieL

  • Driann

  • Raff

3. MBR Epsilon

  • Besto

  • Thanos

  • Lozzy

  • HyDanz

  • Rehanz

Baca Juga: Jaring 150 Ribu Lebih Pemain, Game Hitman World of Assassination Conor McGregor Bisa Dimainkan Gratis sampai Akhir Juli

4. Genesis Dogma

  • Borgayend

  • Videls

  • Kikyluvme

  • Yazz

  • Yoss

5. Vesakha Esports

  • Hanz

  • Jooeeel

  • Uway

  • Daviddz

  • Volid

  • Sieg

Baca Juga: Call of Duty: Modern Warfare 3 Resmi Hadir di Xbox Game Pass

6. Dewa United Apollo

  • Sam13

  • NORTH

  • Mr05

  • Mr17

  • Viruz

7. Kraken Barracuda

  • Suzana

  • Valt

  • Panzyy

  • Calvinxz

  • Xeon

Baca Juga: 5 Fakta Penting Sejarah Video Game, Ditemukan Ralph H.Baer hingga Era Mabar

8. Arf Team

  • Raka

  • Jibril

  • Chriz

  • ZAAX

  • Pesot

9. Thorrad

  • Dedjavuu

  • Jojooo15

  • Putra15

  • SANZZ

  • Juann

Baca Juga: 7 Game dengan Tingkatan Level yang Bikin Penasaran, Cocok Bagi Penyuka Tantangan

10. AsliNinja

  • braxX

  • Cillzy

  • Samm

  • AstronotX5

  • Valdzzz

11. Avengers-Halal

  • Ham XD

  • Igaaab

  • Pesona22

  • Modraa

  • Human7

12. Hellcard NC

(Nama player tidak diketahui secara detail)

Pada 12 tim teratas, diisi pula dengan tim-tim komunitas. Oleh karena itu, 12 tim yang tersisa akan melaju ke babak Point Rush dan Grand Final.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

18 Tim Esports Bersiap Merebut Gelar Juara di FFWS ID 2024

Jumat 05 Juli 2024, 21:09 WIB
undefined
News

FFWS ID 2024 Fall: Jadwal, Daftar Tim, dan Cara Menonton

Sabtu 06 Juli 2024, 14:27 WIB
undefined
News

Hasil Klasemen Week 1 FFWS ID 2024 Fall, MBR dan Kagendra Saling Kejar Point

Selasa 09 Juli 2024, 10:27 WIB
undefined
News

Jadi Tuan Rumah FFWS SEA Fall 2024, Indonesia Harus Balas Kekalahan di EWC

Kamis 18 Juli 2024, 17:07 WIB
undefined
E-Sport

Jadwal dan Daftar Tim ESL Snapdragon Season 5 Challenge Finals

Rabu 24 Juli 2024, 10:30 WIB
undefined
News Update
E-Sport05 Januari 2026, 11:42 WIB

Draft Unik dan Drama Backdoor! GZG dan Boostgate Esports Menang Dramatis di Hari Pertama M7 Wild Card

Strategi gila Freya Gold Lane dari GZG dan aksi Maniac serta Backdoor dramatis dari Boostgate Esports warnai hari pertama M7 Wild Card. Simak rekap serunya di sini!
Draft Unik dan Drama Backdoor! GZG dan Boostgate Esports Menang Dramatis di Hari Pertama M7 Wild Card(FOTO: MOONTON Games)
E-Sport05 Januari 2026, 11:12 WIB

M7 Wild Card Dimulai! Team Zone dan Virtus.pro Pamer Dominasi dengan Kemenangan Kilat 2-0

M7 Wild Card resmi dimulai! Team Zone (Mongolia) dan Virtus.pro (VP) tampil ganas dengan menyapu bersih lawan 2-0 dalam waktu singkat. Simak rekap pertandingannya di sini.
M7 Wild Card Dimulai! Team Zone dan Virtus.pro Pamer Dominasi dengan Kemenangan Kilat 2-0(FOTO: MOONTON Games)
E-Sport05 Januari 2026, 10:47 WIB

Alumni Tim Indonesia Bersinar! 3 Pelatih Ini Berebut Slot Terakhir Swiss Stage M7 World Championship

Alumni skena MLBB Indonesia unjuk gigi di M7 World Championship! Tezet, Vren, dan FlySolo dominasi fase Wildcard demi tiket Swiss Stage. Simak profil dan peluang mereka.
Alumni Tim Indonesia Bersinar! 3 Pelatih Ini Berebut Slot Terakhir Swiss Stage M7 World Championship(FOTO: MOONTON)
E-Sport05 Januari 2026, 10:38 WIB

MOONTON Games dan realme Rayakan Keunggulan Jurnalisme Esports Lewat MLBB Media Championship dan M7 Awards

Moonton Games dan realme kolaborasi di M7 World Championship, hadirkan MLBB Media Championship (MMC) dan M7 Awards khusus untuk apresiasi jurnalis. Simak detailnya!
MOONTON Games dan realme Rayakan Keunggulan Jurnalisme Esports Lewat MLBB Media Championship dan M7 Awards(FOTO: MOONTON)
Guides03 Januari 2026, 13:16 WIB

7 Peralatan Penting Untuk Hero Clash of Clans (COC) di Meta Terkini

Clash of Clans (COC) game strategi untuk menyerang dan bertahan yang membutuhkan beberapa peralatan penting yang mendukung strateginya.
Clash of Clans. (Sumber: App Store)
Guides03 Januari 2026, 10:53 WIB

Tips Bermain Clash of Clans (COC): Mengelola Sumber Daya dan Membangun Base Anti Gagal!

Clash of Clans (COC) merupkan permainan adu strategi untuk menjadi yang terkuat, antara menyerang dan bertahan berikut tips penting agar kamu mampu membangun kota yang kuat.
Clash of Clans (COC) tips dan trik penting (FOTO: Clash of Clans (COC)/Ica Juniyanti)
E-Sport03 Januari 2026, 10:26 WIB

Jadwal Hari Pertama Wild Card M7 World Championship 2026: 8 Tim Region Baru Duel Seru di Jakarta

Babak Wild Card M7 World Championship 2026 memasuki hari pertama dimana 8 tim dari region baru siap adu strategi untuk lolos kebabak selanjutnya.
Jadwal lengkap hari peratama Babak Wild Card M7 MLBB World Championship 2026 (FOTO: Instagram.com/@mplid)
Gadget02 Januari 2026, 13:19 WIB

POCO Pad M1, Rekomendasi Tablet Gaming untuk Pengalaman Roblox Seru Maksimal

POCO Pad M1 tablet gaming premium rekomendasi untuk para gamers bermain game salah satunya yaitu game Roblox.
POCO Pad M1 tablet gamig premiun untuk bermain Roblox  dengan keseruan maksimal (FOTO: Dok.Poco)
News02 Januari 2026, 11:54 WIB

Piano Monster Chapter II Kembali Diselenggarakan, Konser Piano Vibes VGM Catat Jadwal & Beli Tiketnya!

Piano Monster: Chapter II akan kembali diselenggarakan dengan penyelanggaraan lebih megah yang meilbatkan para master piano, catat jadwal dan pembelian tiketnya.
Piano Monster: Chapter II kembali dilsenggarakan dengan para master piano (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
PC02 Januari 2026, 11:05 WIB

4 Rekomendasi Monitor LG Terbaik untuk Konten Kreator

Rekomendasi monitor LG yang paling relevan untuk kebutuhan kreator saat ini—mulai dari kelas ekonomis hingga monitor ultrawide profesional.
Monitor LG 49U950A-W
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.