logo

Tak Terdengar Kabar, Brusko Mantan Player RRQ Hoshi, Resmi Gabung ke ONIC PH

Icaa
Senin 29 Juli 2024, 11:20 WIB
Onic Brusko (FOTO: Instagram.com/@onic_bruskoo)

Onic Brusko (FOTO: Instagram.com/@onic_bruskoo)

Indogamers.com - Sempat tak terdengar kabar, Brusko mantan pro player dari tim RRQ Hoshi  tiba-tiba hadir dengan jersey terbarunya yaitu jersey dari tim Onic PH.

Onic Brusko

Yap, seperti yang diketahui pada akhir tahun 2023 lalu Brusko yang merupakan pro player Mobile Legends asal Filipina yang resmi bergabung dengan tim esports Indonesia yaitu RRQ Hoshi. kehadinya Brusko di tim RRQ tentu saja disambut antusias oleh para penggemar RRQ Hoshi.

Onic Brusko

Bersama RRQ Hoshi, Brusko sudah bermain di beberapa turnamen seperti Games of The Future 2024 dan MPL Indonesia Season 13. 

Meskipun MPL ID Season 13 bukan musim yang baik untuk tim RRQ Hoshi, sebab pada beberapa pertandingan tim tersebut harus menelan kekalahan bahkan tidak lolos menuju babak play off. Namun selama menjadi bagian dari tim RRQ Hoshi Brusko menjalankan tugas dengan baik, performanya sebagai roamer mampu membawa RRQ bersaing selama 6 bulan terakhir.

Setelah pulang ke Filipina, Brusko yang sempat tak terdengar kabar kini melalui akun instagram pribadinya membagikan potret dirinya yang sudah resmi bergabung dengan tim esport Onic PH. hal tersebut menuai berbagai komentar, termasuk mantan pelatih dari tim RRQ Hoshi.

Onic Brusko

“GADA ANGIN GA ADA HUJAN GA ADA RUMOR PULA TIBA TIBA GABUNG KE ONIC?????”komen salah satu followers brusko di instagram @abcdamz

“GG WKWKW SIAPA SANGKA” tulis akun @frvell__

Sementara mantan pelatih dari tim RRQ Hoshi Fiel berkomentar “Gg brohhh!! Tulis @rr1_fiel di kolom komentar postingan Brusko.

Nah gamers, kalau menurut kamu apakah bergabungnya Brusko dengan ONIC PH merupakan keputusan yang tepat? Nantikan kabar lainnya dari Indogamers ya. Semoga bermanfaat.**

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Fakta Menarik Sutsujin, Roster Baru RRQ Hoshi MPL ID Season 14

Selasa 23 Juli 2024, 17:32 WIB
undefined
E-Sport

Profil Dyrennn, Pemain Veteran RRQ Hoshi Kini Kembali di MPL ID S14

Kamis 25 Juli 2024, 10:29 WIB
undefined
E-Sport

Profil Hazle, Pemain Baru Pilihan Coach Khezcute di RRQ Hoshi

Kamis 25 Juli 2024, 11:01 WIB
undefined
E-Sport

Profil RRQ Lemon, Kini Kembali Rehat dari MPL Indonesia S14

Minggu 28 Juli 2024, 01:11 WIB
undefined
E-Sport

Profil Irrad, Mantan Pemain RRQ Hoshi yang Kini Kembali ke RSG PH

Sabtu 27 Juli 2024, 14:14 WIB
undefined
News Update
E-Sport12 Juli 2025, 11:58 WIB

Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar

Mau nonton langsung Grand Final FFNS 2025 Fall di Makassar? Biar pengalamanmu nggak zonk, ini dia 5 hal penting yang wajib kamu siapin dari sekarang!
Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 11:10 WIB

CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!

CostaCaffe, tim komunitas yang dijuluki underdog terkuat di FFNS 2025 Fall, siap bikin kejutan! Dengan strategi matang dan semangat tinggi, mereka menargetkan posisi top 3 dan peluang ke FFWS SEA 2025 Fall.
CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport12 Juli 2025, 10:33 WIB

Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!

Menjelang FFNS 2025 Fall di Makassar, tim-tim Free Fire terbaik Indonesia mulai mematangkan strategi. Team Vagos dan KRAKEN ungkap persiapan mereka demi meraih gelar juara dan tiket ke FFWS SEA 2025 Fall.
Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 09:41 WIB

Segera Dimulai! Pahami Semua Babak yang Ada di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 akan segera dimulai dengan memahami semua babak yang ada akan menarik jika kamu ingin mengikuti alur turnamen tersebut.
PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 pahami semua babak yang ada. (Sumber: pubg.com)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 Dari Mobile Legends sampai Free Fire

Banyak divisi game ONIC Esports yang akan tampil di panggung internasional Esports World Cup (EWC) 2025, mulai dari Mobile Legends sampai Free Fire dan yang lainnya.
Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 (FOTO: Onic Olympus/Instagram/onic.esports)
PC12 Juli 2025, 09:40 WIB

ASUS Gaming V16 (V3607V) Meluncur, Intip Spesifikasi dan Promo Menariknya

ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik.
ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik (FOTO: DOK.ASUS)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Fakta Menarik Alter Ego Ares, Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025

Alter Ego Ares berhasil mejadi wakil Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 segera digelar di Riyadh, Arab Saudi.
Alter Ego Ares lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: Instagram.com/@pubgmobile.esport.my)
E-Sport12 Juli 2025, 09:39 WIB

Tim Indonesia yang Berhasil Melaju ke PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

Alter Ego Ares menjadi perwakilan Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025
Alter Ego Ares Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025 (FOTO: Instagram.com/@alteregiesports)
E-Sport12 Juli 2025, 09:39 WIB

Segera Diselenggarakan! Berikut Daftar Tim yang Fix Tampil di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

Berikut adalah daftar tim PUBG Mobile yang sudah lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 dari berbagai region, termasuk wakil-wakil Asia Tenggara.
daftar tim PUBG Mobile yang sudah lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: PMWC 2024)
E-Sport12 Juli 2025, 09:38 WIB

Satu Satunya Wakil Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025. , Berikut Daftar Roster Alter Ego Ares

Alter Ego Ares berhasil mejadi runner-up di PUBG Mobile Super League (PMSL) SEA Summer 2025 dan satu satunya yang mewakili Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025.
Roster Alter Ego Ares di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: Instagram.com/@alteregiesports)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.