logo

Sukses di Riyadh, Honor of Kings Championship 2024 Siap Diselenggarakan di Indonesia Simak Jadwal dan Hadiahnya

Icaa
Selasa 06 Agustus 2024, 10:36 WIB
Honor of Kings Championship 2024 Siap Diselenggarakan di Indonesia (FOTO: Dok.HonorogKings)

Honor of Kings Championship 2024 Siap Diselenggarakan di Indonesia (FOTO: Dok.HonorogKings)

Indogmers.com - Turnamen perdana esports Honor of Kings Invitational Midseason di Riyadh, Arab Saudi, sukses diselenggarakan. Dimana pada turnamen tim KPL Dream menjadi tim Esports pertama yang berhasil menyabet gelar juara pada pergelaran turnamen esport tersebut.

Adapun pada pergelaran turnamen perdana Honor of Kings, setidaknya terdapat dua tim yang dipastikan akan kembali melaju pada tournament Honor of Kings Championship 2024 selanjutnya yang akan diselenggarakan di Indonesia yaitu KPL Dream dan LGD Gaming.

Tim KPL Dream dan LGD Gaming

Selain itu pemenang dari turnamen kali ini juga mendapatkan hadia uang tunai sebesar 3 juta dolar AS atau sekitar 48 miliar.

Baca Juga: Komitmen Dukung Esport Indonesia, Honor of Kings Gelar Roadshow di 12 Kota Dengan Kegiatan Menarik Hadiah Fantastik

"Honor of Kings Invitational Midseason di Esports World Cup merupakan sebuah pentas kelas atas dalam kompetisi esports Honor of Kings dengan tim-tim terbaik di seluruh dunia yang berlomba menampilkan talenta mereka di festival esports terbesar yang pernah ada," kata Senior Director Level Infinite Global Esports Center James dalam dalam siaran pers yang diterima Indogamers.com

Adapun untuk pergelaran selanjutnya pada Honor of Kings Championship 2024  akan  digelar pada Oktober mendatang. Itu juga merupakan puncak dari seri Honor of Kings Global Invitational. 

Baca Juga: Rekomendasi Arcana dan Spell Hero Charlotte Honor of Kings, Pro di Clashlane

Pada pergelaran tersebut setidaknya akan hadir 16 tim terbaik secara global, yang mana akan di kualifikasi dari Indonesia, Filipina, Myanmar, Turki, Brazil, Timur Tengah dan Afrika Utara, Amerika, Eropa, Pasifik, dan lainnya, untuk memperebutkan gelar juara sekaligus memperebutkan prize pool sejumlah US$1 juta sekitar 16 Miliar.

Honor of Kings Championship 2024 akan menjadi gelaran terakhir dari sirkuit seri Honor of Kings Global Invitational 2024. Seri ini, yang diumumkan pada 2024 Februari silam bersamaan dengan komitmen Level Infinite yang mengeluarkan US$15 juta untuk perkembangan ekosistem esports Honor of Kings.

Baca Juga: Rekomendasi Arcana dan Spell Hero Charlotte Honor of Kings, Pro di Clashlane

Adapun rangkaian tersebut termasuk turnamen S1 di Turki, S2 di Malaysia, Midseason di Riyadh, dan selanjutnya Championship di Indonesia. Bersamaan dengan turnamen ini, Honor of Kings juga meluncurkan seri terbuka, yang menjadi jalan menuju pro scene di esports Honor of Kings, dan sejumlah dukungan lainnya di tahun ini.**

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

Komitmen Dukung Esport Indonesia, Honor of Kings Gelar Roadshow di 12 Kota Dengan Kegiatan Menarik Hadiah Fantastik

Senin 05 Agustus 2024, 10:24 WIB
undefined
Guides

Rekomendasi Arcana dan Spell Hero Charlotte Honor of Kings, Pro di Clashlane

Sabtu 03 Agustus 2024, 20:12 WIB
undefined
Guides

Rekomendasi Arcana dan Spell Hero Dian Wei Honor of Kings, Mempercepat dan Mematangkan Serangan

Senin 05 Agustus 2024, 10:22 WIB
undefined
Guides

Build Item Dian Wei Honor of Kings, Nggak Ada Obat. Sekali Serang Musuh Langsung Mati

Senin 05 Agustus 2024, 13:03 WIB
undefined
Guides

Build Item Liu Shan Honor of Kings, Melakukan Teror selama Permainan. Bikin Musuh Ketar-ketir

Senin 05 Agustus 2024, 15:09 WIB
undefined
Guides

Rekomendasi Arcana dan Spell Hero Liu Shan Honor of Kings, Mematangkan Semua Serangan. Musuh Langsung Rata

Senin 05 Agustus 2024, 11:05 WIB
undefined
News Update
Gadget05 November 2024, 05:22 WIB

5 Fitur Penting Gmail yang Bisa Kamu Gunakan

Gmail memilki beberapa fitur penting bisa kamu gunakan, tapi fitur penting tersebut justru masih jarang yang mengetahuinya.
Ilustrasi Gmail (FOTO: pinterest.com)
Gadget05 November 2024, 04:49 WIB

5 Penyebab Kuota Internet Cepat Habis yang Harus Kamu Tahu

Kuota internet yang cepat habis padahal belum genap sebulan bisa disebabkan oleh berbagai macam hal.
Ilustrasi pengguna HP yang kehabisan kuota internet (FOTO: unsplash.com/Jenny Ueberberg)
Guides04 November 2024, 20:01 WIB

Cabal: Infinite Combo Versi Mobile Resmi Meluncur, Simak Ragal Hal Menariknya Dari Hadiah Sampai dengan Event Menariknya

Berikut beberapa hal menarik dari kembalinya Cabal: Infinite Combo yang tidak boleh kamu lewatkan. Yuk disimak!
Peluncuran game Cabal: Infinite Combo (FOTO: Dok.Cabal: Infinite Combo)
Console04 November 2024, 19:02 WIB

Daftar 5 Game Sukses yang Berlatar di China Kuno, Termasuk Black Myth: Wukong

China kuno sudah sejak lama jadi inspirasi berbagai game yang memanfaatkan latar sejarah dan kekayaan budaya mereka.
Dynasty Warriors Series. (Sumber: PlayStation)
Gadget04 November 2024, 18:04 WIB

Apple Umumkan Servis Gratis untuk Kamera iPhone 14 yang Bermasalah, Apa Saja Syaratnya?

Apple berikan program servis gratis untuk kamera iPhone 14 Plus yang mengalami masalah dan hanya berlaku pada model tertentu.
Program Apple untuk iPhone 14 Plius (FOTO: support.apple.com)
PC04 November 2024, 17:04 WIB

Jangan Ketinggalan! Doomsday: Last Survivors x B.Duck Hadirkan Pengalaman Baru dan Ragam Item Exclusive

Terbaru, saat ini Doomsday: Last Survivors sedang mengadakan event eksklusif dimana para pemain akan menikmati perpaduan antara petualangan bertahan hidup di dunia pasca-apokaliptik dengan sentuhan ceria dan menyenangkan dari B.Duck.
Event Doomsday: Last Survivors x B.Duck (FOTO: Dok. Doomsday: Last Survivors x B.Duck playstore)
E-Sport04 November 2024, 17:04 WIB

Kronologi Kartu Kuning SRG dan Team Vamos MPL Malaysia Season 14

SRG dan Team Vamos mendapatkan kartu kuning yang diberikan oleh wasit dikarenakan kesalahan berikut ini
Kartu Kuning SRG dan Team Vamos MPL Malay Season 14 (FOTO: Tangkap Layar:Instagram.com/Indogamers.com)
Gadget04 November 2024, 17:04 WIB

Berapa Kapasitas Baterai Smartphone yang Ideal untuk Kebutuhan Streaming Video?

Bagi kamu yang membutuhkan smartphone untuk streaming video, maka kamu harus memiliki smartphone dengan kapasitas baterai yang ideal.
Ilustrasi smartphone dengan baterai berkapasitas super besar. (Foto: Xiaomi Indonesia)
PC04 November 2024, 16:05 WIB

Tanggal Rilis Death Note: Killer Within, Panduan Main Beserta Spesifikasi Minimal PC untuk Memainkannya

Setelah penantian panjang, pecinta anime dan game kini segera bisa menikmati pertarungan antara Kira dan L dalam format baru yang lebih menarik.
Death Note Killer Within. (Sumber: Steam)
Guides04 November 2024, 15:11 WIB

6 Tips Menaikkan Merit PUBG Mobile 2024 Selain Main Ngendok

PUBG Mobile memiliki sistem merit yang digunakan untuk mengukur perilaku pemain saat bermain PUBG Mobile
Ilustrasi memainkan game PUBG Mobile menggunakan Emulator Android (FOTO: MEmu)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.