logo

Dewa United Hades Tampil Baik di Liga 1 Esports Nasional 2024, Muezzaa: Mereka Layak

Icaa
Sabtu 12 Oktober 2024, 17:00 WIB
Muezzaa player dewa united esports (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)

Muezzaa player dewa united esports (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)

Indogamers.com - Liga 1 Esports Nasional 2024 memasuki hari ke-6, dimana hari ini para tim-tim hebat akan kembali bertanding untuk memperebutkan gelar juara.

Hari ini pula terdapat duel panas antara Evos Holy dan juga Dewa United Hades, pasalnya kedua tim tersebut merupakan tim yang menduduki posisi teratas di daftar klasemen.

Ditemui di lokasi Liga 1 Esports, Muezzaa player dari Dewa United Esports hadir secara langsung mendukung tim Dewa United Hades yang merupakan masih satu keluarga dengan Dewa United Esports.

Baca Juga: Jadwal Liga 1 Esports Nasional 2024 11 Oktober 2024, Dan Cara Menontonnya!

Muezza di Liga 1 Esports Nasional 2024

"Hari ini sengaja mau nonton Liga 1 sekaligus dukung Dewa United Hades juga Maha Dewa," kata Muezzaa di lokasi kepada Indogamers.com.

Menyoroti permainan Dewa United Hades yang bermain cukup baik sepanjang Liga 1 Esports 2024 ini, Muezzaa juga mengatakan bahwa itu hal yang sudah seharusnya karena players di Dewa United Hades merupakan player yang cukup hebat.

Baca Juga: Unggul di Liga 1 Esports Nasional 2024, Evos Holy Ungkap Rahasianya

"Layak sih untuk penampilan yang bagus, karena playernya juga kan ada player yang udah main di beberapa laga besar kaya di Mpl jadi emang harusnya bagus," sambungannya.

Adapun hari ini 12 Oktober 2024, Dewa United Hades akan menghadapi Evos Holy akankah Dewa Berhasil mempertahankan posisi pertamanya di puncak klasemen atau berbesar hati bertukar dengan Evos Holy.

Baca Juga: Memimpin Puncak Klasemen di Liga 1 Esports Nasional 2024, Evos Holy Waspadai Tim Berikut

pertandingan Liga 1 Esports Nasional masih terus berlangsung hingga tanggal 27 Oktober 2024 di Mall Taman Anggrek Jakarta.

Kamu bisa menyaksikan dan mendukung secara langsung tim jagoan kamu di lokasi gratis. di lokasi kamu juga dapat menikmati berbagai aktivitas menarik.

Mulai dari exhibition games yang menampilkan beberapa game populer seperti Mobile Legends, E-Football, Tekken 8, dan Free Fire, hingga arcade games yang disediakan oleh Cow Play Cow Mo.

Baca Juga: K DOT Jungler Kagendra Aruna Ungkap Dampak Bermain di Liga 1 Esports Nasional 2024

Selain diselenggarakan secara offline kamu juga bisa menonton Liga 1 Esports Nasional secara Online di YouTube Garudaku ESI dan PB ESI.**

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

Hadir di Liga 1 Esports Nasional 2024 Onic Lutpi: Liga Esports Ini Seru!

Minggu 06 Oktober 2024, 12:05 WIB
undefined
E-Sport

Tampil Baik di Hari Kedua, Dewa United Hades Ungkap Dampak Positif Bermain Di Liga 1 Esports Nasional 2024

Senin 07 Oktober 2024, 00:49 WIB
undefined
E-Sport

Hasil Pertandingan Liga 1 Esports Nasional 2024 Hari Kedua, Dewa United Hades dan Evos Holy Memimpin

Senin 07 Oktober 2024, 01:37 WIB
undefined
E-Sport

Evos dan Dewa Memimpin, Pajajaran Esports Masih Kesulitan Meraih Poin Maksimal di Liga 1 Eports Nasional 2024

Selasa 08 Oktober 2024, 16:16 WIB
undefined
E-Sport

Dewa United Hades Waspadai Evos Holy di Liga 1 Esports Nasional 2024, Terutama Sang Roamer

Senin 07 Oktober 2024, 01:00 WIB
undefined
News Update
Gadget02 Januari 2026, 13:19 WIB

POCO Pad M1, Rekomendasi Tablet Gaming untuk Pengalaman Roblox Seru Maksimal

POCO Pad M1 tablet gaming premium rekomendasi untuk para gamers bermain game salah satunya yaitu game Roblox.
POCO Pad M1 tablet gamig premiun untuk bermain Roblox  dengan keseruan maksimal (FOTO: Dok.Poco)
News02 Januari 2026, 11:54 WIB

Piano Monster Chapter II Kembali Diselenggarakan, Konser Piano Vibes VGM Catat Jadwal & Beli Tiketnya!

Piano Monster: Chapter II akan kembali diselenggarakan dengan penyelanggaraan lebih megah yang meilbatkan para master piano, catat jadwal dan pembelian tiketnya.
Piano Monster: Chapter II kembali dilsenggarakan dengan para master piano (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
PC02 Januari 2026, 11:05 WIB

4 Rekomendasi Monitor LG Terbaik untuk Konten Kreator

Rekomendasi monitor LG yang paling relevan untuk kebutuhan kreator saat ini—mulai dari kelas ekonomis hingga monitor ultrawide profesional.
Monitor LG 49U950A-W
Gadget31 Desember 2025, 12:10 WIB

ASUS Mau Bikin RAM Sendiri? Katanya sih Gara-gara Stok Dunia Lagi 'Kritis'!

Kabar mengejutkan datang dari ASUS! Raksasa teknologi asal Taiwan ini kabarnya bakal bangun pabrik RAM sendiri demi amankan stok PC dan laptop mereka di tengah kelangkaan chip global. Simak faktanya di sini!
ASUS Mau Bikin RAM Sendiri? Katanya sih Gara-gara Stok Dunia Lagi Kritis! (FOTO: digitaltrends)
Gadget31 Desember 2025, 12:10 WIB

5 Rekomendasi HP Gaming Libas Genshin Impact Rata Kanan 2025

Simak daftar rekomendasi 5 HP gaming yang sanggup menjalankan Genshin Impact dengan grafis rata kanan mulai dari budget pelajar hingga kelas flagship yang super kencang.
5 Rekomendasi HP Gaming Libas Genshin Impact Rata Kanan 2025 (FOTO: Pinterest)
Console31 Desember 2025, 12:09 WIB

Siap-Siap Smash! 5 Hal Menarik yang Wajib Kamu Tahu Soal Mario Tennis Fever di Switch 2

Mario Tennis Fever siap meluncur 12 Februari 2026 sebagai eksklusif Nintendo Switch 2! Dari mode RPG ala GBA yang kembali hadir hingga roster karakter terbesar sepanjang sejarah, simak alasan kenapa game ini layak dinantikan para fans Nintendo.
Siap-Siap Smash! 5 Hal Menarik yang Wajib Kamu Tahu Soal Mario Tennis Fever di Switch 2 (FOTO: videogameschronicle)
Gadget31 Desember 2025, 12:09 WIB

Vivo X300 Ultra Siap Meluncur Global Bawa Baterai 7000 mAh dan Kamera 200MP

Vivo X300 Ultra versi global akhirnya muncul di radar sertifikasi dengan membawa spesifikasi monster mulai dari baterai 7000 mAh hingga kamera utama 200MP yang sangat mumpuni untuk pecinta fotografi gadget.
Vivo X300 Ultra Siap Meluncur Global Bawa Baterai 7000 mAh dan Kamera 200MP (FOTO: gsmarena)
Mobile31 Desember 2025, 12:08 WIB

Master Chief OTW ke PlayStation! 5 Hal Gokil yang Wajib Kamu Tahu Soal Remake Halo: Campaign Evolved

Halo: Campaign Evolved siap bawa Master Chief ke PlayStation di 2026! Simak 5 poin penting soal remake ambisius ini, dari fitur co-op 4 player sampai alasan absennya mode PvP.
Master Chief OTW ke PlayStation! 5 Hal Gokil yang Wajib Kamu Tahu Soal Remake Halo: Campaign Evolved (FOTO: videogameschronicle)
Gadget31 Desember 2025, 12:07 WIB

5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Termurah 2025 untuk Gaming Lancar

Kamu sedang mencari HP yang tidak lemot saat multitasking atau main game berat. Simak daftar HP RAM 12 GB termurah tahun 2025 mulai dari Infinix sampai Realme yang performanya gahar tapi harganya tetap ramah di kantong.
Infinix GT30 Pro 5G (FOTO: Pinterest)
Gadget31 Desember 2025, 12:07 WIB

iPhone 17 Pro Keluar Suara Kresek-kresek Pas Lagi Cas? Tenang, Kamu Nggak Sendirian Kok!

Baru beli iPhone 17 Pro tapi kok ada suara "static noise" alias kresek-kresek pas diisi daya? Cek fakta-faktanya di sini sebelum kamu panik!
iPhone 17 Pro Keluar Suara Kresek-kresek Pas Lagi Cas? Tenang, Kamu Nggak Sendirian Kok! (FOTO: digitaltrends)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.