logo

4 tim Terbaik dan 10 Pemain Terbaik Tertinggi di Liga Esports Pelajar 2024

Icaa
Rabu 06 November 2024, 11:42 WIB
Hero Terfavorit dan Hero yang Sering di Banned di Liga Esports Nasional Pelajar 2024 (FOTO: Dok.Liga Esports Nasional 2024)

Hero Terfavorit dan Hero yang Sering di Banned di Liga Esports Nasional Pelajar 2024 (FOTO: Dok.Liga Esports Nasional 2024)

Indogamers.comLiga Esports Nasional Pelajar 2024 mendekati puncaknya atau babak Grand Finals. Dimana pada babak tersebut setidaknya 4 Sekolah dengan pemain terbaik mereka akan bertanding, diantaranya yaitu SMAN 1 Pontianak, SMA Xaverius 1 Palembang, SMK RISTEK KIKIN, dan SMA Sandikta.

Saat ini terdapat 10 pemain terbaik yang cukup mendominasi permainan selama ajang Liga Esports Nasional Pelajar 2024 berlangsung. Berikut daftar 10 pemain dengan rating MVP tertinggi.

Ajang Liga Esports Nasional Pelajar 2024 memberikan sorotan kepada pemain-pemain berbakat dengan performa yang mengesankan. 

Di puncak daftar pemain berperingkat MVP tertinggi, ada Rasya Fairly Dafansyah Dwipayana dari SMAN 1 Pontianak dengan 76.8 poin MVP di Gold Lane. Kehebatannya di posisi tersebut menunjukkan dominasi yang tak tertandingi sepanjang turnamen. 

Sementara itu, Davelino Felix Augstine dari SMA Xaverius 1 Palembang, yang bermain sebagai Jungler, berada di posisi kedua dengan 70.2 poin MVP, menegaskan perannya sebagai ujung tombak tim. 

Pemain lain seperti Fajri Kurnia Hadi dari SMK RISTEK KIKIN (68.7 poin) dan Dhimas Primadhika.P (68.4 poin) sebagai Roamer memperlihatkan keseimbangan tim yang sangat baik.

Baca Juga: Fakta Fakta Kemenangan Onic Miracle di Liga 1 Esports Nasional 2024

Daftar 10 Pemain Terbaik Beserta Peringkat MVP:

1. Rasya Fairly Dafansyah Dwipayana – Gold Lane, 76.8 MVP Point, SMAN 1 Pontianak

2. Davelino Felix Augstine – Jungler, 70.2 MVP Point, SMA Xaverius 1 Palembang

3. Fajri Kurnia Hadi – Jungler, 68.7 MVP Point, SMK RISTEK KIKIN

4. Dhimas Primadhika.P – Roamer, 68.4 MVP Point, SMK RISTEK KIKIN

5. Muhammad Raihan Hersa – Jungler, 66.2 MVP Point, SMKN 1 Tembilahan

6. Evander Alerick Ang – Mid Lane, 65.9 MVP Point, SMA Santo Yakobus

7. Muhammad Risqi Wardhana – Jungler, 66.1 MVP Point, SMAN 1 Pontianak

8. Ferry Wongso – Gold Lane, 66.0 MVP Point, SMA Kemala Bhayangkari 1

9. Jeren Jeremy Rondonuwu – Jungler, 65.7 MVP Point, SMA Sandikta

10. Muhammad Aditya – Gold Lane, 65.4 MVP Point, SMK Muhammadiyah Bligo

Baca Juga: Liga 1 Esports Nasional: Exhibition Games Football Mobile Paling Ditunggu Gamers, Total Hadiah Rp150 Juta

Babak Grand Finals Liga Esports Nasional Pelajar 2024 ini tidak hanya menjadi puncak pertandingan seru, namun juga ajang pembuktian bakat-bakat esports muda Indonesia yang siap bersinar.

Liga Esports Nasional Pelajar 2024 tidak hanya sebatas ajang unjuk kemampuan, tetapi juga menjadi wadah pengembangan keterampilan strategis, disiplin, dan kerjasama tim.

Liga Esports Nasional Pelajar 2024 diharapkan dapat menjadi langkah awal bagi para pelajar menuju karier profesional di dunia esports. Selain Mobile Legends, nomor pertandingan lainnya seperti Honor of Kings dan EA FC Mobile juga tak kalah meriah, dengan banyaknya peserta yang terdaftar.

Baca Juga: Hal Menarik yang Ada di Eksibisi Honor of Kings Liga 1 Esports Nasional

Seluruh pertandingan di babak Grup Final akan disiarkan langsung melalui kanal YouTube Akademi Esports Garudaku, sehingga para penggemar dapat menyaksikan langsung aksi seru dari tim-tim terbaik.

Mari kita dukung tim sekolah kesayangan Anda dalam perjalanan mereka menuju Grand Final yang akan dilaksanakan secara offline di Tunjungan Plaza 6 Surabaya pada tanggal 15-17 November 2024 dan saksikan siapa yang akan menjadi juara Liga Esports Nasional Pelajar 2024!**

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

7 Pelajaran Hidup Penting dari Game Harvest Moon, Ada Kerja Keras dan Pentingnya Relasi

Senin 12 Agustus 2024, 07:30 WIB
undefined
E-Sport

FC Mobile Resmi Jadi Bagian Liga Esports Nasional Pelajar 2024, Optimis Cetak Pemain Bola Virtual Dari Tingkat Pelajar

Rabu 21 Agustus 2024, 19:41 WIB
undefined
News

Hari Rilis Black Myth: Wukong, Perusahaan China Beri Cuti Karyawan untuk Mempelajari Game Ini

Rabu 21 Agustus 2024, 19:46 WIB
undefined
Gadget

3 Pilihan Laptop Axioo Murah, Worth It Buat Pelajar

Kamis 22 Agustus 2024, 11:32 WIB
undefined
Guides

PB ESI Selenggarakan Liga Esports Pelajar Nasional 2024, Total Hadiah Rp100 Juta plus Beasiswa Rp3,4 Miliar, Cek Pendaftarannya

Sabtu 03 Agustus 2024, 12:28 WIB
undefined
Guides

5 Hero Dota 2 yang Cocok untuk Pemula, Mudah Dipelajari dan Efektif di Semua Pertandingan

Sabtu 24 Agustus 2024, 10:55 WIB
undefined
E-Sport

Liga Esports Pelajar 2024, Honor of Kings Jadi Salah Satu Game yang Diperlombakan

Rabu 21 Agustus 2024, 15:42 WIB
undefined
News Update
Console23 Januari 2025, 10:57 WIB

7 Game Anime Terbaik di Nintendo Switch

Banyak game anime terbaik yang bisa dimainkan kapan saja di Nintendo Switch, mulai dari pertarungan melawan Titan di Attack on Titan 2, duel ninja cepat di Naruto: Ultimate Ninja Storm Trilogy, hingga aksi RPG di Persona 5 Royal.
Attack on Titan 2. (Sumber: Steam)
News23 Januari 2025, 10:51 WIB

Selama Ini Ke Mana Aja? Ternyata Begini Cara Mudah Dapatkan Saldo DANA Rp250.000 dari Hago

Siapa yang tak ingin mendapatkan saldo gratis sebesar itu?
Aplikasi game Hago. (FOTO: Dok.Playstore)
Console23 Januari 2025, 10:50 WIB

7 Game Single Player Terbaik di Nintendo Switch, Mana Favoritmu?

Ada banyak game single player terbaik yang menawarkan petualangan mendalam, aksi menegangkan, dan teka-teki yang menantang bisa kamu mainkan di Nintendo Switch.
Captain Toad: Treasure Tracker (FOTO: Polygon) (FOTO: Polygon)
Console23 Januari 2025, 10:39 WIB

7 Game di Nintendo Switch yang Bikin Cewek Betah Main Berjam-jam!

Banyak game seru yang cocok buat perempuan bisa dimainkan di Nintendo Switch, mulai dari simulasi kehidupan seperti Animal Crossing: New Horizons dan Stardew Valley
Super Mario Party (FOTO: Steam)
PC23 Januari 2025, 10:18 WIB

Ingin Ngerasain Jadi Penyihir? Ini 5 Game Magic Terbaik di Steam yang Bakal Bikin Kamu jadi Penyihir

Dunia game magic selalu punya daya tarik sendiri, entah itu lewat petualangan seru, duel mantra, atau eksplorasi dunia magis yang penuh rahasia.
The Spell Brigade (FOTO: Steam)
News23 Januari 2025, 10:15 WIB

Tanpa Modal, Ini 5 Cara Gampang Menghasilkan Uang dari Game Hago

Tentu akan menjadi salah satu sumber penghasilan menarik.
Aplikasi social game, Hago. (FOTO: dok.hago)
PC23 Januari 2025, 10:04 WIB

Bersiaplah Menjelajahi Dungeon, Ini 5 Game Dungeon Crawler Terbaik di Steam yang Bikin Ketagihan

Dungeon crawler adalah genre game yang mengajak pemain menjelajahi dunia bawah tanah penuh tantangan, monster, dan harta karun.
Torchlight: Infinite (FOTO: Steam)
News23 Januari 2025, 10:03 WIB

5 Game Horor Paling Ditunggu Tahun 2025

Setelah kesuksesan berbagai judul game horor di 2024 seperti Silent Hill 2 Remake dan Still Wakes the Deep, kini para penggemar genre horor menanti sederet judul menarik lainnya.
Resident Evil 9 (Sumber: Screenrant)
News23 Januari 2025, 09:51 WIB

Cukup dengan Satu Aplikasi Game Penghasil Uang Ini, Cuan Mengalir ke Rekening DANA

Saat ini bermain game tak hanya sekadar membuang waktu, tapi sekaligus menghasilkan uang.
Ilustrasi bermain game. (FOTO: unsplash/@onurbinay)
Mobile23 Januari 2025, 09:50 WIB

10 Game Multiplayer Mobile Terbaik 2025: Seru Bareng Temanmu!

Mau tahu game multiplayer mobile terbaik di 2025? Dari balapan seru hingga pertarungan epik, ini dia daftar game Android dan iOS yang wajib kamu coba bareng teman!
10 Game Multiplayer Mobile Terbaik 2025: Seru Bareng Temanmu!(FOTO: Youtube Android Tools)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.