logo

Ikuti Arahan Pemerintah, Grand Final Mobile Legends: Bang Bang Campus Championship Digelar Online!

AgamtheRev
Selasa 31 Maret 2020, 19:25 WIB

IDGS - Setelah berhasil mempertandingkan lebih dari 1.300 tim yang berkompetisi dalam Turnamen GoPay Mobile Legends: Bang Bang Campus Championship (GoPay MLCC), delapan tim siap untuk memperebutkan gelar juara akhir pekan ini (4-5 April).

Mengikuti arahan dari Pemerintah Indonesia di masa pandemi COVID-19, pihak Moonton Indonesia juga sudah memutuskan bahwa pertandingan akan dilakukan secara online dan disiarkan melalui platform live streaming Youtube dan Facebook Mobile Legends Bang Bang Indonesia mulai pukul 12:00 WIB.

Terkait keputusan untuk melakukan turnamen secara online, Aswin Atonie, Brand Director Moonton Indonesia, menyatakan bahwa timnya berkomitmen untuk mendukung program pemerintah dan semua lembaga terkait dalam menghadapi situasi pandemi ini. Dirinya juga menegaskan bahwa Moonton Indonesia memprioritaskan keamanan dan kesehatan para penggemar, pemain, mitra, serta staff terkait.

Kami menyaksikan bagaimana pemerintah maupun tenaga medis sudah melakukan semua yang terbaik. Moonton Indonesia berkomitmen untuk melakukan bagian kami untuk segera mengakhiri pandemi ini, kata Aswin Atonie, Brand Director Moonton Indonesia."

Delapan tim tersebut berasal dari Universitas Surabaya, Universitas Sriwijaya Palembang, Universitas Gunadarma Jakarta, Universitas Sumatera Utara, Universitas Udayana Bali, Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang, Universitas Kristen Petra Surabaya, dan Universitas Kristen Satya Wacana Semarang.

Sama seperti babak 32 dan 16 besar yang juga dilakukan secara online, tim Moonton Indonesia sudah melakukan edukasi kepada para pemain untuk mencuci tangan sebelum dan sesudah bermain, menggunakan masker bila perlu, dan melakukan social distancing selama pertandingan berlangsung. Para pemain akan bermain dari rumah masing-masing dan menggunakan fiture in-game untuk berkomunikasi.

Turnamen GoPay MLCC yang juga didukung oleh Codashop, Pop Mie, dan Samsung Galaxy A Series ini akan menghadirkan banyak hiburan serta pertandingan yang seru. Jadi tunggu apa lagi? Ayo dukung universitas dan tim favorit kamu di babak Playoff dan Grandfinal di Youtube dan Facebook Mobile Legends Bang Bang Indonesia mulai pukul 12:00 WIB.

(OAA/IDGS)

Sumber : Press Rilis
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
News Update
PC24 April 2025, 08:19 WIB

MSI dan Mercedes-AMG: Kolaborasi Kencang di Arena Sim Racing RENNSPORT R1 2025

Dunia balap virtual makin panas dengan kehadiran duo maut: MSI dan Mercedes-AMG.
MSI. (Sumber: MSI)
Mobile23 April 2025, 20:00 WIB

3 Skill Andalan Luban No. 7 di Honor of Kings yang Mengerikan

Luban No.7 adalah salah satu hero paling ikonik dan nyentrik di game Honor of Kings guys.
Hero Luban No 7 Honor of Kings (FOTO: Dok.HonorogKings)
Mobile23 April 2025, 19:00 WIB

Awas Guys! Simak Yuk 4 Hero Midlane Paling Gahar di Honor of Kings 2025

i tengah panasnya pertarungan di midlane Honor of Kings, empat hero ini jadi langganan pick karena kemampuan mereka yang luar biasa.
Heino (FOTO: Honor of Kings)
PC23 April 2025, 18:00 WIB

5 Monitor Gaming MSI Terbaik 2025: Visual Tajam, Respons Kilat, dan Siap Tempur

Buat kamu yang pengen upgrade pengalaman gaming ke level dewa, MSI punya deretan monitor yang enggak cuma keren di tampilan, tapi juga gahar di performa.
Monitor Gaming. (Sumber: MSI)
Mobile23 April 2025, 16:05 WIB

Kode Crosshair Valorant Terbaik dari Pro-Player Dunia, Terbukti Efektif

Bagi kamu yang ingin memiliki kode Crosshair terbaik dari para pemain pro Valorant di dunia, kamu bisa pilih kode Crosshair berikut.
Ilustrasi penggunaan kode Crosshair Valorant dari pro-player dunia. (FOTO: pcgamesn.com)
PC23 April 2025, 16:00 WIB

Enggak Cuma Jago Teknologi, MSI Juga Serius Peduli Lingkungan

Di tengah dunia teknologi yang makin cepat berlari, MSI enggak cuma fokus bikin perangkat canggih, tapi juga mulai ngebut ke arah yang lebih hijau.
Monitor Gaming. (Sumber: MSI)
Mobile23 April 2025, 15:05 WIB

Tips Cepat Naik Rank di Valorant, Mudah Diikuti Langkah-langkahnya

Untuk mencapai rank terbaik di urutan rank Valorant.
Ilustrasi rank di Valorant. (FOTO: Riot Games)
Mobile23 April 2025, 14:30 WIB

5 Senjata yang Paling Ampuh Digunakan untuk Lawan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Enggak semua pertempuran di PUBG Mobile harus berakhir dengan baku tembak jarak dekat.
S12K.  (Sumber: PUBG)
Mobile23 April 2025, 13:56 WIB

Cara Menyembunyikan Level di Valorant

Selain bisa ditampilkan, para pemain Valorant juga bisa menyembunyikan level mereka dengan mudah melalui menu kustomisasi pemain.
Ilustrasi level akun Valorant. (FOTO: gamerant.com)
Mobile23 April 2025, 13:09 WIB

Harus Banyak Latihan, Ini 5 Tips Mengalahkan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Menyergap musuh dari kejauhan di PUBG Mobile bukan cuma soal punya scope gede atau senjata keren.
Sara PUBG Mobile. (Sumber: PUBG)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.