logo

Semakin Menegangkan, Ini Jadwal MDL ID Season 11 Babak Grup Hari Ini, Kamis 6 Maret 2025

Maverikf14
Kamis 06 Maret 2025, 09:26 WIB
Momen menegangkan pertandingan MDL ID Season 11. (FOTO: Instagram/mdl.indonesia)

Momen menegangkan pertandingan MDL ID Season 11. (FOTO: Instagram/mdl.indonesia)

Indogamers.com-Group stage atau babak grup MDL ID Season 11 semakin menegangkan. Di mana, pada group stage pekan pertama ini akan memasuki pertandingan terakhirnya, Kamis (6/3/2025) ini.

Dari sejumlah match yang sudah dipertandingkan ada sesuatu yang menarik, munculnya Diton sebagai pemuncak Grup B sejauh ini.

Diton sementara memimpin Grup C di atas Evos Icon, Bigetron Academy, dan ONIC Pertiwi. Sebagai tim yang tidak terafiliasi ke MPL atau tim mandiri, keberhasilan Diton pantas mendapatkan apresiasi.

Baca Juga: Jadi Penghuni Terakhir Klasemen di Season 14, Apa Perubahan Evos di MPL ID Season 15?

Nah kebetulan, Diton juga akan menjadi salah satu tim yang akan kembali bertanding pada hari ini.

Jadwal MDL ID Season 11 hari ini

Untuk lebih jelasnya, berikut jadwal hari ini:

  • Pukul 14.30 wib: Geek Fam ID Jr vs Raja Phoenix

  • Pukul 17.30 wib: Bigetron Academy vs ONIC Pertiwi

  • Pukul 20.45 wib: Evos Icon vs Diton

Akankah Diton kembali meraih kemenangan untuk meneruskan tren positif? Atau langkahnya bakal dijegal Onic Icon?

Baca Juga: Sony PHK Karyawan Visual Arts dan PlayStation Studios di Malaysia

Hasil pertandingan Rabu (5/3/2025)

Sementara itu, kemarin, Rabu (5/3/2025), sejumlah laga juga sudah dimainkan dengan hasil-hasil sebagai berikut:

  • Team Liquid Academy ID 2 vs 0 Pendekar Esports

  • Dewa United Morpheus 2 vs 0 Xalvador Ozon

  • RRQ Sena 0 vs 2 Onic Prodigy

Setelah babak group stage, ke-16 tim peserta akan menjalani fase Swiss Round. Di mana pada babak ini, tim yang berhasil meraih 3 kemenangan akan menuju playoff, sebaliknya yang kalah tiga kali beruntun akan tereliminasi.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

MDL Indonesia Season 11: Tim, Format, Hadiah, dan Venue Pertandingan

Senin 24 Februari 2025, 15:59 WIB
undefined
E-Sport

Kagendra Umumkan Roster untuk MDL ID Season 11

Rabu 19 Februari 2025, 10:02 WIB
undefined
E-Sport

Team Liquid ID Kenalkan Kyou sebagai Roster MPL ID Season 15, Promosi dari MDL ID

Sabtu 01 Maret 2025, 09:49 WIB
undefined
Lifestyle

Para Player, Simak Pesan 3 Alumni MDL Biar Naik Kelas ke MPL ID

Selasa 04 Maret 2025, 09:27 WIB
undefined
E-Sport

Hasil Lengkap MDL ID Season 11 Group Stage 3 Maret 2025

Selasa 04 Maret 2025, 10:46 WIB
undefined
News Update
News09 Juli 2025, 15:03 WIB

Telkomsel Educational Day 2025, Dorong Transformasi Digital dalam Dunia Pendidikan

Telkomsel menggelar Educational Day 2025 di Bali, menghadirkan 300 kepala sekolah dan mendorong penerapan teknologi pembelajaran interaktif melalui aplikasi Skul.id.
Telkomsel Educational Day 2025, Dorong Transformasi Digital dalam Dunia Pendidikan (FOTO: Telkomsel)
News09 Juli 2025, 14:50 WIB

Telkomsel Perluas Jangkauan Sinyal di Pulau Padar, Dukung Wisata Berbasis Digital dan Ramah Lingkungan

Telkomsel resmi memperluas jaringan sinyal ke Pulau Padar di Taman Nasional Komodo. Kolaborasi ini juga menghadirkan papan informasi wisata dan mendorong pariwisata digital yang bertanggung jawab.
Telkomsel Perluas Jangkauan Sinyal di Pulau Padar, Dukung Wisata Berbasis Digital dan Ramah Lingkungan(FOTO: RRI/Telkomsel)
News09 Juli 2025, 14:38 WIB

Telkomsel Raih Dua Penghargaan HR Asia 2025 Berkat Inovasi dan Pemanfaatan AI

Telkomsel kembali membuktikan komitmennya dalam menciptakan lingkungan kerja terbaik dengan meraih dua penghargaan bergengsi dari HR Asia 2025, termasuk apresiasi atas pemanfaatan teknologi AI melalui platform MOANA.
Telkomsel Raih Dua Penghargaan HR Asia 2025 Berkat Inovasi dan Pemanfaatan AI(FOTO: Telkomsel)
News09 Juli 2025, 14:26 WIB

Telkomsel Resmi Luncurkan Layanan FTTR untuk Pengguna IndiHome, Solusi Internet Ngebut di Tiap Ruangan Rumah

Telkomsel meluncurkan layanan FTTR (Fiber-To-The-Room) untuk pengguna IndiHome di Jabodetabek. Teknologi ini hadir sebagai solusi untuk sinyal WiFi yang lemah akibat tembok atau sekat ruangan, menghadirkan internet cepat dan stabil di setiap sudut rumah.
Telkomsel Resmi Luncurkan Layanan FTTR untuk Pengguna IndiHome, Solusi Internet Ngebut di Tiap Ruangan Rumah(FOTO: Telkomsel)
News09 Juli 2025, 13:59 WIB

Telkomsel Tutup Program DCE ke-4 Lewat DCE Summit 2025, Dorong UKM Adopsi Teknologi AI

Telkomsel sukses menggelar DCE Summit 2025 sebagai penutup program CSR Digital Creative Entrepreneurs (DCE) ke-4. Mengusung tema “AI for #AdvancingLocals”, acara ini mendorong UKM mengadopsi teknologi AI untuk meningkatkan daya saing.
Telkomsel Tutup Program DCE ke-4 Lewat DCE Summit 2025, Dorong UKM Adopsi Teknologi AI(FOTO: Telkomsel Jabar)
Gadget09 Juli 2025, 11:12 WIB

Desain Premium Mirip iPhone 17 Air, Infinix SMART 10 Plus Rilis dengan Harga Sejutaan dan Baterai 6000mAh

Infinix SMART 10 Plus hadir dengan desain stylish ala iPhone, layar 120Hz, baterai jumbo 6000mAh, RAM 8GB, dan harga terjangkau Rp1 jutaan. Smartphone entry-level rasa premium!
Desain Premium Mirip iPhone 17 Air, Infinix SMART 10 Plus Rilis dengan Harga Sejutaan dan Baterai 6000mAh(FOTO: Infinix)
News09 Juli 2025, 10:44 WIB

Pengeluaran Anak Muda Amerika untuk Game Turun Drastis, Kenapa Ya?

Pengeluaran anak muda Amerika untuk video game turun drastis hingga 25% di tahun 2025. Apa penyebabnya? Dari harga game yang naik sampai tekanan finansial, ini penjelasan lengkapnya dengan gaya santai!
Pengeluaran Anak Muda Amerika untuk Game Turun Drastis, Kenapa Ya?(FOTO: freepik.com)
Lifestyle09 Juli 2025, 10:28 WIB

7 Fakta Unik Layanan Rental Nenek di Jepang: Bisa Masak, Jadi Teman Curhat, Sampai Bantu Putus dari Pacar

Layanan "Rental Nenek" di Jepang makin populer, menawarkan bantuan seperti memasak, mengasuh anak, hingga menemani saat putus cinta. Ini dia 7 fakta unik tentang layanan ini!
7 Fakta Unik Layanan Rental Nenek di Jepang: Bisa Masak, Jadi Teman Curhat, Sampai Bantu Putus dari Pacar(FOTO: Paolo fromTOKYO)
Lifestyle09 Juli 2025, 10:03 WIB

Janji Waktu Kecil Jadi Nyata, Mangaka Ini Menikah dengan Cinta Pertamanya, Berikut Fakta-faktanya!

Bukan cuma ada di anime, kisah nyata childhood friends yang menikah setelah puluhan tahun benar-benar terjadi! Yuk baca 5 fakta seputar Mangaka yang menikah dengan cinta pertamanya ini.
Janji Waktu Kecil Jadi Nyata, Mangaka Ini Menikah dengan Cinta Pertamanya, Berikut Fakta-faktanya!(Foto: YouTube/Sauanime)
E-Sport09 Juli 2025, 09:29 WIB

Roster Team Liquid Philippines di MSC 2025, Bisa Jadi Saingan Berat Untuk tim Indonesia

Team Liquid Philippines (Liquid PH) menjadi salah satu wakil Philippines di MSC 2025
Roster Liquid Ph di MSC 2025 (FOTO: Instagram.com/@teamliquid.ph)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.