logo

ROG FLOW X13 (GV302X), Laptop Gaming Convertible 13 inci Yang Powerful

INDOGAMERS
Kamis 08 Juni 2023, 22:01 WIB

INDOGAMERS.ID ROG FLOW X13 (GV302X) kembali dihadirkan secara resmi oleh ASUS di acara Advance Your Gaming Experience with ROG Powered by AMD Ryzen pada hari ini.

Dengan bobot hanya 1,3kg, ROG FLOW X13 (GV302X) hadir dengan desain covertible namun tetap mengedepankan performa. Hal ini didukung oleh prosesor hingga AMD Ryzen 9 7940HX yang mampu menjalankan tugas berat dengan efisien.

Layar ROG FLOW X13 (GV302X) memakai ROG Nebula Display dengan refresh rate 165hz. Sedangkan sisi grafis ditenagai GPU hingga NVIDIA GeForce RTX 4070. Kombinasi ini menghasilkan permainan yang mulus dan mengesankan.

Tak lupa, kompatibilitasnya dengan ROG XG Mobile External GPU dapat mengubah ROG FLOW X13 (GV302X) menjadi mobile workstation dan sistem gaming yang powerful.

Berikut spesifikasi laptop convertible ringkas dan powerful ini:

Main Spec.ROG Flow X13 (GV302X)
CPUAMD Ryzen‚Ñ¢ 9 7940HS Processor (8-core/16-thread, 16MB L3 cache, up to 5.2 GHz max boost)
Operating SystemWindows 11 Home
Memory32GB LPDDR5

16GB LPDDR5

Storage1TB PCIe® 4.0 NVMe™ M.2
Display16-inch, QHD+ 16:10 (2560 x 1600), 165Hz, 3ms, 100% DCI-P3, PANTONE Validated, IPS -Level, 500nits, ROG Nebula
GraphicsNVIDIA® GeForce RTX™ 4070 Laptop GPU

NVIDIA® GeForce RTX™ 4060 Laptop GPU

NVIDIA® GeForce RTX™ 4050 Laptop GPU

Input/Output1x 3.5mm Combo Audio Jack, 1x HDMI 2.1 FRL support HDMI switch, 1x USB 3.2 Gen 2 Type-A, 1x USB 3.2 Gen 2 Type-C support DisplayPort‚Ñ¢ + power delivery

1x ROG XG Mobile Interface and USB Type-C combo port (with USB 3.2 Gen2, support DisplayPort‚Ñ¢ 1.4), 1x Type C USB 4 support DisplayPort‚Ñ¢ + power delivery

ConnectivityWi-Fi 6E(802.11ax) (Triple band) 2*2 + Bluetooth® 5.3
Camera1080P FHD IR Camera for Windows Hello
AudioSmart Amp Technology, DAC, Dolby Atmos, AI noise-canceling technology, Hi-Res certification, Built-in 3-microphone array, 2-speaker system with Smart Amplifier Technology
Battery76WHrs, 4S1P, 4-cell Li-ion
Dimension29.9 x 21.2 x 1.67 ~ 1.87 cm
Weight1.3 Kg
ColorsOff Black
PriceRp30.999.000 (Ryzen 9 / RTX 4050 / 16GB RAM / 1TB SSD)

Rp32.999.000 (Ryzen 9 / RTX 4060 / 16GB RAM / 1TB SSD)

Rp36.999.000 (Ryzen 9 / RTX 4070 / 32GB RAM / 1TB SSD)

Warranty2 tahun garansi global dan 1 tahun ASUS VIP Perfect Warranty

 
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
News Update
Console24 November 2024, 09:23 WIB

Gamers Senior Wajib Merapat! Fortnite Balikin Konten Lama yang Sangat Menggoda

Epic Games secara resmi mengumumkan bahwa mekanik ikonik Double Pump akan kembali ke Fortnite
Fortnite OG hadirkan peta asli. (FOTO: Epic Games)
Console24 November 2024, 09:02 WIB

Gaskeun Guys! Game Klasik Donkey Kong Land Tersedia di Nintendo Switch Online

Donkey Kong Land, salah satu game klasik Game Boy, kini resmi bergabung dalam katalog retro di Nintendo Switch Online
Donkey Kong Land. (Sumber: Nintendo)
PC24 November 2024, 08:50 WIB

4 Fitur Utama Edge Game Assist Microsoft, Panduan Praktis saat Bermain Game PC

Microsoft memperkenalkan fitur baru bernama Edge Game Assist, sebuah inovasi
Ilustrasi Game PC (FOTO: Pexels/Julia M Cameron)
Gadget24 November 2024, 06:56 WIB

3 Laptop Advan Terbaik di 2024, Spesifikasi Mewah Harga Murah

Advan menjadi salah satu pilihan terbaik saat kamu membutuhkan laptop terbaik di tahun 2024.
Advan AI Gen Ultra (FOTO: tokopedia.com)
Gadget23 November 2024, 22:01 WIB

Windows 365 Link: Spesifikasi, Harga dan Kelebihan PC Mini Berbasis Cloud Terbaru dari Microsoft

Microsoft menghadirkan perangkat terbarunya, PC mini berbasis cloud yang bernama Windows 365 Link.
Windows 365 Link (FOTO: microsoft)
Gadget23 November 2024, 21:04 WIB

Rekomendasi 5 VGA Card Termurah dan Berkualitas, Cocok untuk Bermain Game

Penggunaan VGA Card pada laptop dan PC membuat gambar yang dihasilkan akan jauh jadi lebih jernih dan jelas.
VVGA termurah berkualitas, Asrock Radeon RX 6600 Challenger (Sumber: asrock.com) (FOTO: asrock.com)
E-Sport23 November 2024, 20:02 WIB

Realme dan Dominator Esports Buka Peluang Talenta Berbakat Berguru ke China

Kolaborasi Realme dan Dominator Esports hadirkan program menarik untuk para talenta esports indonesia.
Kolaborasi Realme dengan Dominator Esports (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Accessories23 November 2024, 18:46 WIB

Rekomendasi 4 Casing PC Gaming Terbaik 2024

Casing PC menjadi salah satu komponen yang sangat dibutuhkan saat kamu membangun sebuah PC gaming.
Casing PC terbaik 2024, NZXT H7 Flow (FOTO: blibli.com)
PC23 November 2024, 18:03 WIB

5 Fakta Menarik Strinova, Game Shooter Anime Unik yang Resmi Rilis Global

Konflik utama dalam game ini berpusat pada perebutan Energy Crystals, sumber daya penting di dunia Strinova.
Game Strinova. (Sumber: Steam)
News23 November 2024, 17:02 WIB

Steam Bikin Aturan Baru Season Pass, Ampuh Basmi Janji Kosong Penundaan Rilis Game?

Valve menegaskan, penjadwalan ulang rilis hanya diperbolehkan satu kali dan tidak boleh melebihi tiga bulan dari jadwal awal.
Logo Steam (FOTO: Steam)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.