logo

ROG Strix SCAR 17 (G733P), Laptop Gaming Powerful Dengan Dukungan G-Sync

INDOGAMERS
Kamis 08 Juni 2023, 22:01 WIB

INDOGAMERS.ID ROG Strix SCAR 17 (G733P) dihadirkan secara resmi oleh ASUS di acara Advance Your Gaming Experience with ROG Powered by AMD Ryzen pada hari ini.

ASUS menyebut laptop ini diperuntukan mereka yang menginginkan laptop gaming dengan performa tanpa kompromi.

Laptop gaming ini ditenagai prosesor hingga AMD Ryzen 9 7945HX dengan konfigurasi 16 Core dan 32 Thread yang berikan kinerja terbaik untuk tugas berat sekalipun.

Segi grafis didukung oleh GPU hingga NVIDIA GeForce RTX 4090 dengan TGP 175W. Menjadikan laptop gaming ini mampu tampilkan grafis berkemampuan tinggi dengan kinerja powerful.

Layar ROG Strix SCAR 17 (G733P) beresolusi QHD dengan refresh rate 240Hz dan color gamut 100% DCI-P3, serta dukungan G-Sync untuk memastikan kualitas visual terbaik saat bermain game.

Sistem pendingin ROG Intelligent Cooling yang dilengkapi Thermal Grizzly Condoctonaut Extreme liquid metal menjadi solusi pendinginan komperhensif untuk ROG Strix SCAR 17 (G733P).

Berikut spesifikasi lengkap ROG Strix SCAR 17 (G733P):

Main Spec.ROG Strix SCAR 17 (G733P)
CPUAMD Ryzen‚Ñ¢ 9 7945HX Processor (16-core/32-thread, 64MB L3 cache, up to 5.4 GHz max boost)
Operating SystemWindows 11 Home
Memory32GB DDR5
Storage2TB PCIe® 4.0 NVMe™ M.2
Display17-inch, WQHD 16:9 (2560 x 1440), 240Hz, 3ms, 100% DCI-P3, IPS-Level, 500nits
GraphicsNVIDIA® GeForce RTX™ 4080 Laptop GPU

NVIDIA® GeForce RTX™ 4090 Laptop GPU

Input/Output1x 3.5mm Combo Audio Jack, 1x HDMI 2.1 FRL, 2x USB 3.2 Gen 1 Type-A, 1x USB 3.2 Gen 2 Type-C support DisplayPort‚Ñ¢ + power delivery + G-SYNC, 1x USB 3.2 Gen 2 Type-C support DisplayPort‚Ñ¢ + G-SYNC, 1x 2.5G LAN port
ConnectivityWi-Fi 6E(802.11ax) (Triple band) 2*2 + Bluetooth® 5.2
Camera720P HD camera
AudioAI noise-canceling technology, Dolby Atmos, Hi-Res certification, Smart Amp Technology, Support Microsoft Cortana near field/Far field
Battery90WHrs, 4S1P, 4-cell Li-ion
Dimension39.5 x 28.2 x 2.34 ~ 2.83 cm
Weight3 Kg
ColorsOff Black
PriceRp60.999.000 (Ryzen 9 / RTX 4080 / 32GB RAM / 2TB SSD)

Rp68.999.000 (Ryzen 9 / RTX 4090 / 32GB RAM / 2TB SSD)

Warranty2 tahun garansi global dan 1 tahun ASUS VIP Perfect Warranty

 
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
News Update
Guides02 Juli 2025, 16:54 WIB

5 Tips Bermain Garena Delta Force Untuk Pemula, Buat Kamu Biar Nggak Jadi Bebani Tim!

Delta Force game first-person shooter (FPS) yang menggabungkan aksi cepat dengan strategi taktis dan kerja sama tim berikut tips bermainnya.
tips bermain Delta Force untuk pemula (Sumber: Steam)
Guides02 Juli 2025, 16:53 WIB

Mode Permainan Delta Force yang Perlu Kamu Coba, Tawarkan Pengalaman Pertempuran Modern dan Realistis!

mengenal mode permainan yang ada dalam Delta Force yang perlu sobat gamers coba untuk merasakan pengalaman bermain game bergenre FPS yang luar biasa
mengenal mode permainan yang ada dalam Delta Force (Foto: Steam)
Gadget02 Juli 2025, 16:52 WIB

Dual Mode dan AI Menu MSI, Cara Cerdas Nikmati Game AAA dan PvP Lebih Optimal

Dual Mode dan AI Menu dari MSI memberikan pengalaman bermain game yang lebih fleksibel dan cerdas. Optimalkan performa saat main game PvP atau nikmati visual maksimal di game AAA dengan sekali klik!
Dual Mode & AI Menu MSI: Cara Cerdas Nikmati Game AAA dan PvP Lebih Optimal(FOTO: MSI)
E-Sport02 Juli 2025, 16:41 WIB

Link Pendaftaran Scoot Arena: Turnamen Esports Perdana Garena® Delta Force untuk Tim PC Indonesia

Garena® Delta Force segera menghadirkan turnamen esports perdananya di Indonesia bertajuk “Scoot Arena” berikut link pendaftarannya.
Garena® Delta Force  Turnamen Esports perdana Scoot Arena (FOTO: Dok. Garena delta force)
Guides02 Juli 2025, 16:41 WIB

Mengenal Garena Delta Force: Game PC FPS Penuh Taktis yang Perlu Sobat Gamer Coba!

Sobat gamer yang ingin mengenal lebih tentang game Delta Force simak penjelasan berikut ini.
Gameplay Delta Force (Foto: Steam)
Gadget02 Juli 2025, 16:40 WIB

7 Alasan POCO F7 Bisa Jadi Lebih Worth It dari Versi Pro dan Ultra

POCO F7 hadir dengan harga lebih murah tapi justru bawa sejumlah keunggulan dibanding versi Pro dan Ultra. Dari desain sampai baterai, ini dia 7 alasan kenapa POCO F7 bisa jadi pilihan paling worth it!
7 Alasan POCO F7 Bisa Jadi Lebih Worth It dari Versi Pro dan Ultra (FOTO: Youtube Tech Spurt)
E-Sport02 Juli 2025, 16:33 WIB

Garena® Delta Force Gelar Turnamen Esports Perdana Scoot Arena, Simak Format dan Informasi Penting Lainnya

Garena® Delta Force versi PC gelar turnamen Scoot Arena berikut Format, hadiah, jadwal dan Informasi Penting Lainnya
Garena® Delta Force Gelar Turnamen Esports Perdana Scoot Arena. (Sumber: Steam)
Lifestyle02 Juli 2025, 12:09 WIB

7 Hal Menarik dari Penjelasan James Gunn soal Film Superman Barunya

James Gunn ungkap bagaimana Star Wars dan Game of Thrones jadi inspirasi utama untuk membangun dunia di film Superman terbaru. Ia ingin menciptakan semesta DCU yang bebas, penuh imajinasi, dan berbeda dari yang sudah ada.
7 Hal Menarik dari Penjelasan James Gunn soal Film Superman Barunya(FOTO: Warner Bros.)
E-Sport02 Juli 2025, 11:51 WIB

7 Fakta Didiskualifikasinya S8UL dari MSC 2025 Gara-Gara Ikut Acara Game Rival

Tim S8UL Esports asal Amerika Utara resmi didiskualifikasi dari MSC 2025 karena dua pemainnya ikut serta dalam acara game rival, Honor of Kings. Berikut kronologi lengkap dan fakta penting terkait kasus ini.
7 Fakta Didiskualifikasinya S8UL dari MSC 2025 Gara-Gara Ikut Acara Game Rival(FOTO: MOONTON)
Console02 Juli 2025, 11:08 WIB

7 Fakta Menarik Donkey Kong Bananza, Game Terbaru dari Tim Super Mario Odyssey!

Donkey Kong Bananza resmi dikembangkan oleh tim di balik Super Mario Odyssey! Berikut 7 fakta menarik seputar game terbaru Nintendo ini yang akan hadir di Switch 2 mulai 17 Juli.
7 Fakta Menarik Donkey Kong Bananza, Game Terbaru dari Tim Super Mario Odyssey! (FOTO: Nintendo)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

redaksi@indogamers.com

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.