logo

Samsung Galaxy Z Fold 6 Bakal Lebih Ringan, Kapan Launching?

BMKidal
Minggu 10 Desember 2023, 10:53 WIB
Meski waktu peluncurannya masih jauh, tapi informasi terkini mengenai Samsung Galaxy Z Fold 6 telah mulai muncul (FOTO: sammobile.com)

Meski waktu peluncurannya masih jauh, tapi informasi terkini mengenai Samsung Galaxy Z Fold 6 telah mulai muncul (FOTO: sammobile.com)

INDOGAMERS.COM - Meski waktu peluncurannya masih jauh, tapi informasi terkini mengenai Samsung Galaxy Z Fold 6 telah mulai muncul. Kabar terbaru menunjukkan bahwa Galaxy Z Fold 6 kemungkinan akan hadir dengan desain yang baru dan struktur bodi yang lebih ringan.

Informasi ini berasal dari sebuah unggahan di Naver yang disebut-sebut berasal dari sumber internal Samsung. Sumber itu mengklaim bahwa Samsung berencana mengubah rasio aspek antara layar penutup dan layar utama pada Galaxy Z Fold 6 mereka.

Baca Juga: Samsung Galaxy Z Flip 6 Bakal Ganggu Kenyamanan iPhone 5, Meski Belum Rilis

Katanya, Samsung telah menyelesaikan pengembangan prototipe perangkat dengan kode Q6, yang dilengkapi dengan layar berbagai rasio aspek. Untuk hal ini, Samsung dilaporkan telah melakukan serangkaian pengujian konsep dan prototipe yang terpilih menampilkan rasio aspek yang berbeda dari Galaxy Z Fold 5, generasi terdahulu.

Itu atrinya, rasio aspek layar penutup Galaxy Z Fold 6 memang lebih sempit dibandingkan dengan ponsel konvensional. Namun sayangnya, spekulasi ini tidak memberikan informasi lebih detail apakah rasio aspek itu akan diperluas dibandingkan dengan Galaxy Z Fold 5 atau tidak.

Rumor itu juga menyebutkan bahwa Samsung berencana mengurangi berat desain Galaxy Z Fold 6 dibandingkan dengan versi sebelumnya. Selain itu, perusahaan asal Korea Selatan ini juga akan mengurangi tanda lipatan pada layar utamanya, sebagaimana yang dilaporkan SamMobile, dikutip Indogamers.com, Minggu, (10/12).

Masih dari sumber yang sama pula, ternyata gak cuma Galaxy Z Fold 6. Ada juga yang menyebutkan bahwa Galaxy Z Flip 6 akan mengalami perubahan desain. Katanya, bezel pada layar utama Galaxy Z Flip 6 akan dibuat lebih tipis daripada generasi sebelumnya. Tapi ukuran layar penutup Galaxy Z Flip 6 juga akan diperbesar.

Baca Juga: HP Samsung Galaxy A54 5G Turun Harga Jauh, Mending Beli Sebelum Duitmu Habis!

Spekulasi ini sesuai dengan informasi yang diungkap oleh analis Ross Young beberapa waktu lalu, yang menyatakan bahwa Galaxy Z Flip 6 kemungkinan akan dilengkapi dengan layar penutup berukuran 3,9 inci.

Jika itu benar adanya dan dilihat dari pola peluncuran Samsung tahun-tahun sebelumnya, diperkirakan Samsung Galaxy Z Fold 6 dan Galaxy Z Flip 6 akan diperkenalkan pada bulan Juli-Agustus 2024.

Yang pasti bahwa Samsung saat ini tengah mempersiapkan peluncuran Galaxy S24 series. Seri ponsel flagship terbaru Samsung ini dijadwalkan diluncurkan pada pertengahan Januari 2024 nanti.

Ini menarik banget ditunggu, Coy!

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Samsung Galaxy Z Flip 6 Bakal Ganggu Kenyamanan iPhone 5, Meski Belum Rilis

Minggu 03 Desember 2023, 22:15 WIB
undefined
Gadget

Nggak Bisa Dianggap Remeh, Ini Kinerja Dapur Pacu Samsung Galaxy A55

Selasa 05 Desember 2023, 12:05 WIB
undefined
Gadget

4 Kelebihan Samsung Galaxy A55, Salah Satunya Dapur Pacu yang Jempolan

Selasa 05 Desember 2023, 12:45 WIB
undefined
Gadget

HP Samsung Galaxy A54 5G Turun Harga Jauh, Mending Beli Sebelum Duitmu Habis!

Jumat 08 Desember 2023, 12:13 WIB
undefined
Gadget

Samsung Galaxy A55 Series, Sehebat Apa Sih?

Selasa 05 Desember 2023, 23:37 WIB
undefined
News Update
Mobile05 Juli 2024, 03:38 WIB

Daftar Skin Nana di Mobile Legends, Bikin Lawan Jadi Jengkel

Nana merupakan salah satu hero mage support terkenal menyebalkan di Mobile Legends, serta memiliki beberapa skin yang dapat digunakan.
Nana Mobile Legends (FOTO: Repro/Moonton)
E-Sport05 Juli 2024, 03:12 WIB

5 Pasangan Hero Mobile Legends yang Menjalin Asmara

Tak hanya sebagai permainan, tetapi ada kisah cinta di balik para hero Mobile Legends yang dikemas dengan cerita yang menarik.
Miya Mobile Legends (FOTO: Repro/Moonton)
Mobile05 Juli 2024, 01:37 WIB

Rekomendasi 5 Game Mirip Minecraft, Bisa untuk iPhone dan Android!

Game Minecraft menjadi salah satu jenis permainan sandbox legendaris dan bisa dibilang sebagai pelopornya. Game ini dapat membangun kreativitas pada setiap pemain.
Portal Nether. (Sumber: Minecraft)
E-Sport05 Juli 2024, 01:11 WIB

5 Coach Mobile Legends yang Pamit Usai Gelaran MPL ID S13

Usai pertandingan MPL Indonesia Season 13, banyak para coach yang pamit mengundurkan diri dari timnya, seperti RRQ Hoshi, Bigetron Alpha, dan Rebellion Esports.
Coach Vren (FOTO: YouTube/Team RRQ)
Mobile04 Juli 2024, 23:36 WIB

20 Game untuk Pengguna iPhone, Dijamin Bikin Ketagihan!

Meskipun iOS jarang dipakai untuk mengunduh game di dalamnya dengan alasan takut membuatnya menjadi berat, tetapi banyak jenis game ringan bisa untuk dimainkan.
iPhone (FOTO: AirDroid)
E-Sport04 Juli 2024, 23:10 WIB

Coach Razeboy Resmi Pisah dengan BTR Alpha, Selanjutnya Berlabuh Kemana?

Kabar mengejutkan kembali hadir dengan pisahnya Coach Razeboy dari Bigetron Alpha dan tidak memberikan komentar akan berlabuh ke mana kedepannya.
Coach Razeboy Bigetron Alpha (FOTO: Labviral.com/Ica Juniyanti)
E-Sport04 Juli 2024, 21:35 WIB

Profil Roster Fnatic ONIC, Perwakilan Tim MLBB Indonesia di MSC 2024

Fnatic ONIC menjadi salah satu perwakilan yang bertanding di Mid Season Cup (MSC) 2024 Riyadh, Arab Saudi dan tidak adanya perubahan roster.
Fnatic Onic (FOTO: MPL Indonesia)
Guides04 Juli 2024, 21:09 WIB

Stardew Valley: Cara Mudah Dapat Item Secara Halal

Cara mudah dapatkan item dan uang secara halal di Stardew Valley.
Bus di Stardew Valley (FOTO: GameRant.com)
Guides04 Juli 2024, 20:25 WIB

Cara Membuat Map di Minecraft dengan Mudah

Berikut panduan langkah demi langkah cara membuat map atau peta di game Minecraft dengan mudah.
Peta di Minecraft. (Sumber: Bussines Insider)
Guides04 Juli 2024, 19:34 WIB

Cara Main dan Instal Stardew Valley, Game PC Ringan Tema Berkebun

Cara instal game Stardew Valley, permainan dengan tema berkebun. Game PC yang sangat ringan!
Stardew Valley (FOTO: Stardew Valley)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.