logo

Gass! Infinix Hot 40i Segera Datang untuk Gamers

BMKidal
Rabu 14 Februari 2024, 23:21 WIB
Pada 19 Februari 2024, ponsel Infinix Hot 40i resmi masuk ke Indonesia. Ponsel ini akan dirilis bersamaan dengan versi teratasnya, Infinix Hot 40 Pro (FOTO: GSMArena)

Pada 19 Februari 2024, ponsel Infinix Hot 40i resmi masuk ke Indonesia. Ponsel ini akan dirilis bersamaan dengan versi teratasnya, Infinix Hot 40 Pro (FOTO: GSMArena)

Turnamen Mobile Legends Vaporlax – Indogamers (IMC) Season I 2024

INDOGAMERS.COM - Kabar bahagia untuk para gamers datang dari Infinix. Country Marketing Manager Infinix Indonesia, Sergio Ticoalu, sudah memastikan bahwa sebentar lagi, atau tepatnya pada 19 Februari 2024, ponsel Infinix Hot 40i resmi masuk ke Indonesia. Ponsel ini akan dirilis bersamaan dengan versi teratasnya, Infinix Hot 40 Pro.

Sebagaimana spesifikasi yang diusung kedua ponsel Infinix teranyar ini, Sergio Ticoalu mengatakan bahwa ponsel ini dispesifikasikan khusus untuk pengalaman gaming yang makin memuaskan, bebas lag dengan harga yang terjangkau.

“Hot 40 Series Infinix hadirkan untuk para penggemar mobile entertainment yang sangat memperhatikan performa dan kecepatan serta kualitas layar saat bermain game atau streaming,” kata Sergio.

Baca Juga: Daftar Lengkap Harga TWS Eggel Beserta Keunggulan Spesifikasinya

Meski Infinix Hot 40i lebih rendah dari versi Pro yang sudah rilis global pada Desember 2023 lalu, namun Infinix Hot 40i tetap sangat hebat.

Mengambil basic desain iPhone 15 Pro, Infinix Hot 40i tampil dengan dua kamera besar pada bagian belakang yang sangat mencolok, termasuk lampu flash LED yang disusun sejajar.

Dua kamera itu adalah kamera utama sebesar 108MP dan satu kamera tambahan. Pada bagian depan, Infinix membekali Hot 40i dengan kamera selfie berdesain punch hole sebesar 32MP.

Dari dapur pacunya, Infinix Hot 40i memiliki prosesor Unisoc T606 dengan sistem operasi XOS 13 berbasis Android 13 ditambah opsi penyimpanan 4/128GB, 8/128GB, dan 8/256GB.

Baca Juga: Ini Dia Bocoran Terbaru iPhone 16 Pro dan iPhone 16 Pro Max

Ponsel ini sangat layak diajak ngebut untuk gaming, karena memiliki layar IPS LCD berukuran 6,56 inci, resolusi HD+ 720 x 1612 piksel, refresh rate 90Hz, kerapatan piksel 269 ppi dengan kecerahan maksimal 480 nits.

Berapa harga Infinix Hot 40i? Tunggu update terbaru dari Indogamers.com, ya!

Indogamers akhirnya resmi menghelat Turnamen Mobile Legends Terakbar, Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship (IMC) Season I 2024 “Taste The Difference”
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Console

Presiden FIFA Tegaskan Bakal Bersaing dengan EA Sports FC 24 di Bisnis Game Sepak Bola

Selasa 13 Februari 2024, 20:11 WIB
undefined
Mobile

Fitur dan Desain Game EA Skate Mobile Bocor Secara Online

Selasa 13 Februari 2024, 20:25 WIB
undefined
Infografis

Duet Hero Mobile Legends Terbaik di Hari Valentine, Cocok dimainkan dengan pasangan

Rabu 14 Februari 2024, 09:25 WIB
undefined
Gadget

Ini Dia Bocoran Terbaru iPhone 16 Pro dan iPhone 16 Pro Max

Rabu 14 Februari 2024, 22:15 WIB
undefined
Gadget

Daftar Lengkap Harga TWS Eggel Beserta Keunggulan Spesifikasinya

Rabu 14 Februari 2024, 22:53 WIB
undefined
News Update
News20 Mei 2024, 11:14 WIB

Fallout Bergabung dengan Fortnite, Kolaborasi Menjanjikan Dunia Pasca Kiamat dengan Dunia Battle Royale!

Fortnite terus menunjukkan dominasinya dalam dunia game dengan mengumumkan kolaborasi terbarunya bersama seri RPG pasca-apokaliptik yang ikonik, Fallout.
Fallout Bergabung dengan Fortnite, Kolaborasi Menjanjikan Dunia Pasca Kiamat dengan Dunia Battle Royale!(FOTO: Twitter/X @FortniteGame)
E-Sport20 Mei 2024, 10:47 WIB

4 Kontribusi Yawi Saat Bela Aura Fire di MPL ID S13, Lolos Playoff hingga Sumbang 28 Kills

Tristan "Yawi" Cabrera memberikan kabar kurang mengenakan bagi pendukung Aura Esports.
Aura Yawi (FOTO: Instagram.com/yawiesport)
News20 Mei 2024, 10:42 WIB

Karakter Ini Dirumorkan akan Jadi Protagonis Resident Evil 9

Panas dan semakin memanas. Begitu mungkin istilah yang tepat untuk menggambarkan berbagai rumor tentang Resident Evil 9 yang terus berkembang.
Resident Evil 9 (Sumber: Instant Gaming)
News20 Mei 2024, 10:20 WIB

Setting Latar Resident Evil 9 Dinilai akan Jauh Lebih Menarik dari Judul Lainnya

Rumor demi rumor tentang Resident Evil 9 terus berseliweran di internet menjelang perilisan yang kabarnya akan dijadwalkan tahun 2025 mendatang.
Zombie Dogs (FOTO: residentevil.fandom.com) (FOTO: residentevil.fandom.com)
News20 Mei 2024, 09:50 WIB

Ternyata, Dragon Age: Inquisition Juga Gratiskan Seluruh DLC-nya di Epic Games Store

Dragon Age: Inquisition menjadi salah satu game yang berhasil menarik atensi penggemar dalam event Mega Sale 2024 Epic Games.
Dragon Age: Inquisition GOTY Edition. (Sumber: Epic Games Store)
Mobile20 Mei 2024, 09:01 WIB

8 Kode Redeem FF Hari ini yang Masih Aktif, Senin, 20 Mei 2024, Langsung Klaim Sebelum Hangus!

Kode Redeem FF 2024 hari ini, Senin, 20 Mei 2024 yang masih aktif ada yang menarik nih guys. Seperti biasa, dengan menukarkan kode-kode yang akan dibagikan di dalam artikel ini, kamu berkesempatan mendapatkan hadiah yang enggak kaleng-kaleng.
Free Fire. (Sumber: garena.com)
Community20 Mei 2024, 08:36 WIB

Axis Esports Lab Hadir di Yogyakarta, Bikin Turnamen Mobile Legends dengan Hadiah Rp30 juta

Axis Esports Labs adalah festival offline interaktif untuk audiens muda pecinta gaming dengan sasaran enam kota di Indonesia.
Keseruan Axis Esports Lab di Kota Yogyakarta selama dua hari, 18-19 Mei 2024 (FOTO: Dok.Evos)
E-Sport20 Mei 2024, 07:50 WIB

5 Meme Kocak Aura Lolos Playoff MPL ID Season 13, Sirkelnya Udah Laen

Dua musim gagal lolos ke playoff MPL ID, Aura akhirnya menembus playoff juga di MPL ID Season 13.
Meme kocak Aura esports lolos playoff MPL ID Season 13. (FOTO: Instagram/auraesports.)
E-Sport20 Mei 2024, 07:32 WIB

5 Fakta Menarik Babak Regular Season MPL ID Season 13, Plot Twist Yawi Pamit dari Aura?

Ya, tuntas sudah babak regular season MPL ID Season 13 setelah menyelesaikan week 9 Minggu (19/5/2024).
Yawi Aura bikin kisah plot twist di MPL ID Season 13 setelah antarkan Aura ke playoff. (FOTO: Instagram/mpl.id.official)
E-Sport20 Mei 2024, 07:08 WIB

Klasemen Akhir Regular Season MPL ID Season 13, Comeback Stronger yang Gak Lolos Playoff

Setelah melewati pergulatan panjang selama 9 minggu atau week 9, MPL ID Season 13 akhirnya menyelesaikan babak regular season.
Potret suka cita fans MPL ID Season 13 di MPL Arena. (FOTO: Moonton)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.