logo

Dibanderol Rp1 Jutaan, Ini 4 Kelebihan Samsung Galaxy F14 4G yang Dibekali Chip Snapdragon 680

PembasmiBocil
Senin 05 Agustus 2024, 20:02 WIB
Samsung Galaxy F14 4G yang hadir dengan chipset Snapdragon 680 (FOTO: sammyfans.com)

Samsung Galaxy F14 4G yang hadir dengan chipset Snapdragon 680 (FOTO: sammyfans.com)

Indogamers.com - Samsung India kembali menghadirkan smartphone terbarunya, Samsung Galaxy F14 4G yang dirilis untuk menemani saudaranya Samsung Galaxy F14 5G yang sudah dirilis sejak Maret 2024 lalu.

Meskipun smartphone ini hadir dalam versi 4G, smartphone ini tentu saja masih memiliki berbagai kelebihan. Apa saja kelebihan dari Samsung Galaxy F14 4G ini? Langsung saja simak selengkapnya di bawah ini.

Harga yang murah

Salah satu kelebihan dari Samsung Galaxy F14 4G adalah dibanderol dengan harga yang murah.

Smartphone terbaru yang dirilis di Indonesia ini dibanderol dengan harga 8.999 rupee atau setara dengan Rp1,7 jutaan.

Dengan harga yang hanya satu jutaan saja, konsumen bisa menikmati Samsung Galaxy F14 4G yang spesifikasi sudah lumayan memuaskan contohnya pada sektor layar yang memiliki refresh rate 90 Hz dan resolusi Full HD Plus.

Baca Juga: 4 Kelebihan Samsung Galaxy F15 5G yang Nggak Boleh Diremehkan

Layar dengan resolusi tinggi

Kelebihan selanjutnya dari Samsung Galaxy F14 4G adalah memiliki layar yang resolusinya tinggi. Layar dengan panel IPS LCD seluas 6,7 inci ini memiliki resolusi Full HD Plus.

Layar tersebut memiliki refresh rate 90Hz, kerapatan piksel 361 ppi, dan poni yang disebut Samsung dengan istilah Infinity-U untuk menempatkan kamera depan.

Dengan layar yang beresolusi tinggi dan refresh rate hingga 90Hz, membuat para pengguna bisa menikmati berbagai aktivitas dengan Samsung Galaxy F14 4G dengan nyaman.

Chipset yang cukup bertenaga

Kelebihan lain dari Samsung Galaxy F14 4G yang bisa kamu nikmati adalah penggunan chipset yang cukup bertenaga.

Chipset tersebut adalah Qualcomm Snapdragon 680 yang memiliki fabrikasi 6 nanometer.

Chipset ini hadir dengan CPU 8 inti yang terbagi dengan 4 inti Kryo 265 Gold (Cortex-A73) pada 2400 MHz dan 4 inti Kryo 265 Silver (Cortex-A53) pada 1900 MHz.

Untuk memaksimalkan performanya, Samsung mengkombinasikan chipset Snapdragon 680 ini dengan RAM sebesar 4GB dan penyimpanan internal seluas 64GB.

Chipset tersebut mampu menghasilkan skor 309344 yang diuji menggunakan Benchmark AnTuTu 10 yang diukur pada kinerja CPU, GPU, RAM, dan I/O dalam berbagai skenario. 

Sedangkan untuk pengujian kinerja CPU single-threaded menghasilkan skor 412 dan multithreaded mentah 1444 yang diuji dengan Benchmark Geek 6, seperti dikutip dari laman Nanoreview.

Baca Juga: 4 Rekomendasi HP Samsung dengan 4 Lensa Kamera

Baterai 5000 mAh yang tahan lama

Kelebihan terakhir dari Samsung Galaxy F14 4G yang bisa kamu dapatkan adalah penggunaan baterai yang berkapasitas 5000 mAh.

Baterai tersebut cukup tahan lama dan mampu menemani aktivitas para penggunanya seharian penuh.

Baterai 5000 mAh yang digunakan pada Samsung Galaxy F14 4G ini didukung dengan pengisian daya cepat 25W yang membuat pengisian daya Samsung Galaxy F14 4G tidak membutuhkan waktu yang lama.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Spesifikasi dan Harga Tablet Samsung Galaxy Tab A9+ 5G

Minggu 04 Agustus 2024, 11:00 WIB
undefined
Gadget

Spesifikasi dan Harga Tablet Samsung Galaxy Tab S9

Minggu 04 Agustus 2024, 16:00 WIB
undefined
Gadget

Spesifikasi Samsung Galaxy Ring , Cincin Pintar dengan Fitur AI Canggih. Makin Fungsional

Sabtu 27 Juli 2024, 12:49 WIB
undefined
News Update
Console25 Desember 2024, 09:26 WIB

Call of Duty: World at War dan Singularity Dirumorkan Hadir di Game Pass Tahun Depan

Kabar gembira buat kamu yang berlangganan Game Pass! Call of Duty: World at War dan Singularity
Call of Duty: World at War. (Sumber: Activision)
Guides25 Desember 2024, 05:21 WIB

Cara Setting Headset VR Biar Main Game Virtual Reality Jadi Lancar Jaya

Setting headset VR sebenarnya gampang asal kamu tahu caranya.
Ilustrasi Headset Virtual Reality atau VR (Foto: Pixabay/TheDigita;Artist)
Guides24 Desember 2024, 23:33 WIB

Panduan Hemat dan Cara Menikmati Game VR Tanpa Bikin Kantong Bolong

Main game VR memang seru banget, tapi buat yang dompetnya nggak terlalu tebal, terkadang harganya bikin mikir dua kali.
Game Balap VR (Foto: Pexels/Tima Miroshnichenko)
Community24 Desember 2024, 21:22 WIB

Apa Itu VRChat dan Kenapa Banyak Orang Tertarik Memainkannya

VRChat adalah dunia virtual yang membuka pintu buat kamu bertemu orang baru, mengeksplorasi kreativitas, dan bersenang-senang tanpa batas.
VRChat. (Sumber: PC Mag)
Console24 Desember 2024, 20:00 WIB

Naoe Dinilai Jadi Karakter Tercepat di Assassin's Creed Shadows, Kenapa?

Naoe, karakter utama dalam Assassin's Creed Shadows, disebut sebagai Assassin tercepat dalam sejarah franchise ini.
The Qlectors Assassin’s Creed Shadows Yasuke & Naoe is being redesigned following backlash. (FOTO: X @PureArtsLimited)
Guides24 Desember 2024, 19:33 WIB

Tips Memilih PC atau Konsol Buat Main Game VR

Main game VR itu pengalaman yang seru banget, tapi nggak semua perangkat bisa langsung dipakai buat menikmati dunia virtual ini. Salah pilih PC atau konsol malah bikin pengalaman jadi kurang maksimal.
Game PSVR Gratis (FOTO: YouTube/Virtual Reality Oasis)
Console24 Desember 2024, 19:00 WIB

Mantap! Cyberpunk 2077 dan Johnny Silverhand Kini Hadir di Fortnite

Karakter ikonik dari Cyberpunk 2077, Johnny Silverhand yang diperankan Keanu Reeves,
Cyberpunk 2077. (Sumber: Cyberpunk 2077)
Gadget24 Desember 2024, 18:23 WIB

iPad Mini 7 Kini Resmi Hadir di Indonesia, Hanya Tersedia versi WiFi Only!

iPad Mini Gen 7 atau iPad Mini 7 2024 kini resmi hadir di Indonesia dengan varian WiFi only.
iPad Mini 7 di Indonesia dengan varian WiFi only. (FOTO: ibox.co.id)
Gadget24 Desember 2024, 18:15 WIB

Rekomendasi 3 Laptop Windows 11 Murah Terbaik di Tahun 2024

Bagi kamu yang bingung mencari laptop dengan Windows 11 terbaik dengan harga murah di tahun 2024.
Advan Workpro (FOTO: Advan)
News24 Desember 2024, 18:11 WIB

Program Poco Extreme League Bareng Team Liquid ID Telusuri Bakat Gamers Terpendam

Sepanjang 2024, Poco dan Team Liquid Indonesia (TLID) menggelar Poco Extreme League.
Performa TLID di M6 juga bikin Poco bangga. (FOTO: Poco Indonesia)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.