logo

3 HP Terbaru dengan Fitur Wireless Charging, Kenyamanan Isi Daya Tanpa Kabel

Malik Ibnu Zaman
Jumat 30 Agustus 2024, 13:16 WIB
HP Wireless Charging (Foto: YouTube/DIY Pinto)

HP Wireless Charging (Foto: YouTube/DIY Pinto)

Indogamers.com - Wireless charging merupakan pengisian daya baterai smartphone menggunakan induksi magnetik.

Anda hanya perlu menempatkan ponsel di atas wireless charger, dan baterai ponsel akan terisi secara otomatis.

Fitur ini sangat praktis karena menghilangkan kebutuhan untuk membawa kabel charger.

Baca Juga: 3 Rekomendasi HP Xiaomi dengan Sensor Sidik Jari Terjangkau, Pilihan Hemat dan Aman

Berikut adalah 3 HP terbaru dengan fitur wireless charging

1. Samsung Galaxy Z Fold 6 5G

Samsung Galaxy Z Fold 6, HP lipat terbaru Samsung dengan berbagai kelebihan

Samsung Galaxy Z Fold 6 5G hadir dengan layar Foldable Dynamic AMOLED 2X berukuran 7,6 inci dan mendukung refresh rate 1-120 Hz.

Ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3, smartphone ini menawarkan pilihan RAM 12 GB dan penyimpanan internal yang bervariasi, yaitu 256 GB, 512 GB, atau 1 TB.

Untuk fotografi, Galaxy Z Fold 6 5G dilengkapi dengan kamera utama 50 MP, kamera telephoto 10 MP, dan kamera ultrawide 12 MP.

Baca Juga: 3 Game Zombie Paling Seru dan Terbaik untuk Android, Aksi Menegangkan dan Keseruan Tanpa Henti

Varian dengan RAM 12 GB dan penyimpanan 256 GB dibanderol dengan harga Rp23.671.000.

Samsung Galaxy Z Fold 6 5G mendukung pengisian daya nirkabel dengan kekuatan 15W menggunakan protokol QC.2.

2. Vivo X Fold 3 Pro

Vivo X Fold 3 Pro (Foto: Blibli)

Vivo X Fold 3 Pro hadir dengan layar Foldable LTPO AMOLED berukuran 8,03 inci dan didukung oleh chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3. Smartphone ini menawarkan konfigurasi RAM 16 GB dengan pilihan penyimpanan internal 512 GB atau 1 TB.

Untuk fotografi, Vivo X Fold3 Pro dilengkapi dengan kamera utama 50 MP, kamera ultrawide 50 MP, dan kamera periscope telephoto 64 MP.

Varian dengan RAM 16 GB dan penyimpanan 512 GB dibanderol dengan harga Rp26.999.000. Vivo X Fold3 Pro mendukung pengisian daya cepat 100 Watt serta pengisian daya nirkabel cepat 50 Watt.

Baca Juga: Manyala Abangkuh! Football Manager 2024 Gratis di Epic Games Store

3. ASUS Zenfone 11 Ultra

ASUS Zenfone 11 Ultra (Foto: YouTube/9to9trends)

ASUS Zenfone 11 Ultra dilengkapi dengan layar LTPO AMOLED berukuran 6,78 inci dan ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3.

Smartphone ini menawarkan opsi RAM 12 GB atau 16 GB dan memori internal 256 GB atau 512 GB. Untuk fotografi, Zenfone 11 Ultra memiliki kamera utama 50 MP, kamera ultrawide 13 MP, dan kamera telephoto 32 MP.

Varian dengan RAM 12 GB dan penyimpanan 256 GB dipasarkan dengan harga Rp9.479.000.

ASUS Zenfone 11 Ultra mendukung pengisian daya cepat 65 Watt yang sangat efisien (mengisi dari 0-100 persen dalam sekitar 39 menit), serta pengisian daya nirkabel 15W (Qi) dan pengisian daya terbalik 10W.

Itulah 3 HP terbaru dengan fitur wireless charging terbaru.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Mengenal 5 Kelebihan dan Kekurangan Wireless Charging yang Penting Diketahui

Senin 11 Maret 2024, 19:10 WIB
undefined
News

Benarkah Wireless Charging Bisa Jadi Akses Serangan Hacker?

Minggu 25 Februari 2024, 11:15 WIB
undefined
Gadget

Daftar Lengkap HP Lama yang Tidak Mendukung Pembaruan Android 15

Jumat 30 Agustus 2024, 10:59 WIB
undefined
Gadget

5 HP Samsung dengan Baterai Paling Awet, Kapasitasnya Mencapai 7000 mAh

Jumat 30 Agustus 2024, 13:05 WIB
undefined
Gadget

Rekomendasi 3 HP Xiaomi dengan Baterai Tahan Lama, Daya Tahan Super untuk Aktivitas Seharian

Jumat 30 Agustus 2024, 12:55 WIB
undefined
Gadget

Rekomendasi 4 HP ASUS Terbaik dengan RAM 16GB

Kamis 29 Agustus 2024, 18:03 WIB
undefined
News Update
E-Sport23 November 2024, 15:01 WIB

Hazle jadi Cadangan, Ini Daftar Roster RRQ Hoshi di M6 MLBB 2024

Roster RRQ Hoshi juga diisi full lokal.
RRQ Hoshi. (FOTO: Instagram/mpl.id.official)
Gadget23 November 2024, 14:49 WIB

7 HP Android Terbaik Harga di Atas Rp6 Juta, Pilihan Premium dengan Harga Terjangkau

Berikut adalah 7 rekomendasi HP terbaik di atas Rp6 juta yang bisa kamu jadikan piliahn jika ingin memiliki HP kelas premium dengan harga terjangkau
Siluet desain Xiaomi 14T Series (FOTO: Xiaomi)
News23 November 2024, 14:01 WIB

Baru Setahun, GTA Trilogy Bakal Dihapus dari Katalog Game Mobile Netflix, Kenapa?

Informasi ini disampaikan melalui aplikasi Netflix.
GTA Trilogy. (Sumber: Kotaku)
Gadget23 November 2024, 13:03 WIB

Daftar Harga Lengkap Asus ROG Phone 9 dan ROG Phone 9 Pro, HP Gaming sekaligus Flagship yang Punya Kualitas Fotografi Luar Biasa

Baru dirilis di pasar China pada Rabu (20/11/2024), Asus ROG Phone series langsung mencuri perhatian.
Asus ROG Phone 9, HP gaming dengan kualitas fotografi mengagumkan. (FOTO: rog.asus.com)
Gadget23 November 2024, 11:59 WIB

5 Fakta Menarik Asus ROG Phone 9 yang Langsung jadi Device Resmi M6 MLBB 2024

HP Gaming dengan tagline 'AI On, Game On'.
Asus ROG Phone 9 (FOTO: rog.asus.com)
E-Sport23 November 2024, 11:08 WIB

Kolaborasi dengan Dominator Esports, Realme Ingin Prestasi yang Mendunia

Realme juga berkomitmen untuk memberikan dukungan strategis yang signifikan kepada Dominator Esports.
Kolaborasi Realme dengan Dominator Esports (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
News23 November 2024, 10:01 WIB

Kata Eks Desainer GTA 6: Game Ini Bakal Dibicarakan Semua Orang Selama Bertahun-Tahun, Kok Bisa?

“Ketika saya meninggalkan Rockstar, game tersebut sudah berada di tahap luar biasa," kata Hinchliffe
GTA Online. (Sumber: Rockstar)
E-Sport23 November 2024, 09:51 WIB

Update M6 MLBB 2024: RRQ Hoshi Sudah Terbang ke Malaysia, Netizen: Berangkat Tangan Kosong, Pulang Bawa Piala

Keberangkatan RRQ Hoshi dilakukan pada Jumat (22/11/2024) kemarin.
RRQ Hoshi sudah terbang ke Malaysia untuk persiapan babak Swiss Stage M6 MLBB 2024. (FOTO: Instagram/teamrrq)
E-Sport23 November 2024, 09:24 WIB

Jadwal dan Hasil Wildcard M6 MLBB 2024, Hari Ini Penentuan ke Babak Decider Stage

Pertandingan akan dimulai pukul 13.00 wib dan berakhir pada pukul 17.00 wib.
ULFHEDNAR asal Turki terus meraih poin sempurna di wildcard M6 MLBB 2024. (FOTO: Instagram/ulfhednar_mlbb)
Console23 November 2024, 08:44 WIB

Mengenal Steam Deck OLED, Pemenang Best Gaming Hardware di Golden Joystick Awards 2024

Saingan dengan Asus ROG Ally dan Lenovo Legion GO.
Steam Deck OLED. (Sumber: Steam Deck HQ)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.