logo

Daftar 4 Smartphone Nubia Terbaru 2025, Ada Series Untuk Gaming Lho!

Icaa
Sabtu 25 Januari 2025, 10:08 WIB
Smartphone Nubia (FOTO: Nubia)

Smartphone Nubia (FOTO: Nubia)

Indogamers.com - Nubia berencana meluncurkan berbagai lini produk baru di tahun ini, termasuk V Series, A Series, dan Focus Series untuk menjangkau segmen pasar yang lebih luas.

Dengan inovasi dan teknologi terbaru, Nubia berharap dapat bersaing lebih ketat di pasar smartphone global.

Dengan berbagai pilihan model dan fitur menarik, tahun 2025 tampaknya menjadi tahun yang menjanjikan bagi Nubia dalam memperluas pangsa pasar dan meningkatkan pengalaman pengguna di Indonesia.

Berikut penjelasan terkait series Nubia yang akan segera meluncur di tahun ini, yuk disimak!

1. Nubia V Series

Nubia V Series dirancang untuk pengguna yang mengutamakan performa cepat, layar besar, dan daya tahan baterai yang lama. Dengan prosesor berperforma tinggi, seri ini memungkinkan pengguna menjalankan berbagai aktivitas tanpa hambatan sepanjang hari. 

Layar yang besar memberikan pengalaman multimedia yang lebih baik untuk hiburan maupun produktivitas lainnya.

Seri ini ditujukan untuk pelajar yang membutuhkan perangkat andal untuk belajar dan hiburan, serta pekerja lapangan seperti pengemudi online yang memerlukan smartphone yang konsisten dalam berbagai kondisi dengan fitur serba bisa.

Baca Juga: Kolaborasi Nubia dan Geek Fams Perkuat Ekosistem Esports Indonesia, Siap Kenalkan Produk Terbaru

2. Nubia Neo Series

Nubia Neo Series ditujukan untuk penggemar gaming yang menginginkan performa tinggi dengan harga terjangkau. Dengan chipset bertenaga, baterai besar, dan teknologi fast charging, seri ini memungkinkan gamer bermain lebih lama tanpa khawatir kehabisan daya.

Fitur shoulder trigger juga menambah pengalaman gaming yang lebih mendalam. Seri ini ideal untuk mahasiswa, pecinta teknologi, dan penggemar gaming yang mencari perangkat penuh fitur dengan harga yang lebih ramah di kantong.

Baca Juga: Daftar 10 Aplikasi Paling Boros Baterai di Smartphone dan Cara Mengeceknya

3. Nubia A Series

Nubia A Series dibuat untuk pengguna yang mengutamakan kepraktisan dan harga terjangkau tanpa mengorbankan fitur penting. Dengan desain ramping, antarmuka yang mudah digunakan, dan performa andal, seri ini cocok untuk pengguna smartphone pemula atau mereka yang mencari perangkat dengan nilai ekonomis.

Baca Juga: 3 Laptop Baru ASUS dari Lini TUF Gaming Muncul di CES 2025, Salah Satunya Hadir dengan Layar 18 Inci

4. Nubia Focus Series

Nubia Focus Series dirancang untuk pecinta fotografi dan pembuat konten. Dengan teknologi imaging berbasis Al dan sensor resolusi tinggi, seri ini menghasilkan foto dan video berkualitas tinggi.

Fitur-fitur seperti stabilisasi video dan alat pengeditan bawaan mempermudah pengguna untuk menghasilkan konten profesional.

Baca Juga: Mainkan 7 Game Anime Terbaik di Xbox One Ini dan Rasakan Serunya Jadi Karakter Favoritmu!

Nah itu dia series Nubia yang akan segera meluncur di tahun 2025 ini, siap meluncurkan berbagai produk inovatif dan beragam fitur menarik yang ditawarkan, Nubia siap untuk memperkuat posisinya di pasar smartphone global pada tahun 2025. **

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Infografis

5 Tips Memilih Ponsel Gaming yang Tepat

Senin 18 Maret 2024, 11:30 WIB
undefined
Gadget

Usung Tagline ‘Ultimate Gaming Experience’, Ponsel Itel RS4 NFC Memang Dibuat untuk Gamers

Kamis 04 April 2024, 13:42 WIB
undefined
Gadget

Perhatian! 35 Ponsel Merk Ini Akan Diblokir WhatsApp Tahun Ini

Jumat 28 Juni 2024, 14:10 WIB
undefined
E-Sport

Samsung Galaxy A55 5G dan Galaxy A35 5G Ponsel yang Digunakan Untuk Samsung Galaxy Gaming Academy 2024, Cek Spesifikasinya

Rabu 28 Agustus 2024, 11:51 WIB
undefined
E-Sport

Cara Daftar Samsung Galaxy Gaming Academy 2024 Bisa Pakai Ponsel aja

Senin 02 September 2024, 18:41 WIB
undefined
Gadget

Huawei Rilis Mate XT, Ponsel Lipat Tiga Pertama di Dunia, Segini Harganya

Kamis 12 September 2024, 11:00 WIB
undefined
Mobile

Kicking Off! 5 Game Bola Terbaik yang Wajib Kamu Coba di Ponsel

Senin 02 Desember 2024, 17:15 WIB
undefined
News Update
Mobile23 April 2025, 20:00 WIB

3 Skill Andalan Luban No. 7 di Honor of Kings yang Mengerikan

Luban No.7 adalah salah satu hero paling ikonik dan nyentrik di game Honor of Kings guys.
Hero Luban No 7 Honor of Kings (FOTO: Dok.HonorogKings)
Mobile23 April 2025, 19:00 WIB

Awas Guys! Simak Yuk 4 Hero Midlane Paling Gahar di Honor of Kings 2025

i tengah panasnya pertarungan di midlane Honor of Kings, empat hero ini jadi langganan pick karena kemampuan mereka yang luar biasa.
Heino (FOTO: Honor of Kings)
PC23 April 2025, 18:00 WIB

5 Monitor Gaming MSI Terbaik 2025: Visual Tajam, Respons Kilat, dan Siap Tempur

Buat kamu yang pengen upgrade pengalaman gaming ke level dewa, MSI punya deretan monitor yang enggak cuma keren di tampilan, tapi juga gahar di performa.
Monitor Gaming. (Sumber: MSI)
Mobile23 April 2025, 16:05 WIB

Kode Crosshair Valorant Terbaik dari Pro-Player Dunia, Terbukti Efektif

Bagi kamu yang ingin memiliki kode Crosshair terbaik dari para pemain pro Valorant di dunia, kamu bisa pilih kode Crosshair berikut.
Ilustrasi penggunaan kode Crosshair Valorant dari pro-player dunia. (FOTO: pcgamesn.com)
PC23 April 2025, 16:00 WIB

Enggak Cuma Jago Teknologi, MSI Juga Serius Peduli Lingkungan

Di tengah dunia teknologi yang makin cepat berlari, MSI enggak cuma fokus bikin perangkat canggih, tapi juga mulai ngebut ke arah yang lebih hijau.
Monitor Gaming. (Sumber: MSI)
Mobile23 April 2025, 15:05 WIB

Tips Cepat Naik Rank di Valorant, Mudah Diikuti Langkah-langkahnya

Untuk mencapai rank terbaik di urutan rank Valorant.
Ilustrasi rank di Valorant. (FOTO: Riot Games)
Mobile23 April 2025, 14:30 WIB

5 Senjata yang Paling Ampuh Digunakan untuk Lawan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Enggak semua pertempuran di PUBG Mobile harus berakhir dengan baku tembak jarak dekat.
S12K.  (Sumber: PUBG)
Mobile23 April 2025, 13:56 WIB

Cara Menyembunyikan Level di Valorant

Selain bisa ditampilkan, para pemain Valorant juga bisa menyembunyikan level mereka dengan mudah melalui menu kustomisasi pemain.
Ilustrasi level akun Valorant. (FOTO: gamerant.com)
Mobile23 April 2025, 13:09 WIB

Harus Banyak Latihan, Ini 5 Tips Mengalahkan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Menyergap musuh dari kejauhan di PUBG Mobile bukan cuma soal punya scope gede atau senjata keren.
Sara PUBG Mobile. (Sumber: PUBG)
Lifestyle22 April 2025, 19:38 WIB

Catat! Ini 5 Gangguan Kesehatan Paling Berat akibat Game Online

Meski game bisa jadi sarana hiburan dan interaksi sosial, penggunaan berlebihan tanpa kontrol dapat memicu gangguan kesehatan serius.
Potret ilustrasi bermain mobile game atau game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.