logo

Rekomendasi 3 Power Station Portabel Terbaik, Kapasitas Besar dan Fast Charging

PembasmiBocil
Jumat 07 Februari 2025, 21:19 WIB
Ilustrasi penggunaan power station portabel. (FOTO: PCWorld)

Ilustrasi penggunaan power station portabel. (FOTO: PCWorld)

Indogamers.com - Bagi kamu yang gemar berpetualang, seperti camping, ataupun hiking, namun tidak mau lepas dari gadget, tentu saja kamu membutuhkan power station.

Dengan power station, kamu masih tetap bisa melakukan pengisian daya pada gadget milikmu, menghidupkan lampu tenda, bahkan menghidupkan perangkat elektronik lainnya.

Namun, untuk memilih power station dengan kualitas terbaik ini tidak semudah yang dipikirkan. Kamu harus mempertimbangkan berbagai macam hal, termasuk kapasitas yang besar dan memiliki fitur fast charging agar pengisian daya bisa berlangsung lebih cepat.

Karena itu, kali ini Indogamers.com akan memberikan rekomendasi untuk power station portable terbaik yang memiliki kapasitas besar dan fitur fast charging.

Baca Juga: TECNO Hadirkan Powerbank 10.000 mAH dan 20.000 mAh dengan Fitur Fast Charging 22.5W

Apa saja power station portabel terbaik tersebut? Langsung saja simak selengkapnya di bawah ini.

1. BLUETTI AC180

BLUETTI AC180

Rekomendasi pertama untuk power station portable yang memiliki kapasitas besar dan fitur fast charging adalah BLUETTI AC180.

Power station portable BLUETTI AC180 ini memiliki kapasitas yang sangat besar, yaitu 1.152Wh. Kapasitas sebesar itu tidak hanya mampu digunakan untuk mengisi daya gadget saja, namun bisa juga untuk menghidupkan perangkat elektronik lainnya dengan output hingga 1.800W.

Selain memiliki kapasitas yang besar, BLUETTI AC180 juga memiliki fitur fast charging yang memungkinkannya bisa diisi daya hanya dalam waktu kurang dari 1 jam dengan input AC 1.440W.

Bagi kamu yang berminat dengan power station portabel terbaik yang satu ini, kamu harus merogoh kocek cukup dalam. Sebab, BLUETTI AC180 ini dibanderol dengan harga sekitar Rp20 jutaan.

2. VIVAN VPS-P400

VIVAN VPS-P400.

Rekomendasi selanjutnya untuk power station portable yang memiliki kapasitas besar dan fitur fast charging adalah VIVAN VPS-P400.

VIVAN VPS-P300 memiliki kapasitas 72.000 mAh 72000mAh (Lithium iron phosphate cell), AC output: 400W (AC-220V 50HZ,sine wave), 12V Input: 12-24V-1A/5A(Max 60W), dan 12V Output: 12V-6A(DC1+DC2).

Power station portabel ini memiliki 6 Port Output, untuk mengisi daya berbagai perangkat secara bersamaan sesuai kebutuhan.

VIVAN VPS-P400 Pengisian cepat dua arah PD 65W, efektif untuk mengisi daya ke perangkat lain maupun pengisian daya mandiri (sekitar 5 jam).

Bagi kamu yang berminat dengan power station portabel terbaik yang satu ini, kamu bisa mendapatkannya dengan harga sekitar Rp10 jutaan.

3. BLUETTI EB3A

BLUETTI EB3A.

Rekomendasi terakhir untuk power station portabel terbaik dengan kapasitas besar dan memiliki fitur fast charging adalah BLUETTI EB3A.

Power station portabel ini sangat populer bagi para pecinta outdoor. BLUETTI EB3A ini memiliki kapasitas 268Wh yang mampu digunakan untuk mengisi baterai HP, laptop, atau bahkan menyalakan lampu selama berjam-jam.

Selain berkapasitas besar, power station ini telah didukung fast charging sehingga bisa diisi ulang dengan cepat. Selain itu, BLUETTI EB3A memiliki 8 port output termasuk USB-C, USB-A, dan port DC, sehingga kamu bisa men-charge beberapa perangkat sekaligus.

Untuk harganya, kamu bisa mendapatkan power station portabel BLUETTI EB3A dengan harga sekitar Rp9,9 jutaan.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Rekomendasi Power Bank Rp100 Ribuan Terlaris

Kamis 23 November 2023, 21:36 WIB
undefined
Gadget

3 Rekomendasi Powerbank di Bawah Rp300 Ribu untuk Gamer Mobile

Senin 29 Juli 2024, 18:37 WIB
undefined
Accessories

3 Rekomendasi Power Bank MagSafe Terbaik untuk iPhone di 2024

Senin 21 Oktober 2024, 05:39 WIB
undefined
News Update
Guides23 Juli 2025, 01:43 WIB

5 Tips Wajib Buat Pemula Death Stranding 2, Biar Nggak Tersesat di Pantai!

Baru mulai main Death Stranding 2 dan bingung harus ngapain? Tenang! Ini dia 5 tips santai tapi penting banget buat pemula biar perjalananmu makin efisien, aman, dan pastinya nggak nyasar di tengah jalan!
5 Tips Wajib Buat Pemula Death Stranding 2 – Biar Nggak Tersesat di Pantai!(FOTO: Push Square)
Console23 Juli 2025, 01:42 WIB

5 Game PS5 Baru Paling Seru di Bulan Juli 2025 yang Wajib Kamu Coba!

Lagi cari game PS5 seru buat main di bulan Juli 2025? Ini dia 5 game terbaru yang paling hype dan wajib kamu tungguin! Dari game bola kampus sampai petualangan ala Hobbit, semuanya keren banget!
5 Game PS5 Baru Paling Seru di Bulan Juli 2025 yang Wajib Kamu Coba!(FOTO: Push Square)
Console23 Juli 2025, 01:41 WIB

5 Game PS5 yang Keren Tapi Kurang Dihargai! Kamu Wajib Coba Sekarang!

Bosen sama game PS5 yang itu-itu aja? Yuk, cobain 5 game underrated alias kurang dihargai ini! Dari shooter yang seru sampai petualangan fantasy, semua punya gameplay unik yang bakal bikin kamu ketagihan.
5 Game PS5 yang Keren Tapi Kurang Dihargai! Kamu Wajib Coba Sekarang!(FOTO: Push Square)
Console23 Juli 2025, 01:39 WIB

6 Game PS5 Terbaru yang Wajib Kamu Pantau di 2025! Dijamin Bikin Penasaran!

Lagi cari game baru buat PS5? Ini dia 6 game PS5 paling keren dan bikin penasaran yang bakal rilis sebentar lagi! Dari aksi penuh misteri sampai pertarungan lawan vampir, semuanya ada!
6 Game PS5 Terbaru yang Wajib Kamu Pantau di 2025! Dijamin Bikin Penasaran!(FOTO: Gameskeys)
Console23 Juli 2025, 01:38 WIB

6 Ability Paling Gak Guna di Seri Final Fantasy, Kenapa Masih Ada, Sih?!

Dari "Drink" sampai "Snapshot", ini dia deretan ability paling gak berguna dari berbagai game Final Fantasy utama. Beberapa karena bug, sisanya… ya emang gak ada gunanya!
6 Ability Paling Gak Guna di Seri Final Fantasy,  Kenapa Masih Ada, Sih?!(FOTO: Final Fantasy Union)
Mobile23 Juli 2025, 01:36 WIB

6 Game Open World Android & iOS 2025 yang Super Seru! Offline & Online Wajib Coba!"

Lagi cari game open world terbaik di HP Android atau iPhone? Coba 6 rekomendasi game open world paling seru 2025 ini! Ada yang offline dan online, cocok buat kamu yang suka eksplor, santai, atau survival.
6 Game Open World Android & iOS 2025 yang Super Seru! Offline & Online Wajib Coba!(FOTO: Tekkan)
Mobile23 Juli 2025, 01:34 WIB

5 Game Offline Mirip Free Fire yang Seru Abis, Bisa Dimainin Tanpa Kuota!

Lagi cari game offline yang mirip Free Fire? Nih, ada 5 game battle royale seru yang bisa kamu mainin tanpa kuota internet! Grafis kece, gameplay asik, dan bisa naik kuda sampai mobil Mustang!
5 Game Offline Mirip Free Fire yang Seru Abis, Bisa Dimainin Tanpa Kuota!(FOTO: Zimbola Gamer)
Mobile23 Juli 2025, 01:30 WIB

5 Game Platformer Offline dengan Grafis Keren di Android & iOS! Bikin Lupa Kalau Ini Game HP!

Lagi cari game platformer offline dengan grafis keren di Android atau iOS? Nih, 5 rekomendasi game dengan kualitas visual setara konsol yang wajib banget kamu cobain! Gak butuh koneksi internet, tapi tetap seru dan memanjakan mata.
5 Game Platformer Offline dengan Grafis Keren di Android & iOS! Bikin Lupa Kalau Ini Game HP!(FOTO: ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile23 Juli 2025, 01:29 WIB

5 Game Offline Android & iOS Paling Seru di 2025! Tanpa Internet, Tetap Asyik!

Lagi nggak ada kuota atau sinyal? Tenang! Ini dia 5 game offline terbaik 2025 yang bisa kamu mainkan di Android atau iOS. Mulai dari petualangan seru sampai tembak-tembakan intens, semua bisa dinikmati tanpa Wi-Fi!
5 Game Offline Android & iOS Paling Seru di 2025! Tanpa Internet, Tetap Asyik!(FOTO: Down to Top)
Mobile23 Juli 2025, 01:18 WIB

5 Game Offline Android & iOS Terbaik 2025 yang Wajib Kamu Coba!

Lagi kehabisan kuota atau nggak ada sinyal? Tenang, ini dia 5 game offline Android & iOS terbaik tahun 2025 yang seru banget buat ngisi waktu luang. Dari tembak-tembakan, survival, sampai racing kocak, semuanya bisa kamu mainin tanpa internet!
5 Game Offline Android & iOS Terbaik 2025 yang Wajib Kamu Coba!(FOTO: GamePulse Mobile)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.