logo

Tiba-tiba Mengalami Masalah Ini? Tenang, Coba 3 Cara Mudah Mengatasi Layar iPhone Macet dan Tidak Berfungsi

PembasmiBocil
Rabu 17 Januari 2024, 13:05 WIB
Ilustrasi layar iPhone yang tida berfungsi (Sumber: Mac World)

Ilustrasi layar iPhone yang tida berfungsi (Sumber: Mac World)

Indogamers.com - Tak sedikit pengguna iPhone mengeluhkan jika iPhone yang digunakan tiba-tiba atau secara mendadak layarnya tidak berfungsi alias macet.

Layar iPhone tidak berfungsi atau macet secara tiba-tiba ini umumnya terjadi karena adanya bug pada sistem operasi atau karena kelalaian menggunakan iPhone tersebut. Contohnya, iPhone digunakan untuk menjalankan beberapa aplikasi berat sekaligus, atau penyimpanan iPhone terlalu penuh.

Nah, jika kamu menjadi salah satu pengguna iPhone yang mengalami hal tersebut, kini tidak perlu khawatir. Sebab, ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan sendiri di rumah, selama penyebabnya tidak berasal dari kerusakan hardware.

Lalu, seperti apa cara mengatasi layar iPhone tidak bisa bergerak atau macet secara mendadak ini? Langsung saja simak ulasan selengkapnya dilansir dari berbagai sumber.

1. Restart iPhone

Mengatasi layar iPhone yang tidak bisa bergerak atau macet, bisa kamu lakukan dengan cara restart iPhone. Namun, untuk merestart iPhone yang kamu gunakan ini berbeda untuk tiap generasinya.

Berikut cara untuk merestart iPhone sesuai generasi yang dilansir dari laman resmi iPhone berikut ini.

iPhone 8 atau lebih baru, termasuk iPhone SE (generasi ke-2 dan ke-3)

  • Tekan dan lepaskan tombol volume atas dengan cepat.

  • Tekan dan lepaskan tombol volume bawah dengan cepat.

  • Tekan dan tahan tombol samping hingga melihat logo Apple (ini memerlukan waktu sekitar 10 detik).

  • Jika iPhone tidak menyala, isi daya iPhone selama satu jam lalu coba lagi.

  • Jika iPhone menunjukkan daya baterai lemah,  periksa perangkat keras dan isi ulang iPhone.

Jika iPhone masih tidak menyala, maka hubungi Dukungan Apple .

Iphone 7 atau iPhone 7 Plus

  • Tekan dan tahan tombol samping dan tombol volume turun hingga melihat logo Apple (ini memerlukan waktu sekitar 10 detik).

  • Jika iPhone tidak menyala, isi daya iPhone selama satu jam lalu coba lagi. Jika iPhone menunjukkan daya baterai lemah, periksa perangkat keras dan isi ulang iPhone.

Jika iPhone masih tidak menyala, hubungi Dukungan Apple.

iPhone 6S dan versi yang lebih lama

  • Tekan dan tahan tombol Beranda dan tombol samping atau tombol atas hingga melihat logo Apple (ini memerlukan waktu sekitar 10 detik).

  • Jika iPhone tidak menyala, isi daya iPhone selama satu jam lalu coba lagi. Jika iPhone menunjukkan daya baterai lemah, periksa perangkat keras dan isi ulang iPhone.

Jika iPhone masih tidak menyala, hubungi Dukungan Apple.

2. Update iOS

Selain dengan cara di atas, kamu juga bisa mengatasi layar iPhone yang tidak bisa bergerak atau macet dengan cara update iOS. Sebab, tak jarang masalah mengatasi layar iPhone yang tidak bisa bergerak atau macet ini karena adanya bug pada sistem operasi iPhone (iOS).

Karena itu, solusi untuk mengatasinya adalah melakukan update iOS dengan versi yang terbaru. Umumnya, pihak Apple akan memberikan perbaikan sejumlah bug yang bisa mengatasi layar iPhone macet atau berbagai masalah sistem lainnya.

3. Gunakan charger original

Layar iPhone yang tidak bisa bergerak atau macet juga bisa terjadi karena masalah charger yang digunakan bukan charger original. Contohnya, iPhone menggunakan charger dengan max output yang terlalu tinggi, sehingga arus listrik yang mengalir terlalu tinggi dan menyebabkan layar iPhone tidak bisa bergerak.

Karena itu, pastikan untuk selalu menggunakan charger iPhone yang original, selain mencegah layar iPhone tidak bisa bergerak, charger original juga membantu menjaga kesehatan baterai iPhone.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

Jangan Panik, Pahami 6 Cara Mengatasi iPhone Tidak Bisa Terhubung WiFi

Selasa 09 Januari 2024, 10:00 WIB
undefined
Guides

Apa Itu Data Sistem iPhone? Ketahui Dampaknya Jika Penuh dan Cara Menghapusnya

Selasa 09 Januari 2024, 13:25 WIB
undefined
Guides

Bisa Bikin Performa Menurun, Begini 4 Cara Mudah Membuat Penyimpanan iPhone Tidak Cepat Penuh

Selasa 16 Januari 2024, 11:23 WIB
undefined
News Update
Mobile25 November 2024, 14:01 WIB

Begini Cara Mendapatkan Skin Kolaborasi PUBG Mobile X McLaren F1, Ternyata Mudah

McLaren Formula 1 Team hadir untuk pertama kalinya di PUBG Mobile.
Kolaborasi PUBG Mobile dan McLaren. (Sumber: PUBG Mobile)
Mobile25 November 2024, 13:36 WIB

5 Rekomendasi Game Mobile Romantis untuk Pecinta Kisah Cinta

Kalau iya, game romantis enggak cuma yang memberikan pengalaman bermain yang menyenangkan dong ya.
Game romantis. (Sumber: PlayStore)
Mobile25 November 2024, 13:36 WIB

3 Game Android Bertema Kapal Perang Paling Keren, Pertempuran Seru di Tengah Laut dengan Teknologi Canggih

Pilihan dan rekomendasi 3 game android bertema kapal perang yang harus kamu coba jika kamu menyukai game perang.
Game Battle Warship: Naval Empire (Foto: Alpha Coders)
E-Sport25 November 2024, 13:05 WIB

3 Fakta Terbaru Penyelenggaraan M6 MLBB 2024, Salah Satunya Soal Draft Pick Hero

Ada apa dengan draft pick hero di M6?
Draft pick hero M6 ada yang baru, apakah itu? (FOTO: Youtube/mpl indonesia)
News25 November 2024, 12:47 WIB

Banyak Promo Judol, Pemerhati Gim Desak MPL Indonesia Menutup Kolom Komentar Saat Live

Demo mengatakan bahwa kolom komentar live Asian Esports Games 2024 di Youtube MPL Indonesia kerap dimanfaatkan pihak tidak bertanggung jawab untuk mempromosikan judi online.
Live Asian Esports Games 2024 dipenuhi promosi judi online. (FOTO: Tangkap Layar/MPL Indonesia)
News25 November 2024, 11:40 WIB

Biar Sehat Selalu, Ini 5 Tips Menjaga Kesehatan Mata Buat Para Gamers

Untuk tetap menjaga mata tetap sehat, berikut adalah lima tips yang bisa diterapkan oleh para gamers.
Ilustrasi penggunaan headset untuk bermain game (FOTO: pinterest.com)
News25 November 2024, 11:00 WIB

Developer Indonesia Gandeng Perusahaan UEA untuk Garap Game Blades of Mirage

Dalam Blades of Mirage, pemain diajak mengikuti kisah gadis remaja bernama Mira. Dia berjuang mencari ibu tiri yang diculik oleh makhluk jahat.
Agate dan Red Dunes Games menjalin kemitraan untuk menggarap game Blades of Mirage. (Sumber: Agate)
Gadget25 November 2024, 10:45 WIB

Ungkapan Erick Thohir saat Oppo jadi Smartphone Resmi Timnas Indonesia

Kali ini, Oppo jadi mitra ke-25 yang mendukung upaya transformasi sepak bola nasional.
Oppo resmi menjadi official smartphone Timnas Indonesia, Sabtu (23/11/2024). (Sumber: PSSI)
E-Sport25 November 2024, 10:00 WIB

Lirik Lagu Game Never Over, Theme Song Resmi M6 MLBB 2024

Alunan musik dan vokal menggugah energi menggambarkan penciptaan lagu ditujukan untuk mengobarkan semangat.
Theme song M6 resmi diperkenalkan. (FOTO: Genius.com)
Mobile25 November 2024, 09:53 WIB

3 Game Detektif Terbaik di Android, Belajar Memecahkan Teka Teki Sebuah Kasus

Berikut adalah 3 rekomendasi game detektif terbaik di Android yang wajib kamu coba
Game Homicide Squad: New York Cases (Foto: YouTube/G5 Games)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.