logo

Cara Mengaktifkan FB Pro untuk Dapat Cuan dari Facebook, Ikuti Langkah-langkahnya

Nardi98
Jumat 19 Januari 2024, 17:35 WIB
Ilustrasi mode profesional di Facebook (Sumber: Martechvibe)

Ilustrasi mode profesional di Facebook (Sumber: Martechvibe)

Indogamers.com - Mau dapat cuan dari Facebook? Kamu bisa mengaktifkan FB Pro atau mode profesional.

Menukil penjelasan Pusat Bantuan Bisnis Meta, mode profesional memberi kamu kesempatan untuk mem-branding diri, jaga hubungan pribadi sama teman, serta mengakses fitur-fitur khusus.

Contohnya, ada dasbor profesional, upgrade security, dan peluang monetisasi via iklan Facebook Reels, in-stream, atau langganan dari penggemar.

Baca Juga: Mengintip Rumah Mewah Mark Zuckerberg di Hawaii, Ada Bunker Misterius

Cara Mengaktifkan FB Pro

Tampilan mode profesional di Facebook. (Sumber: PC Mag)

Sekarang, bagaimana cara mengaktifkan FB Pro atau mode profesional? Berikut langkah demi langkahnya, dirangkum langsung dari laman resmi Facebook.

1. Buka Profil Facebook: Kunjungi profil Facebook-mu via aplikasi atau situs website.

2. Akses Menu Profil: Di bawah header profil, temukan dan klik menu (…). Letaknya ada di sebelah kanan layar.

3. Pilih "Turn on Professional Mode": Cari opsi "Turn on professional mode" dalam menu tersebut, pilih untuk mengaktifkannya.

4. Konfirmasi Aktivasi: Ikuti instruksi untuk mengonfirmasi aktivasi mode profesional. Baca petunjuk secara seksama.

5. Akses Fitur Profesional: Setelah mengaktifkan FB Pro, kamu bisa mengakses dasbor profesional buat mengelola pengikut, melihat jangkauan postingan, atau memperoleh wawasan seputar interaksi.

6. Atur Komposer Postingan: Pakai komposer postingan untuk memilih audiens yang tepat, seperti teman atau publik.

7. Manfaatkan Peluang Monetisasi: Jika kamu memenuhi syarat, eksplorasi peluang monetisasi. Contohnya, dirimu bisa menerima iklan Facebook Reels, iklan in-stream, dan langganan dari penggemar.

Baca Juga: Fakta-fakta Menarik Sekolah Metaverse Pertama di Jepang, Ada VR Gratis, Avatar 3D dan Turnamen Esport

Dengan mengikuti langkah-langkah ini, sekarang kamu sudah dapat mengaktifkan FB Pro dan memanfaatkan fitur-fitur khususnya.

INDOGAMERS MOBILE LEGENDS CHAMPIONSHIP x VAPORLAX
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Kode Rahasia Ini Bisa Menangkal Serangan Hacker di Facebook?

Sabtu 02 September 2017, 00:00 WIB
undefined
Gadget

Panduan Ukuran Gambar Terbaik untuk Instagram, Facebook dan Twitter

Kamis 23 November 2023, 12:21 WIB
undefined
News

Kini Semua Berita Hoax Bisa Terdeteksi Oleh Facebook, Begini Cara Bacanya!

Senin 03 Juli 2017, 00:00 WIB
undefined
News

Facebook menjadi platform pemegang hak siar resmi untuk CS:GO Pro League dan ESL One

Senin 01 Januari 2018, 00:00 WIB
undefined
Guides

Jangan Panik! Berikut Cara Mudah Mengembalikan Akun Free Fire yang Terkena Hack Melalui Facebook

Rabu 29 November 2023, 13:10 WIB
undefined
News Update
Accessories23 Desember 2024, 23:00 WIB

Peralatan Pendukung yang Wajib Buat Gamer VR

Dengan peralatan pendukung yang tepat, pengalaman main VR kamu bakal jauh lebih maksimal.
PS VR2. (Sumber: Playstation)
Gadget23 Desember 2024, 22:03 WIB

Bocoran Terbaru Samsung Galaxy S25 Slim, Hadirkan Kamera 200 MP dan Prosesor Snapdragon 8 Elite

Berdasarkan bocoran terbaru Samsung Galaxy S25 Slim, HP flagship terbaru Samsung dengan ketebalan kurang dari 7mm akan hadir dengan tiga buah kamera belakang.
Ilustrasi tampilan dari Samsung Galaxy S25 Slim (FOTO: @OnLeaks & Android Headline)
E-Sport23 Desember 2024, 21:10 WIB

Profil Kid Bomba EXP Laner Team Spirit yang Hobi Taunting

Untuk lebih mengenal player yang satu ini, berikut profil dari Kid Bomba.
Kid Bomba EXP Laner tim Spirit (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
News23 Desember 2024, 21:10 WIB

5 Fakta Game Baru Free City dari Garena yang Belum Hadir di Indonesia

Game Free City disebut-sebut mirip GTA 5 baik dari segi grafis maupun gameplay.
Free City, game baru dari Garena. (Sumber: Garena)
News23 Desember 2024, 21:04 WIB

5 Fakta Penting Kunjungan Menteri Perdagangan ke Developer Game Agate: Siap Go Global!

Mendag Budi Santoso mengunjungi kantor developer game Agate di Bandung, Jawa Barat, Senin (23/12/2024).
Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso berkunjung ke kantor developer game Agate di Bandung, Senin (23/12/2024). (Sumber: Kementerian Perdagangan)
Gadget23 Desember 2024, 21:02 WIB

Rekomendasi 4 HP Mid-range 2024 yang Mendukung eSIM

Bagi kamu yang mencari HP mid-range yang sudah mendukung eSIM, kamu bisa pilih HP mid-range dengan eSIM yang Indogamers.com rekomendasikan berikut.
Samsung Galaxy A55 5G, salah satu HP mid-range dengan eSIM di tahun 2024. (FOTO: Dok. Samsung Indonesia)
Guides23 Desember 2024, 21:00 WIB

Gaming dan Mata Lelah, Cara Sederhana Melindungi Mata Saat Marathon Game, Tips PAFI Kabupaten Kepulauan Mentawai

Jaga kesehatan mata saat marathon gaming dengan tips sederhana dari PAFI Kabupaten Kepulauan Mentawai. Temukan cara efektif melindungi mata dari lelah dan tetap fokus saat bermain game!
Gaming dan Mata Lelah, Cara Sederhana Melindungi Mata Saat Marathon Game, Tips PAFI Kabupaten Kepulauan Mentawai(FOTO: pinterest.com)
E-Sport23 Desember 2024, 20:49 WIB

Hero Favorit Kid Bomba EXP Lane Team Spirit, Bisa Kamu Jadikan Inspirasi

Kepada Indogamers.com, Kid Bomba mengaku mempunyai beberapa hero yang menjadi pilihan favorit yang benar-benar dia sukai dan yang sering digunakan untuk bermain.
Kid Bomba EXP Laner tim Spirit (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Gadget23 Desember 2024, 20:41 WIB

5 Manfaat eSIM Bagi Para Pengguna HP di Indonesia

eSIM (Embedded Subscriber Identity Module) merupakan fitur penting yang ada di beberapa HP yang memiliki banyak manfaat.
Ilustrasi penggunaan eSIM di HP (FOTO: AXIS)
Console23 Desember 2024, 19:09 WIB

Petualangan dari Dunia Buku ke Dunia Nyata The Plucky Squire

The Plucky Squire adalah game yang menawarkan pengalaman bermain yang unik antara dunia buku dan dunia nyata.
The Plucky Squire (FOTO: Steam)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.