logo

Gokil! Acer Kenalkan Teknologi Stereoscopic 3D Spatial Labs di Laptop & Monitor Gamingnya

Icaa
Jumat 19 Januari 2024, 16:11 WIB
Teknologi Stereoscopic 3D Spatial Labs di Laptop & Monitor Gaming (FOTO: Dok.Indogamers)

Teknologi Stereoscopic 3D Spatial Labs di Laptop & Monitor Gaming (FOTO: Dok.Indogamers)

Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship Season 1 2024, SEGERA!

Indogamers.com - Acer membawa teknologi Stereoscopic 3D Spatial Labs ke lini produk laptop Aspire dan monitor gaming Predator yang dimana Teknologi Spatial Labs akan membuat kamu bisa menikmati berbagai konten 3D tanpa harus menggunakan kacamata khusus. 

Selain itu, Laptop Aspire 3D 15 Spatial Labs Edition ini juga sudah menyematkan berbagai fitur AI dari Microsoft Copilot melalui platform Windows 11 untuk mendukung pekerjaan konten kreator dan membantu mereka melihat objek 3D dalam bentuk yang lebih nyata. 

Baca Juga: Membedah Performa Prosesor dan Kartu Grafis Laptop Acer Swift X 14 yang Diklaim Tiada Banding

Acer juga melengkapi laptop ini dengan solusi dan dukungan teknologi AI melalui Acer Purified View  dan Purified Voice yang berfungsi untuk memudahkan kamu ketika ingin melakukan dan meeting online yang jauh lebih nyaman.

Selain pada laptop, Acer juga membawa teknologi Spatial Labs  ke monitor gaming Predator Spatial Labs View 27. Sekarang sobat gamers bisa menikmati pengalaman bermain gim jadi lebih realistis karena sudah didukung  dengan teknologi ambient audio Acer Immerse Audio, sekarang anda bisa tenggelam ke dalam dunia gim yang sesungguhnya.

Baca Juga: 4 Keunggulan Acer Swift X 14, Lapton Konten Kreator yang Kencang

Selain itu pada laptop ini pula telah disematkan teknologi Spatial Labs Go yang dapat mengubah berbagai konten 2D menjadi konten 3D baik itu foto, video, ataupun konten video Youtube secara real time. 

Ditambah dengan aplikasi pemutar video Spatial Labs Player juga akan memberikan pilihan untuk menikmati konten baik dalam bentuk 2D maupun 3D.

Para konten kreator juga dapat memanfaatkan teknologi Spatial Labs Model Viewer untuk mengubah berbagai konten dengan format CGI dan CAD ke format ilustrasi 3D untuk hasil yang lebih detail. 

Baca Juga: 7 Kelebihan Monitor Gaming 3D Acer Predator SpatialLabs View 27, Optimalkan Pengalaman Main Game

Untuk mempermudah berbagai pekerjaan 3D, kamu memanfaatkan fungsi Copilot di Windows 11 yang dapat diakses melalui tombol khusus di keyboard agar pekerjaan jadi lebih cepat.

Laptop Acer Aspire 3D 15 (A3D15-71GM) dilengkapi dengan layar IPS 15,6 inci yang punya resolusi UHD dan color gamut Adobe RGB 100% dan tersedia opsi untuk merubah viewing mode baik untuk mode 2D maupun 3D.

Laptop ini terbuat dari tembaga untuk distribusi panas yang lebih optimal. Anda juga dapat mengakses berbagai pengaturan laptop melalui fungsi AcerSense. 

Acer juga melengkapi laptop ini dengan kapasitas RAM hingga 32 GB DDR5 dan opsi penyimpanan hingga 2 TB dan berbagai opsi konektivitas mulai dari port HDMI 2.1, port USB Type-C dengan dukungan Thunderbolt  4, dan jaringan Wi-Fi 6.

Sedangkan untuk predator Spatial Labs View 27 Gaming MonitoAcer membawa teknologi stereoscopic 3D ke lini monitor gaming melalui Predator Spatial Labs View 27. 

Baca Juga: 4 Keunggulan Acer Swift X 14, Lapton Konten Kreator yang Kencang

Teknologi Spatial Labs dapat hadirkan shader dan pengolahan berbagai objek 3D yang lebih detail. Adanya fungsi 3D Ultra mode terbaru yang dilengkapi dengan kamera virtual dapat memberikan level tekstur area yang lebih nyata dan sudut pandang objek 3D yang lebih luas.

Hanya dengan satu kali klik, kini gamer dapat memainkan berbagai judul game favoritnya dalam bentuk 3D. Kami juga akan memperluas dukungan judul berbagai game AAA dan klasik setiap bulannya untuk mendukung teknologi ini. Adanya dua speaker dengan kapasitas 2.5 Watt dan teknologi spatial audio Acer Immerse Audio dapat memberikan pengalaman baru bagi gamers.

Monitor Gaming Predator Spatial Labs View 27 juga hadir dengan ukuran 27 inci dan dukungan resolusi 4K dan viewing mode yang bisa diubah antara mode 2D maupun 3D, refresh rate 160 Hz serta teknologi akurasi warna Delta E< 2 dengan tingkat kecerahan mencapai 400 nits. 

Menggunakan teknologi NVIDIA G-SYNC dan AMD FreeSync  semua unsur visual di gim akan tampil dalam frame yang lebih stabil sehingga dapat mengurangi efek tearing bahkan ketika dihadapkan pada situasi cahaya yang minim sekalipun.

Baca Juga: Grand Final Asia Pacific Predator League 2024 Digelar: Acer Kuatkan Komitmen Dukung Industri Esports

Untuk para konten kreator profesional, Acer Spatial Labs View Pro 27 dapat digunakan untuk mewujudkan konsep dan pembuatan konten audio visual dalam bentuk 3D.

Saat ini Acer Aspire 3D 15 SpatialLabs Edition (A3D15-71GM) dan Predator SpatialLabs View 27 terbaru diperkenalkan di Las Vegas, Amerika Serikat. Spesifikasi produk, harga dan ketersediaan akan bervariasi di masing-masing kawasan.

Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship Season 1 2024, SEGERA!
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

4 Kelebihan Monitor Gaming Acer Predator Z57 yang Cocok Jadi Investasi Hiburan

Selasa 09 Januari 2024, 21:17 WIB
undefined
PC

7 Kelebihan Monitor Gaming 3D Acer Predator SpatialLabs View 27, Optimalkan Pengalaman Main Game

Rabu 10 Januari 2024, 12:43 WIB
undefined
PC

Spesifikasi dan Harga Monitor Gaming 3D Acer Predator SpatialLabs View 27

Rabu 10 Januari 2024, 11:14 WIB
undefined
PC

4 Keunggulan Acer Swift X 14, Lapton Konten Kreator yang Kencang

Kamis 11 Januari 2024, 11:34 WIB
undefined
Gadget

Rekomendasi Laptop Gaming Acer, Dipilih Mumpung Promo Ulang Tahun

Kamis 11 Januari 2024, 12:32 WIB
undefined
News Update
E-Sport21 April 2025, 19:21 WIB

FFWS SEA 2025 Spring: Jadwal, Tim Peserta, Wakil Indonesia, Pembagian Grup, Prizepool, dan Info Terbaru Penting Lainnya

Turnamen ini akan mempertemukan 18 tim terbaik dari kawasan Asia Tenggara, termasuk di antaranya lima tim terkuat dari Indonesia dengan total hadiah USD 375.000.
FFWS SEA 2025 Spring. (FOTO: Garena)
Gadget21 April 2025, 18:04 WIB

Lolos TKDN, Motorola Edge 60 Fusion Segera Hadir di Indonesia?

Smartphone terbaru dari Motorola lolos sertifikasi TKDN, Motorola Edge 60 Fusion segera hadir untuk pasar Indonesia.
Motorola Edge 60 Fusion. (FOTO: India Today)
Gadget21 April 2025, 17:02 WIB

Aspire 7 Pro, Laptop Gaming Acer yang Dibekali Sistem Pendingin Kipas Ganda

Acer Aspire 7 Pro menawarkan sistem pendingin yang cukup optimal menggunakan kipas ganda yang mampu menjaga suhu tetap stabil saat digunakan dalam intensitas tinggi.
Acer Aspire 7 Pro, laptop gaming terbaru dari Acer. (FOTO: Acer)
Gadget21 April 2025, 16:33 WIB

Daftar 3 HP Termurah dengan Kamera 200 MP

HP dengan kamera 200 MP termurah menjadi pilihan terbaik saat kamu membutuhkan HP murah yang mampu menghasilkan foto berkualitas tinggi.
Redmi Note 13 Pro 5G (FOTO: Xiaomi)
Guides21 April 2025, 15:02 WIB

Cara Membeli Bibit di Harvest Moon Back to Nature yang Langka

Bibit langka di Harvest Moon Back to Nature bisa didapatkan dengan cara yang cukup ribet seperti berikut.
Ilustrasi mendapatkan bibit langka di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: youtube.com/rental PS chanel)
Mobile21 April 2025, 14:42 WIB

10 Game Mobile Gila di 2025 yang Bikin Kamu Lupa Realitas

Dari game survival dengan Pokemon bersenjata hingga shooter taktis ala Rainbow Six, tahun ini penuh dengan game yang siap bikin kamu ketagihan. Tapi hati-hati, nggak semua game bakal sesukses yang diharapkan.
10 Game Mobile Keren di 2025 (Foto: YouTube/ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile21 April 2025, 14:15 WIB

Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!

Prince of Persia: Lost Crown resmi rilis di Playstore Indonesia! Game side-scrolling action RPG ini hadir dengan grafis keren dan gameplay seru. Simak review singkat, harga, dan kesan pertama main versi mobile-nya di sini!
Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!(FOTO: Youtube Lein Xceed)
News21 April 2025, 14:11 WIB

Cara Mendapatkan Power Berry di Harvest Moon: Back to Nature

Di Harvest Moon Back to Nature, kamu bisa mendapatkan Power Berry untuk meningkatkan stamina di 10 lokasi dengan cara berikut.
Ilustrasi mendapatkan Power Berry di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: gamerzenith.com)
News21 April 2025, 13:03 WIB

Samsung Kembali Buka Program 'Samsung Solve for Tomorrow' bagi Pelajar dan Mahasiswa, Ini Jadwal dan Pendaftarannya

Untuk anak sekolah menengah atas, kejuruan, madrasah aliyah dan setingkat, serta para mahasiswa di perguruan tinggi.
Potret kantor Samsung. (FOTO: via Clay)
Guides21 April 2025, 12:46 WIB

Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!

Bingung cari Juice Jems di Crashlands 2? Simak panduan lengkapnya di sini! Temukan lokasi tersembunyi, cara buat Popcorn Docks, dan tips upgrade Infinis Suit dengan mudah. Jangan sampai kelewatan!
Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!(FOTO: AlphaZin Gaming)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.