logo

Kamu Belum Paham? Begini Cara Mudah Mengaktifkan eSIM di iPhone

PembasmiBocil
Kamis 04 April 2024, 16:05 WIB
Ilustrasi mengaktifkan eSIM di iPhone (FOTO: Indogamers)

Ilustrasi mengaktifkan eSIM di iPhone (FOTO: Indogamers)

Indogamers.com - eSIM (Embedded Subscriber Identity Module) saat ini mulai banyak digunakan di Indonesia, menyusul negara-negara lain yang sudah lebih dulu menggunakan. Dengan eSIM pengguna tidak perlu lagi menggunakan kartu SIM konvensional di perangkat-perangkat yang digunakan.

Di Indonesia sendiri, eSIM sudah mulai diperkenalkan oleh beberapa operator seperti, XL Axiata, Indosat Ooredoo, hingga Smartfren.

Untuk menggunakan eSIM ini tentunya smartphone milikmu harus memiliki fitur eSIM. Smartphone-smartphone yang telah mendukung penggunaan eSIM ini seperti iPhone seri X ke atas, dan smartphone Android kelas mid-range hingga flagship.

Nah, pada artikel kali ini Indogamers.com akan memberikan cara untuk mengaktifkan eSIM khususnya di iPhone dengan mudah. Penasaran seperti apa caranya? Langsung saja simak selengkapnya di bawah ini.

Cara aktifkan eSIM di iPhone

Untuk mengaktifkan eSIM di iPhone sebenarnya cukup mudah dilakukan. Kamu bisa mengakses menu pengaturan jaringan seluler di iPhone yang kamu gunakan.

Tapi, harus ingat jika iPhone yang kamu gunakan sudah mendukung penggunaan eSIM, kemudian kamu juga harus memiliki eSIM yang sudah disediakan oleh operator seluler yang terdaftar.

Jika syarat di atas terpenuhi, maka kamu bisa mengaktifkan eSIM di iPhone dengan langkah-langkah seperti berikut:

  • Buka menu “Pengaturan” di iPhone yang kamu gunakan.

  • Kemudian, pilih menu pengaturan “Cellular” atau “Seluler”.

  • Setelah itu, pilih opsi “Add eSIM” dan mulai aktivasi eSIM di iPhone. Aktivasi eSIM salah satunya bisa dilakukan melalui pemindaian kode QR.

  • Untuk aktivasi eSIM di iPhone dengan memindai kode QR, pilih opsi “Use QR Code”.

  • Selanjutnya, pindai kode QR yang tertera pada eSIM.

  • Jika pemindaian berhasil, eSIM secara otomatis bakal ditambahkan ke iPhone yang kamu gunakan.

  • Selain menggunakan pemindaian kode QR, pengguna juga bisa mengaktifkan eSIM secara manual di iPhone dengan memasukkan informasi aktivasi yang disediakan operator seluler.

  • Setelah eSIM ditambahkan, pengguna bisa mulai registrasi nomor telepon ke 4444, seperti halnya registrasi kartu SIM fisik.

  • Registrasi eSIM ini diperlukan supaya eSIM dapat digunakan untuk mengakses layanan seluler, seperti SMS, internet, atau telepon, di Indonesia.

Nah, itulah tadi cara untuk mengaktifkan eSIM di iphone yang bisa kamu lakukan dengan mudah.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

3 Rekomendasi Smartphone Samsung dengan Teknologi eSIM Termurah Beserta Spesifikasi dan Harganya

Selasa 26 Maret 2024, 20:07 WIB
undefined
Guides

Kenali Lebih Detail Apa Itu iCloud iPhone, dari Fungsi hingga Cara Menggunakannya

Minggu 31 Maret 2024, 15:25 WIB
undefined
Guides

Kamu Belum Paham? Begini Cara Mudah Aktifkan NFC di iPhone Beserta Langkah Isi E-Money atau E-Toll

Selasa 02 April 2024, 17:05 WIB
undefined
Gadget

5 Perbedaan iPhone Inter dan iBox yang Jarang Orang Perhatikan Sebelum Membelinya

Rabu 03 April 2024, 13:34 WIB
undefined
News Update
Console23 Januari 2025, 20:35 WIB

Rekomendasi 7 Game Olahraga Terbaik di Nintendo Switch yang Seru dan Menyenangkan

Berbagai game olahraga seru yang bisa dinikmati oleh semua kalangan di Nintendo Switch, mulai dari tenis hingga olahraga yang lebih unik seperti Rocket League.
Game Mario Golf: Super Rush (Foto: Nintendo)
Console23 Januari 2025, 19:30 WIB

Cari Game Ramah Anak? Ini 7 Game Terbaik di Nintendo Switch yang Seru dan Cocok Dimainkan Anak-anak

Berbagai game seru dan ramah anak yang cocok dimainkan oleh keluarga di Nintendo Switch, seperti Mario Kart 8 Deluxe, Super Smash Bros. Ultimate, dan Kirby and the Forgotten Land.
Mario Kart 8 Deluxe. (Sumber: Nintendo)
PC23 Januari 2025, 19:12 WIB

Mainkan Sampai Lupa Waktu! Ini 5 Game Microsoft Ini Wajib Kamu Coba!

Siapa sih yang nggak kenal Microsoft? Perusahaan teknologi raksasa ini nggak cuma bikin perangkat lunak
Madame Olivia dalam game Sea of Thieves. (Sumber: Sea of Thieves)
PC23 Januari 2025, 19:00 WIB

Microsoft Edge Game Assist: Penantang Baru Overlay Steam di Windows 11

Kali ini, mereka meluncurkan Microsoft Edge Game Assist, sebuah fitur pendamping gaming yang dirancang untuk Windows 11.
Windows 11. (Sumber: Microsoft)
Console23 Januari 2025, 18:35 WIB

Parodi GTA 6 Grand Taking Ages, Siap Mendarat di Steam Meski Ditarik PlayStation

Grand Taking Ages, sebuah "parodi" unik yang terinspirasi dari GTA 6, dipastikan akan hadir di Steam pada Juli 2025.
Parodi GTA 6. (Sumber: Euro Gamer)
Console23 Januari 2025, 18:24 WIB

Main Bareng Teman atau Keluarga di Nintendo Switch? Ini 7 Game Co-op Terbaik

Game co-op terbaik di Nintendo Switch menawarkan berbagai pengalaman seru yang bisa dimainkan bersama teman atau keluarga, mulai dari balapan di Mario Kart 8 Deluxe hingga tantangan masak di Overcooked 2.
Game Co-op Unravel Two (Foto: YouTube/Electronic Arts)
Console23 Januari 2025, 17:48 WIB

15 Game PS5 Terbaik yang Dijamin Bikin Kamu Betah di depan Layar!

Temukan daftar 15 game PS5 terbaik yang wajib dimainkan. Dari aksi hingga petualangan, game-game eksklusif ini dijamin bikin kamu betah di depan layar. Yuk, cek rekomendasinya!
15 Game PS5 Terbaik yang Dijamin Bikin Kamu Betah di depan Layar!(FOTO: Youtube Hitman89)
Console23 Januari 2025, 17:37 WIB

10 Game Balap Open World Terbaik di PS5 untuk Gamer Sejati

Temukan 10 game balap open world terbaik di PS5 yang wajib dimainkan! Dari balapan seru, eksplorasi, hingga grafis memukau, semuanya ada di sini. Cocok buat gamer yang doyan adrenalin!
10 Game Balap Open World Terbaik di PS5 untuk Gamer Sejati(FOTO: Steam)
Console23 Januari 2025, 17:31 WIB

Mau Main Tenis di Nintendo Switch? Cek 7 Game Tenis Populer Ini yang Harus Kamu Miliki!

Berbagai pilihan game tenis yang seru bisa dimainkan di Nintendo Switch, mulai dari yang santai hingga yang lebih realistis.
Nintendo Switch Sports (FOTO: Nintendo)
Console23 Januari 2025, 17:30 WIB

Ini 7 Game RPG Terbaik yang Bisa Dimainkan di Nintendo Switch

Berbagai pilihan game RPG terbaik yang bisa dimainkan di Nintendo Switch, dari Xenoblade Chronicles 2 yang penuh dengan dunia luas dan cerita emosional hingga The Elder Scrolls V: Skyrim yang mengajak pemain menjelajahi dunia terbuka penuh petualangan.
Game Xenoblade Chronicles 2 (Foto: Nintendo)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.