logo

Cara Naikkin Status Karakter Sakura School Simulator, Interaksi Permainan Lebih Luas dan Lebih Seru

Icaa
Rabu 29 Mei 2024, 20:03 WIB
Cara Menaikan Status Karakter Sakura School Simulator  (FOTO: Instagram.com/@Sakuraschoolsimulator178)

Cara Menaikan Status Karakter Sakura School Simulator (FOTO: Instagram.com/@Sakuraschoolsimulator178)

Indogamers.com -Sakura School Simulator merupakan sebuah game simulasi kehidupan sekolah yang dikembangkan oleh Garusoft Development Inc. 

Game Sakura School Simulator memberikan pengalaman yang unik di mana pemain dapat menjelajahi lingkungan sekolah yang luas, berinteraksi dengan karakter lain, dan melakukan berbagai aktivitas.

Selain itu untuk kamu yang suka bermain game simulator yang satu ini kamu pasti sudah tahu bahwa di game ini, karakter yang kita mainkan memiliki level status yang harus ditingkatkan agar permainan bisa lebih seru dan interaksi lebih besar lagi.

Berikut ini Indogamers.com kasih tau kamu cara untuk bisa menaikan level status karakter di sakura school simulator. Yuk disimak!

Status Life

Peningkatan pertama yang perlu kamu lakukan yaitu peningkatan status life, untuk meningkatkan status life, kalian bisa makan makanan yang sehat, mengunjungi karakter anak kecil bernama Mio untuk diheal, atau bahkan tidur di kamar tidur karakter.

Pastikan karakter kalian memiliki status life yang cukup tinggi agar bisa menjalankan aktivitas dengan lancar.

Status Mood

Mood menjadi salah satu faktor penting untuk interaksi karakter sakura kamu jadi lebih lancar, sebab mood yang rendah akan membuat karakter kita merasa tidak nyaman dan sulit berinteraksi dengan karakter lain di game.

Untuk meningkatkan mood, kalian bisa memberikan hadiah atau benda yang disukai oleh karakter tersebut, atau bahkan berbicara dengan karakter tersebut untuk menenangkan hatinya.

Baca Juga: 5 Tempat Angker yang Bisa Kamu Kunjungi di Game Sakura School Simulator

Status Hungry

Status hungry bisa bertambah sendiri jika karakter kita bermain di dalam game. Jadi, pastikan karakter kalian sering bermain dan menghabiskan waktu dengan melakukan aktivitas yang disukai oleh mereka.

Status Arm Strength

Arm strength atau kekuatan tangan dapat ditingkatkan dengan melakukan aktivitas yang melibatkan tangan seperti bermain game arcade, bermain basket, atau bahkan menari.

Pastikan karakter kalian sering melakukan aktivitas ini agar kekuatan tangan mereka semakin meningkat.

Status Leg Strength

Leg strength atau kekuatan kaki dapat ditingkatkan dengan melakukan olahraga seperti lari atau bermain sepak bola di lapangan belakang sekolah. Jangan lupa untuk sering berolahraga agar kekuatan kaki karakter kita semakin kuat.

Status Intelligence

Untuk meningkatkan status intelligence, kalian bisa membaca buku di perpustakaan sekolah atau mengikuti kelas di dalam game.

Pastikan karakter kalian sering mengembangkan pengetahuan dan wawasan mereka agar status intelligence semakin tinggi.

Baca Juga: 6 Alasan Kenapa Kamu Tidak Bisa Memasukkan ID di Sakura School Simulator

Like/Hate

Untuk meningkatkan status like, kalian bisa melakukan hal-hal baik kepada karakter lain seperti membantu mereka menyelesaikan misi atau memberikan hadiah.

Nah sobat gamers itu dia beberapa peningkatan status yang bisa kamu lakukan untuk meningkatkan status karakter sakura kamu. Selamat bermain semoga bermanfaat.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

Tutorial Berinteraksi dengan Karakter Lain di Sakura School Simulator, dari PDKT hingga Bisa Jadi Pacar

Selasa 28 Mei 2024, 18:05 WIB
undefined
Guides

6 Alasan Kenapa Kamu Tidak Bisa Memasukkan ID di Sakura School Simulator

Sabtu 25 Mei 2024, 11:46 WIB
undefined
Guides

Cara Main Sakura School Simulator Berdua untuk Pemula

Rabu 29 Mei 2024, 09:33 WIB
undefined
Guides

5 Tempat Angker yang Bisa Kamu Kunjungi di Game Sakura School Simulator

Rabu 29 Mei 2024, 14:02 WIB
undefined
Guides

Cara Mudah Mengganti Karakter di Sakura School Simulator, Nggak Pakai Sulit

Minggu 26 Mei 2024, 19:25 WIB
undefined
News Update
PC03 Juli 2024, 09:13 WIB

5 Game PC Masih Eksis Sampai Sekarang! Bikin Kangen Ngewarnet

Beberapa game ini masih bertahan meski popularitasnya yang menurun dan beberapa kali berpindah tangan.
Dragon Nest (FOTO: Dragon Nest)
News03 Juli 2024, 09:10 WIB

Mengenal Apa Itu Zenless Zone Zero, Game Baru dari miHoYo yang Langsung Fenomenal

Zenless Zone Zero akhirnya resmi dirilis secara global pada 4 Juli 2024 setelah melewati serangkaian panjang proses pembuatan hingga tahap uji coba.
Zenless Zone Zero. (Sumber: Zenless Zone Zero)
Console03 Juli 2024, 07:40 WIB

Masih Bingung? Begini Cara Membuat Akun Nintendo

Berikut ini adalah panduan membuat akun Nintendo untuk kamu yang masih pemula
Nintendo Switch 2 (Sumber: Begeek)
Console03 Juli 2024, 07:14 WIB

Tips Mempersiapkan Nintendo Switch untuk Pemula

Berikut ini adalah beberapa persiapan yang dapat kamu lakukan untuk memulai bermain di Nintendo Switch
Nintendo. (Sumber: Merca2.0)
Guides03 Juli 2024, 06:05 WIB

Update Terbaru, Begini Cara Mudah Mendapatkan Raksasa Godzilla di Minecraft

Berikut cara mudah mendapatkan Godzilla di game Minecraft dan menikmati petualangan seru bersama monster ikonik ini.
Minecraft Gozila. (Sumber: Minecraft)
Console03 Juli 2024, 05:39 WIB

Kamu Pemula? Ini Dia Tips Memilih Console Game

Pemilhan console game didasarkan pada preferensi dan kenyamanan dari masing-masing individu
Console Game (FOTO: Freepik.com)
Console03 Juli 2024, 05:13 WIB

Ternyata Sepuh, Console Game Ini Sudah Terapkan Konsep VR Sejak Lama!

Teknologi VR tenyata sudah dikenal dalam dunia game console sejak pulahan tahun lalu! Meski begitu, grafis yang ditampilkan memang belum sehebat saat ini.
Ilustrasi anak-anak main game VR. (Sumber: Bravoz)
Guides03 Juli 2024, 05:03 WIB

Cara Membuat Portal Nether Tanpa Diamond di Minecraft

Seperti diketahui, Portal Nether bisa dipakai oleh pemain untuk berpindah tempat antara Overworld dan Nether. Berikut cara membuatnya tanpa Diamond.
Portal Nether. (Sumber: Minecraft)
PC03 Juli 2024, 03:38 WIB

5 Rekomendasi Game PC Penghilang Stress Setelah Beraktivitas Penuh

eberapa rekomendasi game ini bisa dijadikan pilihan untuk melepas stress ataupun penat setelah lelah beraktivitas.
Ilustrasi Game PC (FOTO: Pexels/Julia M Cameron)
PC03 Juli 2024, 03:12 WIB

5 Rekomendasi Monitor Gaming Harga Mahasiswa

Lima monitor ini bisa jadi pilihan untuk para gamers dengan budget di bawah Rp3 juta saja.
AOC CU34G2X (FOTO: AOC)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.