logo

Link Download Troubleshooter: Abandoned Children, Harga dan Spesifikasi Minimal PC untuk Memainkannya

RA_Majid
Sabtu 15 Juni 2024, 11:58 WIB
Troubleshooter: Abandoned Children. (Sumber: Steam)

Troubleshooter: Abandoned Children. (Sumber: Steam)

Indogamers.com - Judul Troubleshooter: Abandoned Children termasuk game strategi berbasis giliran (SRPG) sebagai bagian awal dari seri Troubleshooter.

Digarap dan dipublish oleh Dandylion, game ini panen banyak ulasan positif sejak rilis 23 April 2020.

Berikut info seputar harga, link download, dan spesifikasi PC yang diperlukan buat main game Troubleshooter: Abandoned Children.

Harga & Link Download Troubleshooter: Abandoned Children

Troubleshooter: Abandoned Children. (Sumber: Steam)

Troubleshooter: Abandoned Children bisa dibeli di Steam dengan harga Rp206.999.

Selain itu, tersedia beberapa bundel yang sering menawarkan diskon besar, seperti:

  • Complete Collection Bundle: Rp541.230

  • Story Collection Bundle: Rp268.198

  • Costume Collection Bundle: Rp376.986

Untuk membeli dan mendownload game ini, silakan kunjungi laman resmi Steam dengan klik tautan berikut:

[Steam Troubleshooter: Abandoned Children - Steam]

Spesifikasi PC Buat Main Game Troubleshooter: Abandoned Children

Troubleshooter: Abandoned Children. (Sumber: Steam)

Spesifikasi Minimum:

  • OS:
    Windows 10

  • Prosesor:
    Intel Core i3 3220 @ 3.3 GHz atau AMD FX 4300 @ 3.8 GHz

  • RAM:
    8 GB

  • GPU:
    NVIDIA Geforce GTX 650 dengan 1 GB VRAM atau AMD Radeon HD 7750 dengan 1 GB VRAM

  • DirectX:
    Versi 11

  • Sisa Ruang:
    6 GB

Baca Juga: Hanya Butuh 3 Tahun dari Peluncuran, Resident Evil Village Tembus Penjualan 10 Juta Copy

Spesifikasi Rekomendasi:

  • OS:
    Windows 10

  • Prosesor:
    Intel Core i5 6500 atau AMD RYZEN 2500X

  • RAM:
    16 GB

  • GPU:
    NVIDIA Geforce GTX 1060 6G atau AMD Radeon RX 580

  • DirectX:
    Versi 11

  • Sisa Ruang:
    6 GB

Baca Juga: 4 Faktor Utama yang Bikin Resident Evil Village Pecahkan Rekor Penjualan dengan Cepat

Pastikan PC kamu memenuhi spesifikasi di atas untuk menikmati game Troubleshooter: Abandoned Children tanpa hambatan.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

MOONTON Games Berkolaborasi dengan Qiddiya untuk Mengembangkan Esports Mobile Legends di Seluruh Dunia

Jumat 14 Juni 2024, 18:00 WIB
undefined
Guides

Cara Bikin Jebakan Zombie di Minecraft

Jumat 14 Juni 2024, 18:35 WIB
undefined
Guides

Build Dharma Honor of Kings: Panduan Skill, Arkana, Item dan Gameplay

Jumat 14 Juni 2024, 19:09 WIB
undefined
Guides

Panduan Menggunakan Panah dan Busur dengan Efektif di Minecraft

Jumat 14 Juni 2024, 18:45 WIB
undefined
E-Sport

Open Trial Team RRQ Divisi MLBB Dibuka Lagi, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Jumat 14 Juni 2024, 16:04 WIB
undefined
News Update
Gadget22 November 2024, 23:00 WIB

Smartphone 5G Terbaru Xiaomi, Redmi A4 5G Resmi Dirilis, Gunakan Layar Seluas 6,88 Inci

Redmi A4 5G, smartphone entry-level terbaru Xiaomi hadir dengan prosesor Snapdragon 4s Gen 2 yang sudah mendukung konektivitas 5G.
Redmi 4A 5G. (FOTO: Gsmarena)
Accessories22 November 2024, 22:01 WIB

Rekomendasi 3 Mouse Gaming Wireless Terbaik 2024

Dengan mouse gaming terbaik, para gamer bisa menikmati berbagai game dengan pengalaman yang lebih menyenangkan.
Salah satu mouse gaming terbaik 2024, Razer DeathAdder V3 Pro (FOTO: Razer)
PC22 November 2024, 21:05 WIB

Spesifikasi & Cara Download Game PC Strinova yang Baru Saja Rilis, Ternyata Gratis!

Jangan lupa siapkan spesifikasi PC sesuai persyaratan sistem dari pengembang.
Game Strinova. (Sumber: Gematsu)
News22 November 2024, 20:03 WIB

Bandai Namco Online Resmi Bubar, Ini 5 Fakta Mengejutkan di Baliknya

Bandai Namco Online didirikan pada 2012 sebagai divisi yang fokus pada game online
Bandai Namco Online. (Sumber: Bandai Namco)
Accessories22 November 2024, 19:08 WIB

Rekomendasi 4 Fan Cooler Smartphone Terbaik, Bikin Ngegame Berjam-jam Nggak Takut Overheat

Agar smartphone tidak overheat meskipun digunakan untuk bermain game selama berjam-jam, kamu bisa memanfaatkan fan cooler terbaik.
Black Shark Funcooler 2 Pro (FOTO: shopee) (FOTO: Black Shark Funcooler 2 Pro)
News22 November 2024, 18:10 WIB

Jangan Ragu Buat Main, Ini 5 Rekomendasi Game Bandai Namco Online Terpopuler

Game terbaik dan terpopuler dari Bandai Namco dalam daftar ini mengacu pada skor Metacritic.
Game terbitan Bandai Namco. (Sumber: 2Game)
News22 November 2024, 17:01 WIB

Daftar Lengkap Pemenang Golden Joystick Awards 2024, Final Fantasy 7: Rebirth & Helldivers 2 Panen Gelar

Final Fantasy 7: Rebirth dan Helldivers 2 masing-masing membawa pulang empat gelar.
Golden Joystick Awards 2024. (Sumber: Wccf Tech)
News22 November 2024, 16:14 WIB

Kabar Gembira, Kolaborasi PUBG MOBILE dan McLaren Sudah Dimulai, Intip Fitur Menariknya!

PUBG MOBILE, salah satu game mobile terpopuler di dunia, memperluas kolaborasinya dengan McLaren Automotive dan McLaren Racing.
Kolaborasi PUBG dengan McLaren Automotive dan McLaren Racing. (FOTO: PUBG)
Console22 November 2024, 16:00 WIB

Helldivers II Capai 15 Juta Pemain, Sabet Penghargaan Game Multiplayer Terbaik

Helldivers II, game aksi kooperatif besutan Arrowhead Game Studios, terus mencatat pencapaian luar biasa.
Helldivers 2 (FOTO: Arrowhead Game Studios) (FOTO: Arrowhead Game Studios)
News22 November 2024, 15:43 WIB

Deretan Game Marvel yang Dihapus dari Steam Kembali Di-Update, Ada Apa Ini?

Microsoft maupun Marvel belum memberi pernyataan resmi.
Game Marvel di Steam. (Sumber: Hazzardor Gaming)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.