logo

Mengenal Hero Warrior di Dragon Nest 2 Evolution: Geraint, Kevin dan Deckard

Retno Dwi Marcelina
Rabu 03 Juli 2024, 15:33 WIB
Hero Game Dragon Nest 2 Evolution (FOTO: Shengqu Games)

Hero Game Dragon Nest 2 Evolution (FOTO: Shengqu Games)

Indogamers.com - Kelas karakter yang paling dasar pada game Dragon Nest 2 Evolution adalah Warrior. Mau tau ada hero apa saja yang ada di kelas Warrior ini? Berikut nama dan penjelasan karakternya secara singkat.

Pada website resmi Dragon Nest 2 Evolution terdapat 3 nama dengan kelas karakter Warrior. Mereka adalah Geraint, Kevin dan Deckard.

Warrior atau pejuang adalah hero dalam bentuk manusia yang paling berani dan kuat dalam game Dragon Nest 2 Evolution ini. Kelas karakter ini paling mudah dipahami dan cocok untuk para pemula.

Baca Juga: 4 Role Dragon Nest 2 Evolution. Kelas Sesuai Keahlian, Kamu Suka yang Mana?

1. Geraint

Geraint dikenal dengan Gold Dragon atau naga emas. Dalam Dragon Nest 2 ini, Geraint akan memimpin enam pahlawan dengan nama “The Six Heroes”.

Sebagai Naga Emas, tentunya Geraint memiliki kemampuan yang berhubungan dengan kekuatan naga seperti menggunakan api untuk menyerang musuh. Energi Naga pada Geraint tentunya membuat fisiknya sangat kuat dan mampu meningkatkan pertahanan tim dalam bermain Dragon Nest 2.

2. Kevin

Dalam Dragon Nest Sea Wiki, tertulis bahwa Kevin adalah seorang manusia dengan jenis kelamin laki-laki. Terlihat dari bentuk fisiknya, Kevin memiliki mimpi bisa menerbangkan pesawat udara.

Baca Juga: Skin Gratis Bruce Lee untuk Honor of Kings, Siap Rilis Juli 2024

Berbeda dari Geraint, Kevin memiliki kemampuan menyerang secara fisik dan dari jarak dekat.

3. Deckard

Hampir sama dengan Kevin, Deckard adalah seorang manusia dengan jiwa petualang yang sudah membara sejak usia muda. Oleh karena itu, jiwa dan aura kepemimpinan Deckard sangatlah kuat.

Karakter Deckard sangatlah cerdik untuk menghindari musuh dan iblis yang ada di Dragon Nest 2.

Baca Juga: Review 3 Game PlayStation Plus Juli 2024: Borderlands 3, NHL 24, dan Among Us

Deckard juga lebih memiliki kemampuan menyerang musuh secara fisik dengan pertahanan yang luar biasa.

Dari ketiga karakter Warrior Dragon Nest 2 Evolution, kamu bisa memilih yang sesuai dengan karakter dan gameplay-mu.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

World of Dragon Nest Luncurkan Karakter Baru 'Academic'

Jumat 28 Februari 2020, 09:33 WIB
undefined
News

Gim MMO Project D Rilis Trailer Pertamanya. Suksesor Dragon Nest?

Senin 02 Januari 2023, 06:30 WIB
undefined
Mobile

Hidupkan Suasana Nostalgia, Dragon Nest 2: Evolution Resmi Rilis di Indonesia Hari Ini

Kamis 20 Juli 2023, 13:19 WIB
undefined
Guides

Event Menarik Dragon Nest di Bulan Juni 2024 yang Bisa Kamu Ikuti, Buruan Daftar!

Senin 03 Juni 2024, 11:00 WIB
undefined
News

Dragon Nest Gelar Mid-Year Celebration Week 2024 Sukses Digelar, Ditutup 1 Juli 2024

Selasa 02 Juli 2024, 05:00 WIB
undefined
News Update
News05 November 2024, 12:53 WIB

Ajukan Merek Dagang Baru, Betulkah HoYoVerse Ganti Nama Astaweave Haven Jadi Petit Planet?

HoYoverse selaku developer game populer baru saja mengajukan merek dagang baru bernama Petit Planet pada 31 Oktober 2024.
Logo Hoyoverse. (Sumber: Hoyoverse)
News05 November 2024, 12:50 WIB

Ternyata Begini Cara Mendapatkan Skin MLBB dengan Mudah, Bisa Sambil Ngemil

Cek caranya di artikel lengkapnya.
Mendapatkan skin Mobile Legends: Bang Bang atau MLBB ternyata kini bisa dilakukan dengan mudah. (FOTO: Dok. Unipin)
Gadget05 November 2024, 12:01 WIB

Gak Kalah Keren, ini 7 Laptop Terbaik Karya Anak Bangsa yang Layak Kamu Miliki

Berikut adalah 7 rekomendasi laptop terbaik karya anak bangsa yang tidak kalah keren dengan brand asal luar yang sudah banyak beredar di Indonesia
Axioo Pongo 760 V2 (Foto: Axiooworld)
Mobile05 November 2024, 11:15 WIB

4 Game Baseball Android Paling Seru dan Menantang, Kamu Harus Coba

Berikut adalah 4 rekomendasi game baseball paling seru dan menantang di android
Game Baseball Star (Foto: playus soft)
Mobile05 November 2024, 10:25 WIB

4 Game Tenis Meja Mobile yang Wajib Dimainkan oleh Penggemar Ping Pong

Game tenis meja menjadi salah satu pilihan game olahraga yang banyak dimainkan di perangkat android
Game Virtual Table Tennis (Foto: SenseDevil Games)
Mobile05 November 2024, 09:59 WIB

4 Game Billiard Terbaik di Android dengan Grafis Menarik

Berikut adalah 4 rekomendasi game billiard terbaik di Android yang wajib kamu coba
Game 8 Pool Billiards (Foto: uptodown)
E-Sport05 November 2024, 09:17 WIB

Klarifikasi BTR Psychoo atas Tuduhan Kasus Kekerasan oleh Mantan Kekasih

Saat ini, kasus dugaan kekerasan yang melibatkan pro player Teguh "Psychoo" Imam Firdaus
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 09:05 WIB

Profil dan Biodata BTR Psychoo, Karier hingga Kasus Dugaan Kekerasan

Psychoo adalah seorang pro player Mobile Legends berbakat yang telah sukses
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 08:49 WIB

Buntut Dugaan Kekerasan terhadap Pacar, Psychoo Langsung Disanksi Bigetron

Kabar mengejutkan datang dari pro player Bigetron Esports, Psychoo yang diduga telah melakukan tindakan kekerasan.
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 08:02 WIB

5 Fakta Menarik IESF World Esports Championships 2024 (WEC24) Riyadh, Pertama Kali Edisi MLBB Women

Untuk kedua kalinya dalam setahun ini Riyadh menjadi tuan rumah kejuaraan dunia esports.
Trofi IESF World Esports Championships 2024 Riyadh. (FOTO: Instagram/iesf_official)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.