logo

Rahasia Formatting Teks di WhatsApp: Tebal, Miring, Coret, dan Monospace dengan Kode

Malik Ibnu Zaman
Senin 15 Juli 2024, 23:36 WIB
Ilustrasi (FOTO: youtube.com/rayyan tutorial)

Ilustrasi (FOTO: youtube.com/rayyan tutorial)

Indogamers.com - Di WhatsApp (WA), pengguna dapat mengubah format huruf menggunakan beberapa gaya yang berbeda. Ini termasuk teks tebal (bold), miring (italic), coret (strikethrough), dan monospace.

Terdapat dua metode untuk mengaplikasikan format-format ini di WhatsApp.

Metode pertama adalah dengan memasukkan kode tertentu di sekitar kata atau kalimat yang ingin diubah formatnya.

Baca Juga: Cara Pakai Satu Nomor WhatsApp di HP yang Berbeda

Sementara itu, metode kedua melibatkan penggunaan shortcut "tersembunyi" yang tersedia di WhatsApp.

Di WhatsApp, pengguna dapat mengubah format huruf menggunakan kode khusus. Setiap jenis format memiliki kode unik yang harus diketahui. Berikut ini adalah cara dan kode untuk mengubah format huruf di WhatsApp:

1. Huruf Miring (Italic)

Untuk membuat huruf miring di WhatsApp, gunakan underscore () di sekitar teks yang ingin diubah. Misalnya, _selamat.

Baca Juga: Cara Bikin Status WhatsApp Tidak Buram dan Pecah yang Bisa Kamu Lakukan di HP Android

2. Huruf Tebal (Bold)

Untuk membuat huruf tebal di WhatsApp, gunakan tanda asterisk () sebelum dan sesudah teks yang ingin diubah. Misalnya, *hari ini.

3. Dicoret (Strikethrough)

Untuk membuat tulisan dicoret di WhatsApp (strikethrough), Anda dapat menggunakan tanda underscore tilde () di sekitar kata atau kalimat yang ingin diubah. Misalnya, ~selamat hari ini.

4. Monospace

Sedangkan untuk membuat tulisan monospace di WhatsApp, Anda perlu meletakkan tiga simbol backticks (''') sebelum dan sesudah teks yang diinginkan. Contohnya adalah '''selamat hari ini cerah'''.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

Cara Pakai Satu Nomor WhatsApp di HP yang Berbeda

Minggu 14 Juli 2024, 14:17 WIB
undefined
Guides

Cara Bikin Status WhatsApp Tidak Buram dan Pecah yang Bisa Kamu Lakukan di HP Android

Jumat 12 Juli 2024, 18:08 WIB
undefined
Guides

Cara Bikin Status WhatsApp Tidak Buram dan Pecah yang Bisa Kamu Lakukan di HP Android

Jumat 12 Juli 2024, 18:10 WIB
undefined
Guides

Benar Nggak Sih Aktivitas dan Riwayat Chatting WhatsApp Bisa Dilihat di Google Activity?

Kamis 11 Juli 2024, 21:33 WIB
undefined
Guides

Cara Kirim Foto di WhatsApp Tanpa Kompres, Tetap Sesuai Ukuran Asli

Jumat 12 Juli 2024, 21:09 WIB
undefined
News Update
E-Sport14 November 2025, 19:37 WIB

Fluxo Beberkan Kunci Kemenangan, 'Chemistry' 2 Tahun dan Motivasi Abadi Menjadi Nomor 1

Simak rahasia Fluxo! Tim Free Fire Brasil ini mengungkap rahasia dominasi mereka: chemistry tim 2 tahun dan mentalitas juara yang tak pernah puas, serta cara mereka mengatasi tekanan suporter Indonesia.
Fluxo (FOTO: Indogamers/Rozi)
News14 November 2025, 16:24 WIB

Kolaborasi PUBG x Balenciaga Hadirkan Item Eksklusif dan Konten Fashion di Game

Dunia gaming dan high fashion bertemu dalam kolaborasi besar antara PUBG: BATTLEGROUNDS, PUBG MOBILE, dan rumah mode mewah Balenciaga.
PUBG: BATTLEGROUNDS, PUBG MOBILE, dan rumah mode mewah Balenciaga. (FOTO: PUBG)
E-Sport14 November 2025, 15:14 WIB

'Enggak Ada yang Ego Lagi', Bagaimana RRQ Kazu Mengelola Emosi dan Menghindari Inner Demon di FFWS Global Final 2025

RRQ Kazu unggul di FFWS berkat manajemen ego dan komunikasi terbuka. Coach Loren dan Ikal bahas kunci sukses menaklukkan 'inner demon' tim.
Ikall RRQ Kazu siap adu strategi di panggung FFWS Global Finals 2025 (FOTO: Instagram.com/@ff.esports.id)
Gadget14 November 2025, 11:48 WIB

Pixel Drop November 2025 Bawa Patch Besar, ini 5 Upgrade yang Bikin Gameplay Makin Ciamik

Pixel Drop November 2025 datang bawa patch super ke perangkat Pixel! Mulai dari fitur AI Nano Banana yang bisa remix foto di chat, mode hemat baterai di Map, sampai skin pack "Wicked: For Good". Cek 5 upgrade terpenting di sini!
PIXEL DROP NOVEMBER 2025: PATCH BESAR PIXEL TIBA! 5 Upgrade Wajib Coba yang Bikin Gameplay Makin Ciamik! (FOTO: digitaltrends)
Gadget14 November 2025, 11:39 WIB

Benarkah Foto Kamera OnePlus 15 Jadi Terlihat Lebih Santai dari OnePlus 13?

Perbandingan kamera OnePlus 15 dan OnePlus 13 mengungkap pergeseran fokus. Sensor yang mengecil di OnePlus 15 menghasilkan foto yang lebih halus, kontras dengan hasil jepretan OnePlus 13 yang tajam.
Kamera OnePlus 15 Melangkah Mundur, Benarkah Foto Jadi Terlihat Lebih Santai dari OnePlus 13. (FOTO: gsmarena)
Gadget14 November 2025, 11:33 WIB

Apple 'Skip Cinematic' iPhone Air 2 Sampai 2027 Gara-Gara Gagal Masuk Meta

Kabar buruk buat para kolektor gadget tipis! Apple dilaporkan menunda peluncuran iPhone Air 2 (yang seharusnya rilis Fall 2026) karena penjualan model pertamanya di-nerf habis-habisan oleh user. Simak detail redesign dan jadwal terbarunya di sini!
NERF TOTAL! Apple Skip Cinematic iPhone Air 2 Sampai 2027 Gara-Gara Gagal Masuk META! (FOTO: digitaltrends)
Gadget14 November 2025, 11:28 WIB

Vivo X500 Siap Bikin Heboh, Rumornya Bawa Baterai Jumbo Lebih dari 7.000 mAh

Seri flagship terbaru Vivo yaitu X500 dikabarkan akan membawa peningkatan signifikan di sektor baterai. Informasi dari Digital Chat Station menyebutkan kapasitasnya bisa tembus 7.000 mAh.
Vivo X500 Siap Bikin Heboh, Rumornya Bawa Baterai Jumbo 7.000 mAh Lebih (FOTO: gsmarena)
Gadget14 November 2025, 11:23 WIB

Patch Notes Vault 2.0.25: Inventory Apple Dapat Slot Baru untuk Item Paspor Digital!

Lupakan bawa-bawa buku! Update inventory terbaru dari Apple resmi meluncur. Kini player bisa menyimpan item "Paspor Digital" langsung di Wallet. Anti lag di checkpoint dan teleport antar-region makin lancar! Cek 5 buff terpenting di sini!
Patch Notes Vault 2.0.25: Inventory Apple Dapat Slot Baru untuk Item Paspor Digital! (FOTO: digitaltrends)
Gadget14 November 2025, 10:48 WIB

Bocoran Nubia S2R Nongol di Internet, Ponsel Murah dengan Kamera Tunggal di Belakang

Ponsel Nubia S2R yang diduga kelas budget muncul dalam bocoran gambar dari Evan Blass. Perangkat ini tampil sederhana dengan desain kamera belakang tunggal dan tombol shortcut tambahan yang menarik.
Bocoran Bocoran Nubia S2R Nongol di Internet, Ponsel Murah dengan Kamera Tunggal di BelakangNongol di Internet, Ponsel Murah dengan Kamera Tunggal di Belakang (FOTO: gsmarena)
Gadget14 November 2025, 10:48 WIB

Poco F8 Ultra Sudah Lari-lari di Geekbench, Siap Rilis Lebih Cepat

Performa Poco F8 Ultra terungkap di Geekbench dengan Snapdragon 8 Elite Gen 5 dan RAM 16 GB, ponsel flagship ini diperkirakan segera meluncur. Intip bocoran spesifikasi supernya, sebuah flagship yang datang tanpa basa-basi.
Poco F8 Ultra Sudah Lari-lari di Geekbench, Siap Rilis Lebih Cepat (FOTO: gsmarena)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.