logo

3 Cara Mudah Melacak Posisi Pasangan dengan iPhone, Cocok buat yang LDR-an

PembasmiBocil
Kamis 18 Juli 2024, 09:30 WIB
Ilustrasi lacak posisi pasangan dengan iPhone (FOTO: support.apple.com)

Ilustrasi lacak posisi pasangan dengan iPhone (FOTO: support.apple.com)

Indogamers.com - Bagi para pengguna iPhone setidaknya harus tahu cara untuk melacak lokasi menggunakan iPhone.

Cara ini bisa menjadi sangat dibutuhkan suatu saat contohnya untuk mencari lokasi pasangan yang kurang begitu diketahui.

Jika kamu pernah merasa nethink dengan gebetan, pacar, atau pasangan saat menjalani hubungan secara LDR, hal ini merupakan hal normal karena terpisah jarak.

Untuk mengurangi nethink tersebut pengguna iPhone bisa melakukan pelacakan posisi pasangan. Tapi, perlu diketahui jika pengguna melakukan cara ini, maka pengguna akan mendapatkan peringatan.

Baca Juga: Cara Menghapus Akun Apple ID di iPhone dengan Mudah

Selain itu, pengguna juga harus mendapatkan persetujuan dan kesepakatan bersama untuk berbagi lokasi. Agar tidak penasaran, langsung saja simak cara untuk melacak posisi pasangan dengan iPhone di bawah ini.

Lacak posisi pasangan dengan iPhone

Untuk melacak posisi pasangan dengan iPhone sebenarnya ada beberapa cara yang bisa dilakukan. apa saja cara tersebut, simak selengkapnya seperti berikut ini.

1. Gunakan fitur Find My  iPhone

Cara pertama yang bisa dilakukan untuk melacak posisi pasangan adalah menggunakan fitur bawaan iPhone yaitu, Find My iPhone.

Fitur Find My iPhone ini memungkinkan para pengguna untuk melacak lokasi perangkat iPhone yang hilang atau dicuri.

Selain itu, fitur ini juga dapat digunakan untuk melacak lokasi pasangan jika mereka setuju untuk berbagi lokasinya.

Untuk langkah-langkah menggunakan Find My iPhone untuk melacak posisi pasangan dengan iPhone ini bisa kamu simak seperti di bawah ini.

  • Pastikan fitur Find My diaktifkan di iPhone pasangan yang ingin kamu lacak.

  • Kemudian buka Pengaturan [Nama Anda] > Find My > Find My iPhone, lalu pastikan fitur ini diaktifkan.

  • Buka aplikasi Find My di iPhone yang kamu gunakan. Jika aplikasi ini belum ada, unduh dari App Store.

  • Tambahkan perangkat pasangan dengan cara Klik tab Devices di bagian bawah layar, kemudian pilih perangkat pasangan tersedia dari daftar yang muncul.

2. Gunakan Share My Location

Cara selanjutnya yang bisa kamu lakukan untuk melacak posisi pasangan dengan iPhone adalah menggunakan Share My Location.

Cara ini bisa kamu terapkan saat kamu saling mengirim pesan dengan pasangan. Karena Share My Location ini merupakan fitur yang tersedia di aplikasi pesan instan.

Untuk menggunakan cara ini, kamu bisa ikuti langkah-langkah berikut.

Baca Juga: 4 Cara Mengunci Aplikasi di iPhone untuk Menjaga Privasi

  • Buka aplikasi Pesan dan pilih percakapan dengan pasangan

  • Klik pada nama pasangan di bagian atas layar untuk membuka opsi detail.

  • Pilih Share My Location atau Send My Current Location. Kamu bisa memilih untuk berbagi lokasi selama satu jam, sampai akhir hari, atau tanpa batas waktu.

3. Gunakan iCloud.com

Cara terakhir yang bisa kamu lakukan untuk lacak posisi pasangan dengan iPhone adalah menggunakan situs iCloud.com.

Untuk langkah-langkahnya, kamu bisa simak selengkapnya seperti berikut ini.

  • Buka browser dan kunjungi iCloud.com.

  • Masuk dengan Apple ID pasanganmu. Pastikan kamu juga telah memiliki izin untuk melakukan ini.

  • Pilih Find iPhone dari menu utama dan pilih perangkat yang ingin kamu lacak.

Nah, itulah tadi beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk melacak posisi pasangan dengan iPhone.

Cara ini cukup berguna untuk menjaga keamanan dan komunikasi dengan pasangan.

Namun, sebelum menggunakan cara di atas, kamu harus memiliki persetujuan dan kesepakatan bersama untuk menjaga kepercayaan dan privasi dalam hubungan.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

3 Cara Mengaktifkan Hotspot di iPhone Untuk Tethering yang Bisa Kamu Coba

Senin 15 Juli 2024, 13:02 WIB
undefined
Guides

Cara Mudah Ubah Nama AirDrop di iPhone dan MacBook

Selasa 16 Juli 2024, 10:48 WIB
undefined
Guides

Cara Mudah Melacak iPhone yang Hilang dengan Android

Kamis 18 Juli 2024, 05:06 WIB
undefined
News Update
Mobile23 April 2025, 20:00 WIB

3 Skill Andalan Luban No. 7 di Honor of Kings yang Mengerikan

Luban No.7 adalah salah satu hero paling ikonik dan nyentrik di game Honor of Kings guys.
Hero Luban No 7 Honor of Kings (FOTO: Dok.HonorogKings)
Mobile23 April 2025, 19:00 WIB

Awas Guys! Simak Yuk 4 Hero Midlane Paling Gahar di Honor of Kings 2025

i tengah panasnya pertarungan di midlane Honor of Kings, empat hero ini jadi langganan pick karena kemampuan mereka yang luar biasa.
Heino (FOTO: Honor of Kings)
PC23 April 2025, 18:00 WIB

5 Monitor Gaming MSI Terbaik 2025: Visual Tajam, Respons Kilat, dan Siap Tempur

Buat kamu yang pengen upgrade pengalaman gaming ke level dewa, MSI punya deretan monitor yang enggak cuma keren di tampilan, tapi juga gahar di performa.
Monitor Gaming. (Sumber: MSI)
Mobile23 April 2025, 16:05 WIB

Kode Crosshair Valorant Terbaik dari Pro-Player Dunia, Terbukti Efektif

Bagi kamu yang ingin memiliki kode Crosshair terbaik dari para pemain pro Valorant di dunia, kamu bisa pilih kode Crosshair berikut.
Ilustrasi penggunaan kode Crosshair Valorant dari pro-player dunia. (FOTO: pcgamesn.com)
PC23 April 2025, 16:00 WIB

Enggak Cuma Jago Teknologi, MSI Juga Serius Peduli Lingkungan

Di tengah dunia teknologi yang makin cepat berlari, MSI enggak cuma fokus bikin perangkat canggih, tapi juga mulai ngebut ke arah yang lebih hijau.
Monitor Gaming. (Sumber: MSI)
Mobile23 April 2025, 15:05 WIB

Tips Cepat Naik Rank di Valorant, Mudah Diikuti Langkah-langkahnya

Untuk mencapai rank terbaik di urutan rank Valorant.
Ilustrasi rank di Valorant. (FOTO: Riot Games)
Mobile23 April 2025, 14:30 WIB

5 Senjata yang Paling Ampuh Digunakan untuk Lawan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Enggak semua pertempuran di PUBG Mobile harus berakhir dengan baku tembak jarak dekat.
S12K.  (Sumber: PUBG)
Mobile23 April 2025, 13:56 WIB

Cara Menyembunyikan Level di Valorant

Selain bisa ditampilkan, para pemain Valorant juga bisa menyembunyikan level mereka dengan mudah melalui menu kustomisasi pemain.
Ilustrasi level akun Valorant. (FOTO: gamerant.com)
Mobile23 April 2025, 13:09 WIB

Harus Banyak Latihan, Ini 5 Tips Mengalahkan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Menyergap musuh dari kejauhan di PUBG Mobile bukan cuma soal punya scope gede atau senjata keren.
Sara PUBG Mobile. (Sumber: PUBG)
Lifestyle22 April 2025, 19:38 WIB

Catat! Ini 5 Gangguan Kesehatan Paling Berat akibat Game Online

Meski game bisa jadi sarana hiburan dan interaksi sosial, penggunaan berlebihan tanpa kontrol dapat memicu gangguan kesehatan serius.
Potret ilustrasi bermain mobile game atau game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.