logo

Pelajari Skill dan Strategi Hero Jing Honor of Kings untuk Pemula

Retno Dwi Marcelina
Jumat 19 Juli 2024, 11:30 WIB
Jing, Deadly Reflection (FOTO: hokarena.com.br) (FOTO: hokarena.com.br)

Jing, Deadly Reflection (FOTO: hokarena.com.br) (FOTO: hokarena.com.br)

Indogamers.com - Simak skill dan strategi permainan hero Jing di Honor of Kings.

Jing adalah hero dengan role assassin di permainan Honor of Kings.

Sebagai assassin, Jing memiliki fokus dengan posisinya sebagai jungle .

Baca Juga: Honor of Kings Beri Sanksi untuk Cheater. Begini Cara Hok Menghukum dan Bikin Cheater Kapok

Jing memiliki kemampuan mata-mata dan serangan fisik.

Berikut skill yang dimiliki Jing :

Skill Dasar : Lethal Reflections

Lethal Reflections adalah jenis skill dasar yang dimiliki Jing dengan tipe pasif.

Pada Lethal Reflections, Jing akan menyerang musuh bersama bayangannya dengan pedang yang Jing pegang.

Baca Juga: Ini Bukti LGD Gaming Punya Mental Juara di HoK Invitational Season 2

Skill 1 : Reflective Assault

Reflective Assault adalah jenis skill satu yang dimiliki Jing dengan tipe aktif.

Dengan skill satu ini, Jing bersama bayangannya akan menyerang melewati musuh.

Skill 2 : Shattered Illusions

Shattered Illusions adalah jenis skill kedua yang dimiliki Jing dengan tipe aktif.

Shattered Illusions ini seperti skill Shattered Illusions dengan versi lanjutan. Jing bersama bayangannya menyerang musuh dengan gerakan yang lebih cepat.

Baca Juga: Kaget Banyak Pro Player Pensiun Umur 22 Tahun, Coach Justin Beri Pesan Menohok

Ultimate : Mirror Domain

Mirror Domain adalah jenis skill ulti atau ultimate milik Jing.

Jing akan meluncur ke arah musuh dan tidak dapat dijadikan target, Jing akan menyeret musuh dalam lingkaran yang dia buat dan menyerangnya.

Rekomendasi Strategi Permainan

Dalam memainkan Jing dan sebagai hero dengan role assassin, strategi yang paling umum adalah 1-2-ulti. Selama ulti kepada musuh jangan lupa untuk tetap gunakan skill lainnya agar memberikan damgae tinggi pada musuh.

Nah itu dia skill dan rekomendasi strategi permainan hero Jing di Honor of Kings. Semoga bermanfaat ya.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Sudah Diumumkan Map Sanhok Akan Hadir Di PUBG Lite Pada Bulan Mei 2019

Senin 20 Mei 2019, 05:46 WIB
undefined
News

AoV x HoK Hadirkan AWC 2022, Total Hadiah 115 Miliar Rupiah!

Selasa 31 Agustus 2021, 06:46 WIB
undefined
News

Tidak Mau Kalah Dengan Ahok, Lulung Ikut Ramaikan Game di Android

Selasa 03 November 2015, 00:00 WIB
undefined
News

Demi Demo Ahok, Wakil Ketua FPI Cilacap Rela Jual Samsung S6 Miliknya

Jumat 11 Maret 2016, 00:00 WIB
undefined
News

Sudah Diumumkan Map Sanhok Akan Hadir Di PUBG Lite Pada Bulan Mei 2019

Sabtu 05 Januari 2019, 00:00 WIB
undefined
News Update
Community24 Desember 2024, 09:24 WIB

Sederet Alasan Kenapa Game VR Cocok Buat Pecinta Fitness

Game VR bukan cuma buat gamer hardcore, tapi juga cocok banget buat kamu yang suka olahraga atau pengen tetap fit dengan cara yang seru.
Ilustrasi anak main game VR. (Sumber: Barberena)
Guides24 Desember 2024, 08:21 WIB

5 Trik Rahasia PES PS2 yang Bikin Kamu Jago

Game yang masih bisa dimainkan di PlayStation (PS) 2 ini tetap menarik karena gameplay dan keseruannya.
Ilustrasi bermain PS. (FOTO: pexels.com@kowalievska)
Console24 Desember 2024, 08:00 WIB

Daftar Harga PS3 Bekas Terbaru 2024

PS3 menjadi pilihan terbaik saat hendak memiliki konsol sendiri di rumah.
Harga PS3 bekas terbaru 2024. (FOTO: Matahari Game via Tokopedia)
Console24 Desember 2024, 07:44 WIB

5 Tips Membeli PS3 Bekas Biar Dapat Unit Terbaik

PS3 bekas bisa menjadi opsi kepemilikan unit konsol game di rumah.
Ilustrasi PS3 slim bekas yang dijual di pasaran.
Accessories24 Desember 2024, 06:02 WIB

Hal yang Perlu Kamu Persiapkan untuk Main Game VR yang Makin Nyata

Sebelum bermain game VR kamu perlu beberapa persiapan untuk merasakan bermain game yang rasanya lebih nyata lagi.
Ilustrasi anak-anak main game VR. (Sumber: Bravoz)
Accessories23 Desember 2024, 23:00 WIB

Peralatan Pendukung yang Wajib Buat Gamer VR

Dengan peralatan pendukung yang tepat, pengalaman main VR kamu bakal jauh lebih maksimal.
PS VR2. (Sumber: Playstation)
Gadget23 Desember 2024, 22:03 WIB

Bocoran Terbaru Samsung Galaxy S25 Slim, Hadirkan Kamera 200 MP dan Prosesor Snapdragon 8 Elite

Berdasarkan bocoran terbaru Samsung Galaxy S25 Slim, HP flagship terbaru Samsung dengan ketebalan kurang dari 7mm akan hadir dengan tiga buah kamera belakang.
Ilustrasi tampilan dari Samsung Galaxy S25 Slim (FOTO: @OnLeaks & Android Headline)
E-Sport23 Desember 2024, 21:10 WIB

Profil Kid Bomba EXP Laner Team Spirit yang Hobi Taunting

Untuk lebih mengenal player yang satu ini, berikut profil dari Kid Bomba.
Kid Bomba EXP Laner tim Spirit (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
News23 Desember 2024, 21:10 WIB

5 Fakta Game Baru Free City dari Garena yang Belum Hadir di Indonesia

Game Free City disebut-sebut mirip GTA 5 baik dari segi grafis maupun gameplay.
Free City, game baru dari Garena. (Sumber: Garena)
News23 Desember 2024, 21:04 WIB

5 Fakta Penting Kunjungan Menteri Perdagangan ke Developer Game Agate: Siap Go Global!

Mendag Budi Santoso mengunjungi kantor developer game Agate di Bandung, Jawa Barat, Senin (23/12/2024).
Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso berkunjung ke kantor developer game Agate di Bandung, Senin (23/12/2024). (Sumber: Kementerian Perdagangan)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.