logo

Rekomendasi Arcana Hero Princess Frost Honor of Kings, Pemula Wajib Baca

Retno Dwi Marcelina
Selasa 23 Juli 2024, 16:37 WIB
Princess Frost (FOTO: Honor of Kings)

Princess Frost (FOTO: Honor of Kings)

Indogamers.com - Rekomendasi Arcana yang digunakan dalam memakai hero Princess Frost di Honor of Kings

Selain build item, hero dalam Honor of Kings juga membutuhkan Arcana untuk mendukung kekuatan dan kemampuan yang es dimiliki Princess Frost.

Dalam memainkan Princess Frost sebagai mage, pemain juga harus menggunakan Arcana yang tepat.

Baca Juga: Pahami Skill yang Dimiliki Hero Zilong Honor of Kings Untuk Permainan yang Maksimal

Berikut ini Indogamers.com rekomendasikan Arcana jika kamu menggunakan hero Princess Frost di Honor of Kings

Rekomendasi Arcana Princess Frost

1. Hunt 10

Hunt adalah arcana dengan warna biru. Hunt bisa membantu Princess Frost dalam +1% kecepatan serangan dan pergerakan.

2. Nightmare 10

Nightmare adalah arcana dengan warna merah. Nightmare bisa membantu Princess Frost dalam +4,2 magical attack dan 2,4% tusukan sihir.

Baca Juga: 5 Cara yang Bisa Kamu Lakukan untuk Mengatasi iPhone Tidak Bisa Dinyalakan

3. Mind's Eye 10

Mind's Eye adalah arcana dengan warna hijau. Mind's Eye bisa membantu Princess Frost dalam +0,6% kecepatan serangan dan 6,4 magical pierce.

Nah itu dia rekomendasi arcana hero Princess Frost sebagai mage di Honor of Kings. Semoga bermanfaat ya.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

Skil Skill Xiahou Dun Tank Unggul di Honor of Kings

Selasa 23 Juli 2024, 15:42 WIB
undefined
Guides

Rekomendasi Build Item Marco Polo Hero Marksman Gesit di Honor of Kings

Selasa 23 Juli 2024, 15:42 WIB
undefined
Guides

Skill dan Strategi Hero Ata Honor of Kings, Tank Bajak Laut dengan Jangkar Mematikan!

Selasa 23 Juli 2024, 14:57 WIB
undefined
Guides

Rekomendasi Build Item Ata Honor of Kings, Fokus di Clashlane

Selasa 23 Juli 2024, 16:10 WIB
undefined
Guides

Skill dan Strategi Hero Daji Honor of Kings, Mage dengan Senjata Hati

Selasa 23 Juli 2024, 16:29 WIB
undefined
News Update
Gadget23 Juli 2024, 19:09 WIB

Vivo iQOO Z9x 5G: HP Gaming Tangguh dengan Snapdragon 6 dan Layar 120Hz

Vivo iQOO Z9x 5G dilengkapi dengan chipset Snapdragon 6 generasi 1 yang diproduksi dengan teknologi 4 nanometer.
Vivo iQOO Z9x 5G (FOTO: Vivo iQOO Z9x 5G)
PC23 Juli 2024, 18:56 WIB

Rekomendasi 5 Laptop AI Terbaik di 2024 Beserta Harga dan Spesifikasinya

Laptop-laptop AI, hadir dengan tombol Copilot di keyboard yang berguna untuk memanggil asisten AI Windows
MSI Cyborg 14 AI A1V, salah satu laptop AI terbaik 2024 (FOTO: MSI)
News23 Juli 2024, 18:24 WIB

Penerbit GTA Sebut Ulasan Buruk Bisa Bikin Pendapatan Menurun

Ulasan untuk suatu game merupakan hal yang lazim terjadi, tak terkecuali yang menimpa Grand Theft Auto (GTA).
GTA 6. (Sumber: Rockstar Games)
PC23 Juli 2024, 18:22 WIB

Rekomendasi 3 Keyboard Mechanical Termurah Lengkap Keunggulan, Ada yang Rp200 Ribuan

Keyboard mechanical dianggap sebagai pilihan terbaik karena menawarkan performa dan kenyamanan yang lebih.
Gamen Titan V Keyboard Gaming Mechanical (FOTO: Gamen)
Gadget23 Juli 2024, 17:52 WIB

Rekomendasi 6 HP Gaming Rp3 Jutaan Lengkap dengan Spesifikasinya

HP gaming Rp3 jutaan menjadi salah satu pilihan saat kamu mencari HP gaming dengan budget minimalis.
HP gaming Rp3 jutaan, POCO X6 Pro 5G, (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Gadget23 Juli 2024, 17:33 WIB

Cari HP Gaming Budget Rp 1 Jutaan? ZTE Blade V50 Prime Bisa Jadi Solusi, Intip Spesifikasinya

Berikut spesifikasi ZTE Blade V50 Prime, smartphone gaming dengan harga Rp 1 jutaan:
ZTE Blade V50 Prime (FOTO: ZTE Blade V50 Prime/Youtube/HardReset_info Tests)
News23 Juli 2024, 17:32 WIB

Fakta Menarik Sutsujin, Roster Baru RRQ Hoshi MPL ID Season 14

Sutsujin merupakan pemain legendaris di ranah Mobile Legends, kini bergabung dengan tim RRQ Hoshi untuk MPL ID Season 14.
Sutsujin, Roster Baru RRQ Hoshi di MPL ID S14. (Sumber: Instagram.com/@sutsujin12)
News23 Juli 2024, 17:24 WIB

Daftar Roster BTR Alpha di MPL ID S14, Musim ini Datangkan Coach Wurah

Bigetron Alpha telah resmi mengumumkan roster baru mereka untuk bermain di MPL ID Season 14, dengan mendatangkan pelatih pinjaman dari Geek Fam yaitu Wurah.
Roster BTR Alpha di MPL ID S14 (FOTO: Instagram/bigetronesports)
News23 Juli 2024, 17:14 WIB

Roster RRQ Hoshi di MPL ID Season 14, Ada Sang Juara WCG

Menghadapi MPL ID Season 14, RRQ Hoshi melakukan perombakan besar-besaran pada pemain dan pelatih mereka
RRQ Hoshi. (Sumber: Team RRQ)
Guides23 Juli 2024, 17:10 WIB

Cara Megalahkan Raksasa Api di Game Elden Ring. Jangan Anggap Remeh Meski Kaki Patah

Cara mengalahkan Raksasa Api di game Elden Ring, ada cara dasar hingga level tertinggi
Cara Mengalahkan Raksasa Api atau Fire Giant di Game Elden Ring (FOTO: YouTube/TagBackTV)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.