logo

Silent Hill 2: Cara Menyelesaikan Teka-Teki X-Ray di Brookhaven

Retno Dwi Marcelina
Sabtu 12 Oktober 2024, 15:39 WIB
Teka-Teki di Brookhaven pada Game Silent Hill 2 (Foto: YouTube/Quick Guides)

Teka-Teki di Brookhaven pada Game Silent Hill 2 (Foto: YouTube/Quick Guides)

Indogamers.com - Silent Hill 2 memiliki berbagai macam misi di tempat yang tersebar di kota Silent Hill. Salah satu misinya adalah berupa teka-teki yang harus kamu pecahkan.

Contohnya adalah lokasi Brookhaven yang merupakan rumah sakit ternama di Silent Hill 2.

Di tempat tersebut kamu harus memecahkan Teka-Teki untuk mengungkap kisah direktur rumah sakit.

Baca Juga: 4 Laptop Huawei Terbaru di Indonesia: Desain Elegan dan Performa Hebat

Teka-Teki tersebut ada di kantor direktur dan terletak pada X-Ray yang ada di lantai tiga Brookhaven.

Berikut cara mudah untuk menyelesaikan teka-teki X-Ray di Brookhaven, Silent Hill 2.

1. Pergi ke lantai dua Brookhaven,

dan temukan tangga kedua yang mengarah ke lantai satu dan tiga. Kamu akan melihat sosok Laura dan akan menemukan ruangan dengan pasien yang sedang dirongten pada monitor di dinding.

Baca Juga: Update Baru Seven Knights Idle Adventure: Kolaborasi dengan Delicious in Dungeon!

2. Cari dan ambil catatan

dari meja yang ada dan ambil catatan yang ada di meja tersebut. Taru catatan tersebut bersama beberapa radiografi ke X-Ray Viewer.

3. Turun ke lantai satu

melalui tangga yang langsung menuju ke arah dapur. Cari tempat sampah yang sudah penuh dan ambil botol Mold Remover yang ada di sana.

4. Cari rontgen terakhir

Untuk mendapatkan rongten terakhir, kamu harus masuk ke ruang perawat. Kode untuk masuk ke ruangan tersebut adalah 3578, masuk dan lihat bak mandi yang ada di sudut ruangan dan temukan hasil rontgen yang ada. Kertas tersebut ditutupi jamur, hapus jamur tersebut dengan Mold Remover yang sudah kamu punya.

Baca Juga: Hogwarts Legacy, DLC Baru Segera Hadir?

5. Kembali ke X-Ray

Sekarang Anda dapat kembali ke X-Ray Viewer, kumpulkan semua hasil rontgen atau radiografi yang nantinya akan menampilkan sebuah kode. Kode tersebut bisa digunakan untuk membuka pintu ruangan D1 di lorong.

Singkatnya, kode tersebut adalah “4 37 12”. Kode tersebut dimasukkan saat membuka kunci, pertama putar tombol ke kanan ke angka 4, ke kiri ke angka 37, dan ke kanan ke angka 12.

Nantinya pintu terbuka dan kamu akan menemukan Filthy Bracelet yang akan membantu menyelesaikan teka-teki di kantor direktur.

Demikian cara mudah menyelesaikan teka-teki X-Ray Silent Hill 2 di Brookhaven.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

Sudah Masuk Steam! Ini Gameplay Silent Hill 2, Lebih Horor dan Mencekam

Kamis 10 Oktober 2024, 15:52 WIB
undefined
Guides

Silent Hills 2: Cara Mudah Menyelesaikan Ending Permainan Part 1

Kamis 10 Oktober 2024, 16:56 WIB
undefined
Guides

Cara Mudah Mendapatkan Senjata di Silent Hill 2, Hanya Perlu Mengunjungi Tempat Ini!

Jumat 11 Oktober 2024, 11:00 WIB
undefined
Guides

Silent Hill 2: Cara Mudah Menyelesaikan Ending Permainan Part 2

Jumat 11 Oktober 2024, 11:33 WIB
undefined
PC

Link Download Silent Hill 2, Harga dan Spesifikasi Minimal PC Windows

Kamis 10 Oktober 2024, 16:44 WIB
undefined
News Update
PC16 Maret 2025, 08:29 WIB

Gamer Wajib Intip! MSI X870E GODLIKE: Motherboard Gahar Buat Ryzen 9 9950X3D

Buat lo yang doyan nge-game atau butuh mesin tempur buat ngedit video kelas berat, MSI punya kabar gembira nih.
MEG Z890 GODLIKE. (Sumber: msi)
Mobile15 Maret 2025, 16:01 WIB

Netflix Puzzled Umumkan Peluncuran di Perangkat Seluler, Game Teka-teki Harian dan Permainan Kata

Yang terbaik dari semuanya, game ini tidak memiliki iklan.
Netflix Puzzled umumkan peluncuran di perangkat seluler. (FOTO: Netflix Inc)
Gadget15 Maret 2025, 15:06 WIB

Review Samsung Galaxy A06 5G, HP Rp2 Jutaan yang Nyaman Dibuat Ngegame

Refresh rate 90Hz pada layar luas 6,7 inci pun memberikan perpindahan frame yang lebih mulus, pengalaman gaming jadi lebih imersif.
Samsung Galaxy A06 5G (FOTO: samsung.com)
Gadget15 Maret 2025, 14:01 WIB

Xiaomi Pad 7 Series Resmi Dirilis di Indonesia, Ini Spesifikasi dan Harganya

Xiaomi Pad 7 Series secara resmi telah dirilis di Indonesia dengan dua model, Xiaomi Pad 7 Pro dan Xiaomi Pad 7 reguler.
Xiaomi Pad 7 Series (FOTO: Xiaomi)
Gadget15 Maret 2025, 13:01 WIB

Rekomendasi Aplikasi untuk Mendeteksi Email Phishing

Jika kamu belum yakin apakah email yang masuk adalah email phishing, kamu bisa mendeteksinya dengan bantuan aplikasi berikut.
Ilustrasi email phising.
News15 Maret 2025, 12:01 WIB

Rekomendasi 7 Game Gore Terbaik, Bukan Buat yang Takut Darah

Awas, ada pertarungan brutal sampai adegan sadis bikin mual, jadi game ini nggak main-main.
Game Aliens vs Predator. (Sumber: GoG)
Accessories15 Maret 2025, 11:03 WIB

Rekomendasi 5 Soundbar Dolby Atmos Termurah, Berikan Performa Audio Luar Biasa

Teknologi Dolby Atmos yang disematkan di soundbar menjadikan soundbar mampu menghasilkan suara dengan kualitas terbaik.
Ilustrasi pancaran suara dari soundbar Dolby Atmos. (FOTO: Samsung)
Mobile15 Maret 2025, 10:02 WIB

Rekomendasi 7 Otome Game di Android dan iOS, Cerita Unik dengan Karakter Cowok Menarik

Otome adalah jenis game simulasi kencan di mana kamu bisa menjalin hubungan dengan cowok-cowok tampan dan karismatik.
Love and Deepspace. (Sumber: Pocket Tactic)
E-Sport15 Maret 2025, 09:23 WIB

Hasil MPL ID Season 15: Onic dan NAVI Makin Terpuruk

Onic dan NAVI kompak. Menelan kekalahan tiga kali beruntun.
Onic Esports masih belum bisa menunjukkan performa apik hingga week 2. (FOTO: Instagram/onic.esports)
E-Sport15 Maret 2025, 09:20 WIB

Jadwal MPL ID Season 15 Hari Ini: Tiket Laga RRQ vs TLID dan Bigetron vs Evos Sold Out

Rupanya fans menantikan dua laga seru tersebut yang akan ditandingkan mulai pukul 17.30 wib.
RRQ Hoshi kompak dan solid sampai detik ini. (FOTO: WA Channel RRQ)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.