logo

5 Trik Rahasia PES PS2 yang Bikin Kamu Jago

Maverikf14
Selasa 24 Desember 2024, 08:21 WIB
Ilustrasi bermain PS. (FOTO: pexels.com@kowalievska)

Ilustrasi bermain PS. (FOTO: pexels.com@kowalievska)

Indogamers.com-Permainan game simulasi Pro Evolution Soccer (PES) atau kini e-football masih menjadi pilihan utama gamers saat ini.

Game yang masih bisa dimainkan di PlayStation (PS) 2 ini tetap menarik karena gameplay dan keseruannya.

Meski dimainkan di konsol yang lawas seperti PS2, sama sekali tak mengurangi kenikmatan memainkannya.

Apalagi jika menggunakan trik-trik rahasia, yang membuat permainanmu lebih jago dibanding lawan. Sebenarnya trik rahasia ini bisa dikuasai siapa saja, tapi tidak banyak yang memakainya lantaran harus menghafal satu per satu item di stik PS.

Baca Juga: Trik Jago Main PES di PlayStation 3, Dijamin Menang dan Jadi Juara

Nah, supaya kamu jago dalam memainkan PES di PS2 berikut adalah sejumlah trik rahasia yang bisa dikuasai.

1. Trik Operan

pexels.com/@stasknop

Sebagaimana dalam permainan aslinya, umpan menjadi kunci permainan. Berikut beberapa teknik operan di PES:

  • Umpan Dasar: Tekan tombol X.

  • Umpan Lambung Jauh: Tekan tombol O.

  • Umpan Terobosan: Tekan tombol segitiga.

  • One-Two Passing: Tekan L1+X untuk operan cepat.

2. Trik Dribble Bola

Berikut beberapa trik dribble di PES yang dapat dicoba:

  • Rainbow Flick: Tekan R3 (analog kanan) dua kali saat berlari.

  • Ball Roll 1: Tekan dan tahan L2, arahkan analog kanan ke bawah.

  • Backhell Feint: Tahan L2, putar ¼ lingkaran analog kanan dari kiri ke atas dan analog kiri dari arah kiri ke bawah.

3. Trik Bertahan

Selain menyerang, pertahanan juga kudu solid dan kuat. Gunakan kombinasi tombol berikut untuk bertahan secara efektif:

  • Pressing: Tahan X+L2.

  • Membayangi Pergerakan Lawan: Tahan X+R2.

  • Menutup Pergerakan Lawan: Tahan X+L2+R2.

4. Trik One-Two Passing

pexels.com/@pixabay

Salah satu trik PES PS2 yang perlu dipahami adalah trik one-two passing. Lakukan dengan menekan tombol X+L1 untuk mengoper kepada rekan setim, lalu lakukan kembali operan cepat untuk menciptakan serangan yang efektif.

Baca Juga: 5 Tips Membeli PS3 Bekas Biar Dapat Unit Terbaik

5. Trik Free Kick

Nah, ini dia senjata mematikan untuk bisa mencetak gol. Berikut beberapa trik free kick di PES:

  • Arahkan Posisi: Selalu arahkan posisi berlawanan dengan kaki dominan pemain.

  • Tendangan Kuat: Tekan R1 dan kotak, arahkan ke sisi gawang.

Itu dia 5 trik rahasia bermain PES di PS2 yang bisa kamu coba. Semoga bermanfaat.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

6 Fakta PS2 Konsol Paling Laris di Dunia. Sejarah PlayStation 2, Masa Jaya hingga Surut

Senin 28 Oktober 2024, 19:15 WIB
undefined
Accessories

Rahasia Pada Kontroler PS2 yang Mungkin Kamu Belum Tahu. Pernah Dengar Pressure Sensitive di PlayStation 2?

Selasa 29 Oktober 2024, 10:52 WIB
undefined
Gadget

Cara Mudah Download dan Main Game PS2 di iPhone

Sabtu 26 Oktober 2024, 15:04 WIB
undefined
Console

25 Game PS2 Terbaik, Mengulang Masa Kejayaan PlayStation 2

Senin 28 Oktober 2024, 14:10 WIB
undefined
Console

PlayStation Amankan Eksklusivitas GTA di Era PS2 Karena Ancaman Xbox

Minggu 08 Desember 2024, 13:00 WIB
undefined
News Update
News03 April 2025, 16:00 WIB

Rekomendasi 10 Game Strategi Cozy Terbaik, Cocok untuk Bersantai

Genre strategi kerap dikaitkan dengan pertempuran sengit, intrik politik, dan manajemen sumber daya yang kompleks.
Foundation. (Sumber: Steam)
News03 April 2025, 14:01 WIB

Rekomendasi 5 Game Memancing Terbaik Sepanjang Masa

Memancing di dunia nyata butuh kesabaran, tapi di dunia game? Bisa jadi pengalaman seru.
Red Dead Redemption 2. (Sumber: Shack)
News03 April 2025, 12:02 WIB

Rekomendasi 5 Game Terbaik dari Naughty Dog

Naughty Dog nggak cuma jago bikin game dengan gameplay seru dan grafis kece, tapi juga selalu menghadirkan cerita yang bikin pemain baper.
The Last of Us Part 1. (Sumber: PlayStation)
PC03 April 2025, 10:01 WIB

Rekomendasi 7 Game PC Terbaik yang Berlatar di Jepang

Kalau kamu penasaran dengan budaya Jepang atau sekadar ingin merasakan suasana di Negeri Sakura tanpa harus ke sana langsung, lima game ini bisa jadi pilihan seru.
Shin Megami Tensei 4. (Sumber: Steam)
News03 April 2025, 08:05 WIB

7 Game Action-Adventure Terbaik dengan Latar Sejarah Paling Seru

Lewat video game, kita bisa menjelajahi dunia masa lalu dengan visual menawan dan cerita yang bikin penasaran.
Far Cry Primal. (Sumber: Steam)
News02 April 2025, 20:01 WIB

5 Game Open World dengan Opening Paling Memikat

Beberapa bikin merinding karena suasananya epik, ada juga yang langsung ngegas dengan aksi spektakuler.
Game Red Dead Redemption 2. (Sumber: Shack)
News02 April 2025, 18:02 WIB

7 Game Action-Adventure Horror Terbaik, Berpetualang di Dunia Menyeramkan

Beberapa game mampu menggabungkan elemen action-adventure dan horor dengan sangat baik, memberi pengalaman tak terlupakan.
Dying Light 2 Stay Human. (Sumber: Steam)
Gadget02 April 2025, 16:01 WIB

Daftar 5 HP Harga Rp2 Jutaan Terbaik, Performa Gacor Gak Nguras Dompet

HP Rp2 jutaan dengan performa gacor, tentu saja menjadi pilihan yang paling cocok bagi kamu yang menginginkan HP baru di Lebaran 2025.
Motorola Moto G45 5G, salah satu HP Rp2 jutaan tebaik, cocok untuk lebaran 2025. (FOTO: shopee.co.id/Motorola Indonesia)
News02 April 2025, 14:03 WIB

Rekomendasi 7 Game Horror Open World Terbaik, Seremnya Kelewatan

Beberapa game horor justru menghadirkan elemen yang membuat pemain merasa waspada setiap saat.
Sons of the Forest. (Sumber: Sons of the Forest)
PC02 April 2025, 13:01 WIB

Rekomendasi 7 Game PC Terbaik yang Ajak Kamu Berpetualang Jadi Kurir

Dari menyusuri jalanan cyberpunk penuh neon, menjelajahi luar angkasa, sampai berlari melintasi gurun pasca-apokaliptik, profesi kurir dalam game bisa berubah jadi petualangan seru.
Game Elite Dangerous. (Sumber: Steam)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.