logo

Jarang Diketahui, Ini 7 Bahaya Menggunakan HP di Bawah Sinar Matahari

PembasmiBocil
Selasa 25 Februari 2025, 23:03 WIB
Ilustrasi menggunakan HP di bawah sinar matahari. (FOTO: pexels.com/George Dolgikh)

Ilustrasi menggunakan HP di bawah sinar matahari. (FOTO: pexels.com/George Dolgikh)

Indogamers.com - Menggunakan HP di bawah sinar matahari memang membuat banyak permasalahan, seperti HP menjadi lebih cepat panas karena paparan sinar matahari.

Karena itu, sangat disarankan untuk tidak menggunakan HP di bawah sinar matahari, apalafi dalam waktu yang cukup lama.

Namun masih banyak yang belum tahu jika menggunakan HP di bawah sinar matahari ini bisa menyebabkan banyak masalah yang berbahaya.

Agar tidak terjadi suatu hal yang tidak diinginkan karena tidak tahu seperti apa bahaya dari menggunakan HP di bawah sinar matahari, ada baiknya kamu untuk mengetahui apa saja bahaya dari menggunakan HP di bawah sinar matahari.

Baca Juga: Apa Sebenarnya Radiasi HP dan Bahayanya Bagi Tubuh Manusia?

Berikut sederet bahaya dari menggunakan HP dibawah sinar matahari yang masih jarang diketahui.

1. Peningkatan suhu

Salah satu bahaya dari menggunakan HP di bawah sinar matahari adalah peningkatan suhu yang sangat cepat.

Hal ini dikarenakan suhu pada HP sangat dipengaruhi oleh suhu sekitar. Penggunaan HP saat terik matahari dapat menyebabkan HP cepat panas, bahkan hingga overheating, karena pengaruh langsung dari sinar matahari.

2. Baterai cepat habis

Penggunaan HP di bawah sinar matahari juga mengakibatkan baterai HP menjadi cepat habis. Hal ini dikarenakan komponen baterai pada HP sangat rentang terhadap suhu panas yang dapat menyebabkan baterai cepat terkuras.

Baterai yang panas dapat mempengaruhi kinerja baterai secara keseluruhan, bahkan menyebabkan baterai bocor dan membengkak.

Baterai HP yang sudah mengembung ini cukup berbahaya karena bisa merusak komponen lainnya, terutama LCD HP. Satu-satunya cara untuk memperbaikinya adalah dengan mengganti baterai dengan baterai yang baru.

3. Layar sentuh tidak responsif

Bahaya selanjutnya dari menggunakan HP di bawah sinar matahari adalah layar sentuh menjadi tidak responsif.

Kaca dan logam yang digunakan pada layar HP ini dapat menyerap panas yang menyebabkan layar menjadi panas dan tidak dapat berfungsi dengan baik.

Hal ini bisa membuat sulit untuk menyentuh atau menggunakan aplikasi pada layar, bahkan mungkin menyebabkan layar menjadi tidak responsif secara keseluruhan.

4. Performa HP menurun

Bahaya lain dari menggunakan HP di bawah sinar matahari adalah performa HP menjadi lebih cepat menurun.

Hal ini dikarenakan suhu yang tiba-tiba meningkat dan menyebabkan kerusakan pada bagian internal HP, seperti System on Chip (SoC), yang membuat HP beroperasi dengan lambat atau lemot.

Oleh karena itu, disarankan untuk menggunakan ponsel di tempat yang teduh dan pastikan untuk tidak menggunakan HP di bawah sinar matahari, apalagi dalam waktu yang lama.

5. Kerusakan pada layar HP

Menggunakan HP di bawah sinar matahari juga memiliki efek berbahaya lainnya, seperti kerusakan pada layar HP.

Selain bisa membuat layar tidak responsif, penggunaan HP di bawah sinar matahari juga mengakibatkan layar HP menjadi rusak. Contohnya, kepekatan warna pada layar menurun karena komponennya bermasalah.

Atau bisa juga menyebabkan layar terangkat dari frame atau bodi HP karena lem yang digunakan mencair akibat panas yang berlebih.

6. Baterai bocor dan terbakar

Selain bisa membuat baterai cepat habis, penggunaan HP di bawah sinar matahari juga memiliki efek bahaya lainnya, yaitu membuat baterai bocor dan terbakar.

Hal ini dikarenakan peningkatan suhu pada sel baterai secara drastis sehingga baterai bisa bocor dan menimbulkan kebakaran.

Selain berbahaya pada HP karena HP menjadi rusak, masalah ini juga berbahaya bagi pengguna dan lingkungan sekitar.

7. HP mati total

Bahaya terakhir dari menggunakan HP di bawah sinar matahari adalah HP mati total. Hal ini juga berkaitan karena panas berlebih pada HP yang menyebabkan komponen mesin HP menjadi rusak.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Jangan Remehkan! Ini 4 Penyebab Power Bank Menggembung dan Potensi Bahayanya

Rabu 06 November 2024, 17:35 WIB
undefined
Gadget

Daftar HP dengan Radiasi Tinggi 2024, Bahaya Banget Nggak?

Senin 11 November 2024, 14:31 WIB
undefined
News Update
Console19 April 2025, 18:12 WIB

10 Game Nintendo Switch Paling Mudah & Seru untuk Anak-Anak

Cari game Switch yang ramah anak? Simak rekomendasi 10 game paling mudah dan menyenangkan untuk si kecil! Mulai dari petualangan santai hingga balapan seru, semua ada di sini.
10 Game Nintendo Switch Paling Mudah & Seru untuk Anak-Anak(FOTO: SwitchWorld)
Console19 April 2025, 18:06 WIB

10 Game Nintendo Switch Terbaik untuk Pemula, Pilihan Seru & Mudah Dimainkan!

Bingung memilih game Nintendo Switch untuk pemula? Simak rekomendasi 10 game terbaik yang mudah dipelajari, seru dimainkan, dan cocok untuk pemula!
10 Game Nintendo Switch Terbaik untuk Pemula, Pilihan Seru & Mudah Dimainkan!(FOTO: SwitchWorld)
Console19 April 2025, 18:00 WIB

10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan

Cari game seru buat dimainkan berdua sama pasangan? Yuk, cek 10 rekomendasi game co-op terbaik di Nintendo Switch! Mulai dari petualangan seru sampai tantangan kocak, semua ada di sini.
10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan(FOTO: SwitchWorld)
Mobile19 April 2025, 17:54 WIB

15 Game Android Offline dengan Grafik Keren di 2025 (Tanpa Wi-Fi!)

Cari game offline dengan grafis memukau buat dimainkan di Android? Simak 15 rekomendasi game high graphics terbaik di 2025 yang bisa dimainkan tanpa internet!
15 Game Android Offline dengan Grafik Keren di 2025 (Tanpa Wi-Fi!)(FOTO: GamePulse Mobile)
Reviews19 April 2025, 14:58 WIB

Review Crashlands 2, Game Santai yang Worth It Buat Kamu Mainin!

Crashlands 2 adalah game survival-craft RPG open world yang seru dan santai. Dengan dunia yang colorful, quest menarik, dan sistem crafting unik, game ini cocok buat yang suka eksplorasi sambil nge-base.
Review Crashlands 2, Game Santai yang Worth It Buat Kamu Mainin!(FOTO: bscotch.net)
News19 April 2025, 11:03 WIB

Game Basket Dunk City Dynasty Buka Pra-Registrasi untuk Asia Tenggara

Daftar sekarang dan berkontribusi terhadap hadiah peluncuran untuk semua orang.
Game basket Dunk City buka pra-registrasi untuk wilayah Asia Tenggara. (FOTO: NetEase Games)
Mobile19 April 2025, 10:03 WIB

Hadiah Spesial Paskah, ini Kode Redeem FC Mobile untuk 18 April 2018 yang Siap Diklaim

Dengan kode redeem yang dibagikan oleh EA Sport FC Mobile ini, para pemain FC Mobile bisa mendapatkan item yang berisi berbagai hadiah menarik.
kode Redeem FC Mobile. (FOTO: ea.com)
Gadget19 April 2025, 09:02 WIB

HONOR Power Meluncur: Harga dan Spesifikasi Mantap dengan Baterai Jumbo 8000 mAh

HONOR Power hadir sebagai smartphone tebaru HONOR yang menggunakan baterai super jumbo 8000 mAh.
HONOR Power, smartphone terbaru HONOR yang menggunakan baterai berkapasitas 8000 mAh. (FOTO: honor.com/cn)
Gadget19 April 2025, 08:01 WIB

Manfaat Penting dan Cara Setting Parental Control di Modem Huawei dengan Mudah

Fitur Parental Control di Modem Huawei memiliki manfaat yang sangat penting, terutama agar anak-anak bisa menyesuaikan waktu belajar dan beristirahat.
Ilustrasi fitur Parental Control di modem Huawei. (FOTO: Huawei)
E-Sport19 April 2025, 07:01 WIB

MPL ID Season 15: 5 Fakta Menarik Derby Klasik RRQ vs Evos yang Tersaji Hari Ini

Laga ini akan menjadi pertaruhan performa gemilang RRQ yang belum terkalahkan, serta kemampuan Evos sebagai salah satu tim besar di MPL ID.
Derbi klasik tersaji di match MPL ID Season 15 hari ini, Sabtu (19/42025) (FOTO: Instagram/mpl.id.official)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.