logo

3 Hero Mobile Legends Istimewa, Punya Keahlihan Healing Deres

Bimsalabimm
Minggu 26 November 2023, 20:39 WIB
Angela Mobile Legends (FOTO: Repro/Moonton)

Angela Mobile Legends (FOTO: Repro/Moonton)

Indogamers.com - Inilah 3 hero Mobile Legends yang memiliki skill healing paling deres di Land of Dawn.

Hero yang dapat melakukan healing merupakan tipe support. Hero tipe support biasanya dijadikan roamer di Land of Dawn.

Tugas role support diantaranya melindungi goldlaner di early game. Kemudian membantu tim saat team fight.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Stabilizer Listrik Termurah di Tahun 2023, Bikin Alat Listrik Jadi Awet

Selain healing, biasanya hero support dibekali kemampuan crowd control memumpuni.

Lantas, siapa saja hero support dengan skill healing terkuat di Mobile Legends? Berikut ulasannya sebagaimana dikutip Indogamers.com dari Labviral.con

1. Angela

Angela Mobile Legends

Sebagai hero support, Angela unik karena dia bisa mengendalikan salah satu rekan timnya pakai Skill Ultimate "Heartguard."

Jika skill tersebut aktif, dia bakal memberi shield, tambahan damage, serta efek penyembuhan kepada teman terpilih.

Lebih dari itu, Angela juga bisa menghasilkan efek slow, mengejutkan lawan, serta memberi damage kepada musuh.

Tak heran kalau dia sangat cocok berperan sebagai support, karena bisa membantu penyembuhan tim sembari mengganggu lawan.

2. Floryn

 

Floryn Mobile Legends

Floryn merupakan salah satu support terbaru dalam game Mobile Legends.

Dia memiliki skill healing sangat kuat, sehingga bisa menyembuhkan semua anggota tim secara bersamaan.

Opsi lain, Floryn juga mampu mengkonsentrasikan penyembuhan pada hero tertentu, sehingga efeknya lebih besar.

Dari situlah, Floryn amat layak jadi support demi menjaga HP dan kekuatan tim.

3. Estes

 

Estes Mobile Legends

Estes termasuk hero support klasik. Sosok ini punya dua skill healing, masing-masing yakni "Moonlight Immersion" dan "Blessing of Moon Goddess."

Skill 1 Estes memberi penyembuhan secara bertahap sekaligus meningkatkan damage dan kecepatan gerak satu tim.

Adapun Skill 2 memberi penyembuhan instan dalam jumlah besar kepada kolega di dekatnya.

Maka dari itu, Estes juga cocok sebagai support, karena dia bisa memberikan penyembuhan besar dalam waktu singkat.

Itulah daftar hero support Mobile Legends dengan skill healing terkuat. Dengan menggunakan hero-hero ini, kamu bisa jadi support efektif dan menjaga kesehatan tim.

Semoga bermanfaat, salam Indogamers.

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

Daftar Toko Top Up Diamond Mobile Legends Paling Terpecaya, Lengkap dengan Harga

Jumat 24 November 2023, 01:29 WIB
undefined
Mobile

5 Hero Mobile Legends Paling Populer di Mythical Glory, Hero Andalanmu Masuk?

Jumat 24 November 2023, 22:27 WIB
undefined
Mobile

5 Hero Mobile Legends Terkuat di Mode Rangked Mythical Glory

Jumat 24 November 2023, 22:43 WIB
undefined
Mobile

5 Hero Mobile Legends Paling Ditakuti di Mode Rangked Mythical Glory

Jumat 24 November 2023, 22:10 WIB
undefined
Mobile

Ini Dia Hero Mobile Legends yang Paling Jarang Dimainkan di Mode Rangked Mythical Glory, Sebelumnya OP Parah

Jumat 24 November 2023, 23:07 WIB
undefined
News Update
Mobile20 Mei 2024, 09:01 WIB

8 Kode Redeem FF Hari ini yang Masih Aktif, Senin, 20 Mei 2024, Langsung Klaim Sebelum Hangus!

Kode Redeem FF 2024 hari ini, Senin, 20 Mei 2024 yang masih aktif ada yang menarik nih guys. Seperti biasa, dengan menukarkan kode-kode yang akan dibagikan di dalam artikel ini, kamu berkesempatan mendapatkan hadiah yang enggak kaleng-kaleng.
Free Fire. (Sumber: garena.com)
Community20 Mei 2024, 08:36 WIB

Axis Esports Lab Hadir di Yogyakarta, Bikin Turnamen Mobile Legends dengan Hadiah Rp30 juta

Axis Esports Labs adalah festival offline interaktif untuk audiens muda pecinta gaming dengan sasaran enam kota di Indonesia.
Keseruan Axis Esports Lab di Kota Yogyakarta selama dua hari, 18-19 Mei 2024 (FOTO: Dok.Evos)
E-Sport20 Mei 2024, 07:50 WIB

5 Meme Kocak Aura Lolos Playoff MPL ID Season 13, Sirkelnya Udah Laen

Dua musim gagal lolos ke playoff MPL ID, Aura akhirnya menembus playoff juga di MPL ID Season 13.
Meme kocak Aura esports lolos playoff MPL ID Season 13. (FOTO: Instagram/auraesports.)
E-Sport20 Mei 2024, 07:32 WIB

5 Fakta Menarik Babak Regular Season MPL ID Season 13, Plot Twist Yawi Pamit dari Aura?

Ya, tuntas sudah babak regular season MPL ID Season 13 setelah menyelesaikan week 9 Minggu (19/5/2024).
Yawi Aura bikin kisah plot twist di MPL ID Season 13 setelah antarkan Aura ke playoff. (FOTO: Instagram/mpl.id.official)
E-Sport20 Mei 2024, 07:08 WIB

Klasemen Akhir Regular Season MPL ID Season 13, Comeback Stronger yang Gak Lolos Playoff

Setelah melewati pergulatan panjang selama 9 minggu atau week 9, MPL ID Season 13 akhirnya menyelesaikan babak regular season.
Potret suka cita fans MPL ID Season 13 di MPL Arena. (FOTO: Moonton)
E-Sport20 Mei 2024, 06:48 WIB

RRQ Jadi Tim Terakhir Lolos Playoff MPL ID Season 13, Ini Ungkapan Haru Mereka

Dua kemenangan yang didapat RRQ di week 9 atau week penentu langkah playoff menjadi kunci keberhasilan RRQ lolos ke playoff.
RRQ Hoshi jadi tim terakhir yang lolos ke playoff MPL ID Season 13. (FOTO: Moonton)
News19 Mei 2024, 20:36 WIB

UGM Juara Esport Campus Leader 2024 Setelah Kalahkan UTY

Universitas Gadjah Mada (UGM) berhasil meraih gelar juara kompetisi Esport Campus Leader (ECL) 2024 setelah mengalahkan Universitas Teknologi Yogyakarta (UTY) dengan skor 3-0.
UGM Esports juara ECL 2024. (Foto: Yoan/Indogamers)
Guides19 Mei 2024, 20:01 WIB

Cara Mengaktifkan Kembali Kartu Telkomsel yang Sudah Mati Secara Online

Mengaktifkan kembali atau reaktivasi kartu Telkomsel, bisa kamu lakukan secara online dengan cara seperti berikut.
Ilustrasi penggunaan kartu SIM Telkomsel (FOTO: Flip.id)
E-Sport19 Mei 2024, 19:38 WIB

Perjalanan Tim UTY & UGM Tembus Final Esport Campus Leader 2024

Final kompetisi Esport Campus Leader (ECL) 2024 mempertemukan Tim UTY Esports vs UGM Esports, Minggu (19/05/2024).
Final ECL 2024 mempertemukan UTY Esports vs UGM Esports, Minggu (19/05/2024).
Gadget19 Mei 2024, 19:02 WIB

3 Cara Mudah Membaca Pesan WhatsApp tanpa Perlu Membukanya

Untuk melihat pesan WhatsApp tanpa membuka pesannya sebenarnya cukup mudah dilakukan seperti langkah berikut.
Ilustrasi WhatsApp (FOTO: pinterest.com)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.