logo

Honkai: Star Rail 1.6 Hadir, Ada 3 Karakter Baru

HimawariLee
Senin 01 Januari 2024, 14:56 WIB
Karakter terbaru Honka: Star Rail 1.6 (FOTO: Yahoo News Singapore)

Karakter terbaru Honka: Star Rail 1.6 (FOTO: Yahoo News Singapore)

Indogamers.com - HoYoVerse telah meluncurkan Honkai Star Rail 1.6 pada Rabu (27/12/2023) lalu. Dalam pembaruan ini, pengembang game Genshin Impact mengenalkan dua karakter "bintang lima" baru, yakni "Ruan Mei" dan "Dr. Ratio".

Selain kehadiran Ruan Mei dan Dr. Ratio, versi 1.6 Honkai Star Rail juga memperkenalkan karakter baru "bintang empat" lainnya bernama "Xueyi".

Selain karakter baru, update Honkai Star Rail 1.6 juga memuat sejumlah konten tambahan, termasuk area baru bernama "Seclusion Zone" yang merupakan stasiun luar angkasa terlarang, serta alur cerita utama baru (Trailblazer Story) "The Blue - Crown of the Mundande and Divine".

Baca Juga: Kinerja Dapur Pacu dan Kualitas Kamera Tecno Spark 20 dan 20C, Masih Aman untuk Game Ringan

Terdapat pula beberapa event baru yang dapat diakses untuk memperoleh Stellar Jade secara gratis dalam game, seperti "Critter Pick", "Virtual Scentventure", "Proposal from Dr. Ratio", senjata baru (Light Cones) seperti "Past Self in Mirror" dan "Baptism of Pure Thought", dan berbagai lainnya.

Untuk menikmati konten baru ini, pemain dapat memperbarui aplikasi Honkai Star Rail mereka ke versi 1.6. Cara melakukan pembaruan ini tertera sebagai berikut:

Ruan Mei

Ruan Mei

Ruan Mei merupakan seorang karakter perempuan dengan elemen es (Ice) dan mengikuti "jalur" atau Path "Harmony". Ini berarti kemampuan (skill) yang dimiliki Ruan Mei lebih cenderung Support, membantu rekan tim untuk mengalahkan musuh lebih efisien.

Secara spesifik, berbagai skill yang dimiliki Ruan Mei dapat meningkatkan atribut karakter lain dalam timnya.

Beberapa atribut yang ditingkatkan termasuk "Weakness Break Efficiency", "Speed", dan "All-Type Res Penetration".

"Weakness Break Efficiency" menentukan kecepatan karakter dalam menghancurkan titik kelemahan musuh.

"Speed" meningkatkan kecepatan karakter, sedangkan "All-Type Res Penetration" meningkatkan ketahanan karakter terhadap efek negatif (Debuff) dari musuh.

Baca Juga: 3 Aplikasi Pantau Kemacetan Lalu Lintas Gratis Beserta Kelebihannya, Perjalanan Liburan Jadi Lancar Jaya

Dr. Ratio

Dr. Ratio

Sementara Dr. Ratio, berbeda dengan Ruan Mei, merupakan karakter DPS yang fokus menyerang satu musuh dengan efek pengurangan "nyawa" alias damage besar.

Dr. Ratio adalah karakter laki-laki dengan elemen magis (Imaginary) dan mengikuti Path "Hunt". Karakter ini bertugas untuk mengeliminasi musuh-musuh yang dihadapi.

Kemampuan Dr. Ratio meningkatkan status atribut "Critical Rate" dan "Critical Damage".

"Critical Rate" dan "Critical Damage" bertujuan meningkatkan serangan yang dihasilkan kepada musuh. Semakin tinggi angka Critical Rate dan Critical Damage, semakin besar pula damage yang dihasilkan.

Baca Juga: 2 Kelebihan Utama Vivo Y100i Power Dibanding Vivo Y100i

Xueyi

Xueyi

Xueyi sebenarnya sudah meninggal, namun yang akan dimainkan adalah jiwa-nya yang ditempatkan dalam tubuh boneka oleh Komisi Sepuluh Penguasa, memungkinkannya untuk kembali ke dunia orang hidup dan melaksanakan tugasnya.

Xueyi muncul pertama kali dalam petualangan sampingan Dan Heng bersama Luocha dan Sushang selama munculnya Kebangkitan Ambrosial Arbor. Dia juga digambarkan bersama Xueyi dalam Light Cone 'Di Bawah Langit Biru' dan 'Kembali ke Kegelapan'.

Xueyi menggunakan elemen Quantum dan mengikuti Path "Destruction", memberikan kerusakan besar kepada banyak musuh namun memiliki kekurangan tertentu.

Kemampuan Xueyi berfokus pada efek damage, khususnya pemberian efek negatif (Debuff) kepada musuh.

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Reviews

Harga dan Spesifikasi Powerbank Anker PowerCore 335 yang Menawarkan Kapasitas 20.000mAh

Kamis 28 Desember 2023, 11:25 WIB
undefined
Gadget

Siap-siap Meluncur di Awal 2024, Ini Spesifikasi Lengkap dan Harga Tecno Spark 20 dan 20C

Kamis 28 Desember 2023, 14:13 WIB
undefined
Gadget

4 Kelebihan Powerbank Anker PowerCore 335, Salah Satunya Mampu Isi Daya Baterai 3 Perangkat Bersamaan

Kamis 28 Desember 2023, 12:26 WIB
undefined
Gadget

Huawei Nova 12 Ultra Dirilis, Cek Spesifikasi Lengkap dan Harganya

Kamis 28 Desember 2023, 14:39 WIB
undefined
Gadget

Kinerja Dapur Pacu dan Kualitas Kamera Tecno Spark 20 dan 20C, Masih Aman untuk Game Ringan

Kamis 28 Desember 2023, 15:06 WIB
undefined
News Update
Mobile26 Maret 2025, 06:00 WIB

Kamu Harus Tahu! Ini 4 Sisi Lain Game PUBG yang Jarang Diketahui

Siapa sangka, di balik ketegangan dan aksi tembak-menembak yang seru, PUBG menyimpan beberapa sisi unik yang jarang diketahui pemain.
Team Deathmatch. (Sumber: PUBG)
Lifestyle26 Maret 2025, 05:05 WIB

Cara Beli Tiket Kereta Api untuk Arus Balik Lebaran 2025

Untuk membeli tiket KA aus balik Lebaran 2025, ada beberapa cara yang bisa digunakan seperti berikut.
Ilustrasi cara pesan tiket KA untuk arus balik Lebaran 2025 (FOTO: booking.kai.id)
Lifestyle25 Maret 2025, 22:15 WIB

Pelajar dan Mahasiswa Paling Banyak Ngegame, Habiskan Rata-rata 4 Jam Sehari

Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII) mencatat bahwa mayoritas konsumen game online (42,23%) menghabiskan lebih dari 4 jam per hari untuk bermain.
Ilustrasi bermain mobile game. (FOTO: freepik)
Lifestyle25 Maret 2025, 22:01 WIB

5 Dampak Buruk Bermain Game Online, Gangguan Mental sampai Bikin Candu

Sudah banyak kasus terjadi akibat game online. Beberapa di antaranya adalah gangguan mental sampai kecanduan.
Ilustrasi bermain game online. (FOTO: freepik)
Gadget25 Maret 2025, 21:02 WIB

Rekomendasi 3 Laptop dengan Fitur Bypass Charging

Laptop dengan fitur bypass charging ini sangat membantu untuk membuat baterai laptop memiliki usia pakai lebih lama.
Asus ROG Zephyrus G14, salah satu laptop dengan fitur bypass charging. (Sumber: ROG ASUS)
Gadget25 Maret 2025, 20:05 WIB

Rekomendasi MiFi All Operator yang Cocok Menemani Mudik Lebaran 2025, Online Terus Sepanjang Perjalanan

Dengan MiFi All Operator ini kamu bisa berbagi koneksi internet dengan orang lain selama perjalanan mudik Lebaran 2025.
UPCAM MiFi, salah satu MiFi terbaik yang cocok digunakan selama perjalanan mudik Lebaran 2025. (FOTO: shopee)
News25 Maret 2025, 20:04 WIB

Bocoran Terbaru Qualcomm Snapdragon 8s Elite Bocor, Gunakan Fabrikasi 4nm?

Qualcomm Snapdragon 8s Elite yang bocorannya telah beredar ini dikabarkan akan hadir sebagai prosesor mid-end.
Bocoran terbaru Snapdragon 8s Elite (FOTO: 91mobiles)
PC25 Maret 2025, 19:04 WIB

Mengulik Kapan Silent Hill f Rilis, Panduan Pre-Order, dan Spesifikasi PC untuk Memainkannya

Game Silent Hill f menjadi sorotan karena atmosfernya mengerikan dan ceritanya digarap oleh Ryukishi07, penulis visual novel legendaris.
Game Silent Hill f. (Sumber: Konami)
Gadget25 Maret 2025, 18:04 WIB

Jaminan Murah dan Berkualitas, Ini 4 Rekomendasi HP Xiaomi dengan NFC

HP dengan fitur NFC tentu saja sangat membantu dalam berbagai aktivitas digital para penggunanya.
POCO M6, salah satu HP Xiaomi murah dan berkualitas yang memiliki fitur NFC. (FOTO: Xiaomi)
Guides25 Maret 2025, 17:42 WIB

5 Hero Counter Untuk Hero Kalea Mobile Legends, si Pendatang Baru yang Cukup Kuat

Untuk menghadapi Kalea, penting untuk memilih hero yang memiliki kemampuan anti-crowd control atau mekanisme kuat.
Hero Kalea vs Hero Zilong (FOTO: Indogamers.com/dokumen)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.