logo

6 Hero Mobile Legends dengan Skin Paling Banyak, Favoritmu Ada Nggak?

RA_Majid
Sabtu 09 Maret 2024, 15:02 WIB
Hero Mobile Legends. (Sumber: Reddit)

Hero Mobile Legends. (Sumber: Reddit)

Indogamers. com - Setelah bertahun-tahun dirilis, beberapa hero di Mobile Legends kini punya koleksi skin berlimpah.

Hingga awal 2024 saja, sudah ada 700 skin dan 123 hero. Berikut deretan hero Mobile Legends dengan jumlah skin terbanyak.

1. Miya (11 Skin)

Hero Miya Mobile Legends. (Sumber: Moonton)

Sebagai maskot dan hero tertua, Miya duduk di posisi puncak dengan koleksi 11 skin.

Berikut daftar skin milik Miya:

  • Burning Bow (Elite)

  • Christmas Carnival (Edisi Natal)

  • Captain Thorns (Starlight)

  • Honor (Terbatas)

  • Modena Butterfly (Legend)

  • Sweet Fantasy (Valentine)

  • Suzuhime (Special)

  • Jungle Ranger (Skin S18)

  • Moon Priestess (Skin Anniversary ke-5 MLBB)

  • Doom Catalyst (Collector)

  • Atomic Pop (Atomic MLBB Allstar)

2. Chou (11 Skin)

Chou Kolaborasi KOF - Skin Iori Yagami. (Sumber: JETE X)

Sejak dirilis pada akhir 2015, Chou juga sudah mengumpulkan 11 skin.. Berikut daftar skin Chou di Mobile Legends:

  • Hip-hop Boy (Normal)

  • Dragon Boy (Epic)

  • King of Muay Thai (Elite)

  • Furious Tiger (Special)

  • Iori Yagami (King of Fighters)

  • Go Ballistic (Starlight)

  • Thunderfist (Dawning Stars)

  • STUN Chou (STUN)

  • Dragon Shiryu (Saint Seiya)

  • Libra Shiryu (Saint Seiya)

  • ECHO (Champion M4)

Baca Juga: 10 Strategi Paling Populer di Mobile Legends yang Jadi Kunci Kemenangan

3. Fanny (10 Skin)

Hero Fanny Mobile Legends. (Sumber: Moonton)

Fanny, hero yang sering menjadi pilihan di META Assassin, telah mengumpulkan total 10 skin.

Meski dirilis pada tahun 2016, Fanny tetap relevan dan menarik bagi banyak pemain.

Berikut daftar skin Fanny:

  • Campus Youth (Elite)

  • Punk Princess (Skin S3)

  • Skylark (Epic)

  • Royal Cavalry (Starlight)

  • Lifeguard (Musim Panas)

  • Ranger (Lightborn)

  • Christmas Carnival (Edisi Natal)

  • Imperial Warrior (Skin S22)

  • Blade of Kibou (The Aspirants)

  • Heart Afloat (Valentine)

4. Zilong (10 Skin)

Hero Zilong Mobile Legends. (Sumber: Moonton)

Zilong, salah satu hero generasi pertama, juga mengoleksi 10 skin berbeda. Meski telah berusia hampir 8 tahun, Zilong tetap jadi favorit banyak pemain.

Berikut daftar skin Zilong:

  • Elite Warrior (Elite)

  • Glorious General (Epic)

  • Eastern Warrior (Starlight)

  • Blazing Lancer (Elite)

  • Changbanpo Commander (Epic)

  • Christmas Carnival (Edisi Natal)

  • Loyal Spear (Skin S19)

  • Summer Waves (Musim Panas)

  • Empyrian Paladin (Collector)

  • Storm Rider (515)

Baca Juga: 10 Strategi Paling Populer di Mobile Legends yang Jadi Kunci Kemenangan

5. Lancelot (10 Skin)

Hero Lancelot Mobile Legends. (Sumber: Moonton)

Lancelot, dengan skill Assassin mematikan, memiliki 10 skin. Sejak debut mulai 2017, Lancelot kian menonjol di medan tempur.

Berikut daftar skin Lancelot:

  • Masked Knight (Normal)

  • Christmas Carnival (Edisi Natal)

  • Royal Matador (Epic)

  • Dark Earl (Starlight)

  • Pisces (Zodiac)

  • Floral Knight (Epic)

  • Swordmaster (Dawning Stars)

  • Bren Esports (Champion Skin M2)

  • Empyrean Flame (Dragon Tamer)

  • Marquess of Blades (Elite)

6. Gusion (10 Skin)

Hero Gusion Mobile Legends. (Sumber: Moonton)

Gusion diperkenalkan pada awal tahun 2018 dan sekarang dia memiliki 10 skin. Berikut daftar skin milik hero tersebut:

  • Moonlight Sonata (Normal)

  • Hairstylist (Elite)

  • Cyber Ops (Starlight)

  • Dangerous Liaison (Special Valentine)

  • Emperor Scorpion (VENOM)

  • K’ (King of Fighters)

  • Cosmic Gleam (Legend)

  • Night Owl (Collector)

  • Soul Revelation (Epic)

  • Dimension Walker (11.11)

Itulah beberapa hero game Mobile Legends dengan koleksi skin terbanyak. Apakah hero favoritmu masuk dalam daftar?

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

5 Kesamaan Hero Tank dan Support di Mobile Legends yang Jarang Pemain Sadari

Jumat 08 Maret 2024, 16:10 WIB
undefined
Guides

Tetap Tenang, Ketahui 7 Cara Mudah Menjaga Koneksi Tidak Lag di Mobile Legends

Jumat 08 Maret 2024, 17:34 WIB
undefined
Mobile

Ini Dia Bocoran Chip Mobile Legends, Hero Baru yang akan Segera Rilis

Kamis 07 Maret 2024, 19:34 WIB
undefined
Infografis

6 Hero Paling Cantik di Mobile Legends yang Jadi Favorit Pemain

Jumat 08 Maret 2024, 10:26 WIB
undefined
Mobile

5 Hero yang Dapat Buff dalam Update Terbaru Mobile Legends, Siapa Paling OP?

Jumat 08 Maret 2024, 21:13 WIB
undefined
News Update
E-Sport21 Mei 2024, 08:33 WIB

Team RRQ Umumkan Bergabungnya Cahya 'Monyet' Nugraha di Divisi Valorant, Pemuda Bali Berumur 18 Tahun

Cahya, yang berasal dari Bali ini, mengatakan jika ia sangat senang sekali bisa bergabung bersama Team RRQ.
Team RRQ umumkan bergabungnya Cahya Monyet Nugraha (FOTO: Dok. Team RRQ)
Infografis21 Mei 2024, 08:09 WIB

Top 5 Hero Paling Ditakuti Sepanjang Reguler Season MPL ID Season 13

Sejumlah Hero Mobile Legends menjadi ancaman dan paling sering di ban selama perhelatan MPL ID Season 13 hingga Minggu ke -6. Hero-hero ini seringkali dianggap bakalan menyusahkan jika dilepas.
Top 5 Hero Paling Ditakuti Sepanjang Reguler Season MPL ID Season 13 (FOTO: Schnix)
E-Sport21 Mei 2024, 07:16 WIB

PT Pos Indonesia Gelar Kompetisi Esport Microsoft Excel, Juaranya Dikirim ke Las Vegas

Kejuaraan esport yang digelar dalam rangka hari ulang tahun PT Pos Indonesia ke-278 tersebut memberikan kesempatan keren bagi pemenangnya.
Ilustrasi kejuaraan dunia esport Microsoft Excel. (FOTO: fmworldcup.com)
E-Sport21 Mei 2024, 06:36 WIB

5 Fakta Menarik Point Arena PT Pos Indonesia, Ubah Aset Gedung Tua jadi Titik Kumpul Pelaku e-Sport

PT Pos Indonesia (persero) melakukan terobosan untuk memanfaatkan aset gedungnya agar lebih memiliki manfaat.
Potret fasilitas dan ruangan di Point Arena yang dimiliki PT Pos Properti, anak usaha PT Pos Indonesia. (FOTO: Instagram/pointarena.id)
News21 Mei 2024, 05:17 WIB

5 Game Android yang Mirip Sakura School Simulator

Berikut daftar game Android yang menawarkan pengalaman serupa dengan Sakura School Simulator.
Sakura School Simulator. (FOTO: Instagram.com/@Sakuraschoolsimulator178)
News20 Mei 2024, 21:10 WIB

Film Live Action Legend of Zelda Bakal Kolaborasi Intens dengan Penciptanya, Pastikan Setia dengan Akar Gamenya

The Legend of Zelda, salah satu waralaba video game paling dicintai, akan diadaptasi menjadi film live-action. Proyek ini dikembangkan dengan berkolaborasi secara intens dengan Shigeru Miyamoto, pencipta jenius di balik seri ini.
Film Live Action Legend of Zelda Bakal Kolaborasi Intens dengan Penciptanya, Pastikan Setia dengan Akar Gamenya (FOTO: dicebreaker.com)
Gadget20 Mei 2024, 21:00 WIB

3 Pengganti SIM Card Ejector yang Gampang Ditemukan di Rumah, Alternatif saat SIM Card Ejector Rusak atau Hilang

Saat SIM Card ejector patah atau hilang, kamu bisa menggantinya dengan benda lain sebagai alternatif sementara.
Ilustrasi SIM Card ejector pada smartphone (FOTO: shopee)
News20 Mei 2024, 20:53 WIB

The Official Stardew Valley Cookbook, Hadirkan Cita Rasa dalam Game ke Meja Makan Kamu

Penggemar Stardew Valley kini bisa merasakan cita rasa dari permainan favorit mereka di dunia nyata dengan hadirnya "The Official Stardew Valley Cookbook."
The Official Stardew Valley Cookbook (FOTO: Amazon)
Guides20 Mei 2024, 20:02 WIB

Cara Eksport dan Import World di Minecraft Education Edition

Berikut panduan lengkap cara mengelola world di game Minecraft Education, termasuk cara import dan export.
Minecraft Education Edition. (Sumber: Minecraft)
News20 Mei 2024, 19:10 WIB

Spesifikasi Minimal Main Minecraft 1.20 di Android dan iOS Lengkap dengan Rekomendasi Smartphone

Berikut informasi spesifikasi minimal dan rekomendasi smartphone atau HP untuk bermain Minecraft 1.20 di Android dan iOS.
Game Minecraft. (Sumber: Minecraft)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.