logo

Sempat Hype Abis, Game Moba Marvel Super War Resmi Ditutup

Molsky
Jumat 19 April 2024, 13:35 WIB
Marvel Super War. (Sumber: Marvel Super War)

Marvel Super War. (Sumber: Marvel Super War)

Indogamers.com - Masih ingat dengan game Marvel Super War yang bisa dimainkan di iOS dan Android? Dulunya, game yang dikembangkan oleh NetEase ini sempat hype abis saat awal-awal dirilis tahun 2019.

Namun kini setelah kurang lebih empat tahun berlalu, game yang terinspirasi dari film-film Marvel tersebut membuat keputusan yang mengagetkan.

Pasalnya, Marvel Super War resmi ditutup sehingga penggemar tidak akan lagi bisa memainkan keseruannya.

Baca Juga: Pernyataan Resmi Bountee Esports Usai Pemainnya Terbukti Lakukan Match Fixing

"Karena adanya penyesuaian dalam pengembangan game dan strategi pengoperasian kami, layanan MARVEL Super War dijadwalkan berakhir pada 27 Juni 2024," demikian pengumuman resmi dikutip Indogamers.com pada Jumat, 19 April 2024.

Melalui pengumuman tersebut, NetEase mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua orang yang telah mendukung game mobile MARVEL Super War. Adapun tahapan penghentian operasional game ini terdiri dari:

1. 18 April 2024: Semua portal pengunduhan platform akan ditutup. Pengamat tidak dapat lagi mengunduh game tersebut, dan pembelian dalam game serta pendaftaran pengguna baru akan ditangguhkan.

2. 18 Juli 2024: Penghentian resmi pengoperasian game dan penutupan server game.

Baca Juga: Riot Games Resmi Hapus Wilayah APAC dari Scene Esports Wild Rift League

"Perlu diketahui bahwa setelah server game ditutup, semua data akun dan informasi karakter dalam game, termasuk namun tidak terbatas pada data karakter, pahlawan, penampilan, dan item, akan dihapus sepenuhnya," tambah NetEase.

Meski begitu, MARVEL Super War masih akan memberikan penawaran menarik yakni aktivitas serupa agar pemain bisa menikmati periode terakhir permainan.

"Setelah pemeliharaan tanggal 18 April 2024, semua pemain dapat menggunakan semua pahlawan dan skin di semua mode permainan (pahlawan yang tidak terkunci masih tidak dapat digunakan dalam mode peringkat)," ujar pengembang.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Console

Cara Klaim Game Gratis Marvel Guardians of The Galaxy di EGS, Buruan Waktu Terbatas!

Minggu 07 Januari 2024, 09:27 WIB
undefined
News

Marvel Dirumorkan Sedang Garap Game Multiplayer Berjudul Marvel Rivals

Rabu 27 Maret 2024, 09:53 WIB
undefined
Console

Daftar 19 Superhero yang akan Masuk dalam Game Marvel Rivals

Rabu 27 Maret 2024, 10:20 WIB
undefined
News Update
Console24 November 2024, 16:00 WIB

Raja Para Monster, Ini 4 Game tentang Godzilla Terbaik yang Pernah Dirilis

Godzilla, sang "Raja Para Monster," telah menjadi ikon budaya pop selama beberapa dekade.
Godzilla. (Sumber: PlayStation)
Console24 November 2024, 15:00 WIB

5 Kolaborasi Fortnite yang Paling Mengejutkan, Pernah Nyobain?

Fortnite telah menjadi lebih dari sekadar game Battle Royale
Fortnite Battle Royale (Foto: Fortnite)
Console24 November 2024, 13:00 WIB

Godzilla akan Hadir di Fortnite! Ini Kejutan yang Bisa Kita Harapkan

Fortnite kembali mengejutkan komunitas pemainnya dengan kebocoran besar: Godzilla, sang "Raja Para Monster,"
Godzilla x Fortnite. (Sumber: Twitter.com/@ShiinaBR)
Console24 November 2024, 10:45 WIB

Rockstar Games Janjikan Kejutan Grand Theft Auto VI yang Memukau untuk Penggemar

Grand Theft Auto VI (GTA VI) terus menjadi salah satu game paling dinantikan dalam sejarah industri game.
GTA 6. (Sumber: Rockstar Games)
Console24 November 2024, 09:23 WIB

Gamers Senior Wajib Merapat! Fortnite Balikin Konten Lama yang Sangat Menggoda

Epic Games secara resmi mengumumkan bahwa mekanik ikonik Double Pump akan kembali ke Fortnite
Fortnite OG hadirkan peta asli. (FOTO: Epic Games)
Console24 November 2024, 09:02 WIB

Gaskeun Guys! Game Klasik Donkey Kong Land Tersedia di Nintendo Switch Online

Donkey Kong Land, salah satu game klasik Game Boy, kini resmi bergabung dalam katalog retro di Nintendo Switch Online
Donkey Kong Land. (Sumber: Nintendo)
PC24 November 2024, 08:50 WIB

4 Fitur Utama Edge Game Assist Microsoft, Panduan Praktis saat Bermain Game PC

Microsoft memperkenalkan fitur baru bernama Edge Game Assist, sebuah inovasi
Ilustrasi Game PC (FOTO: Pexels/Julia M Cameron)
Gadget24 November 2024, 06:56 WIB

3 Laptop Advan Terbaik di 2024, Spesifikasi Mewah Harga Murah

Advan menjadi salah satu pilihan terbaik saat kamu membutuhkan laptop terbaik di tahun 2024.
Advan AI Gen Ultra (FOTO: tokopedia.com)
Gadget23 November 2024, 22:01 WIB

Windows 365 Link: Spesifikasi, Harga dan Kelebihan PC Mini Berbasis Cloud Terbaru dari Microsoft

Microsoft menghadirkan perangkat terbarunya, PC mini berbasis cloud yang bernama Windows 365 Link.
Windows 365 Link (FOTO: microsoft)
Gadget23 November 2024, 21:04 WIB

Rekomendasi 5 VGA Card Termurah dan Berkualitas, Cocok untuk Bermain Game

Penggunaan VGA Card pada laptop dan PC membuat gambar yang dihasilkan akan jauh jadi lebih jernih dan jelas.
VVGA termurah berkualitas, Asrock Radeon RX 6600 Challenger (Sumber: asrock.com) (FOTO: asrock.com)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.