logo

5 Game Memasak Offline Terbaik yang Wajib Dicoba

Malik Ibnu Zaman
Selasa 02 Juli 2024, 09:15 WIB
Cooking Fever (FOTO: Cooking Fever)

Cooking Fever (FOTO: Cooking Fever)

Indogamers.com - Game memasak adalah salah satu genre yang cukup populer. Meskipun tidak sepopuler genre lain seperti game aksi atau MOBA, game memasak digemari karena menyajikan visual makanan yang menarik dan lezat.

Selain itu, game ini bisa dimainkan dengan cepat, sehingga cocok untuk mengisi waktu luang.

Ingin tahu tentang game memasak yang dapat dimainkan tanpa koneksi internet? Berikut 5 game memasak offline:

Baca Juga: 10 Game Android Offline Terbaik Juni 2024

1. Cooking Fever

Cooking Fever adalah contoh game serba cepat di mana pemain harus mengelola waktu dengan cermat. Di game memasak ini, kamu berperan sebagai pemilik restoran yang harus memenuhi pesanan beragam pengunjung. Semakin banyak pengunjung datang dan semakin cepat mereka datang, semakin penting kamu menyiapkan makanan dengan cepat sebelum mereka pergi.

Game ini menawarkan berbagai jenis makanan yang harus kamu sajikan, dan dengan lebih dari 300 level, Cooking Fever memastikan kamu tidak akan cepat bosan.

Baca Juga: 5 Game Android yang Mirip Sakura School Simulator

2. Good Pizza, Great Pizza

Good Pizza, Great Pizza adalah game yang sangat menenangkan dengan gaya visual yang terasa seperti digambar tangan, menciptakan suasana yang nyaman bagi pemain. Efek suara dalam game ini juga sangat menghibur.

Tujuan dari Good Pizza, Great Pizza sederhana namun tetap menantang. Kamu bertugas membuat pizza sambil mempertimbangkan stok keju agar bisnis pizza tetap berjalan lancar.

Game ini menawarkan lebih dari 80 pengunjung dengan pesanan yang beragam. Pengguna iOS juga dapat menikmati stiker bertema pizza yang dapat digunakan di iMessage.

Baca Juga: 7 Game Android Gratis Terbaik 2024, Cocok Dimainkan Bareng Saudara di Momen Lebaran Nih!

3. Bakery Empire

Bagi yang menyukai makanan manis, kalian bisa merasakan kesenangan bermain My Bakery Empire. Game ini menawarkan berbagai mini game memasak di mana kamu dapat membuat kue, eclair, pastry, dan hidangan manis lainnya. Visualnya berwarna-warni dan sangat menarik.

4. Food Truck Chef

Seperti game memasak cepat lainnya, Food Truck Chef menguji kemampuan manajemen waktu dan fokus pemain agar makanan tidak terlalu matang. Game ini menawarkan berbagai macam hidangan mulai dari pasta yang harus kamu hidangkan sebelum mencapai level berikutnya.

Visualnya menarik karena kamu dapat membawa truk makananmu untuk memasak di lokasi-lokasi berbeda. Pemain juga dapat menghias truk makanan mereka sesuai dengan selera masing-masing untuk menambah keseruan.

5. Selera Nusantara: Chef Story

Selera Nusantara: Chef Story adalah game memasak karya anak bangsa! Di game ini, kamu akan menyajikan berbagai hidangan khas Nusantara, seperti pecel lele, nasi goreng, sate, ketupat, martabak, dan banyak lagi. Babak baru juga ditambahkan secara berkala.*

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

Cara Memainkan Game Android dengan Google Play Games di PC Windows

Kamis 23 November 2023, 18:08 WIB
undefined
News

Inilah 5 Game Android Bertemakan Indonesia

Selasa 01 Desember 2015, 00:00 WIB
undefined
News

Dana Siluman: Game Android Dengan Ahok Sebagai Tokoh Utamanya

Minggu 03 Mei 2015, 00:00 WIB
undefined
News

Awas! Puluhan Game Android di Playstore Terjangkit Virus Trojan!

Sabtu 02 April 2016, 00:00 WIB
undefined
News

Deretan Game Android Offline Tahun 2017

Senin 02 Januari 2017, 00:00 WIB
undefined
News Update
Console19 April 2025, 18:17 WIB

10 Game Non-Nintendo Terbaik di Switch yang Wajib Kamu Mainkan

Cari rekomendasi game keren di Nintendo Switch yang bukan buatan Nintendo? Simak 10 game terbaik seperti Hades, Stardew Valley, dan Persona 5 Royal!
10 Game Non-Nintendo Terbaik di Switch yang Wajib Kamu Mainkan (FOTO: SwitchWorld)
Console19 April 2025, 18:12 WIB

10 Game Nintendo Switch Paling Mudah & Seru untuk Anak-Anak

Cari game Switch yang ramah anak? Simak rekomendasi 10 game paling mudah dan menyenangkan untuk si kecil! Mulai dari petualangan santai hingga balapan seru, semua ada di sini.
10 Game Nintendo Switch Paling Mudah & Seru untuk Anak-Anak(FOTO: SwitchWorld)
Console19 April 2025, 18:06 WIB

10 Game Nintendo Switch Terbaik untuk Pemula, Pilihan Seru & Mudah Dimainkan!

Bingung memilih game Nintendo Switch untuk pemula? Simak rekomendasi 10 game terbaik yang mudah dipelajari, seru dimainkan, dan cocok untuk pemula!
10 Game Nintendo Switch Terbaik untuk Pemula, Pilihan Seru & Mudah Dimainkan!(FOTO: SwitchWorld)
Console19 April 2025, 18:00 WIB

10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan

Cari game seru buat dimainkan berdua sama pasangan? Yuk, cek 10 rekomendasi game co-op terbaik di Nintendo Switch! Mulai dari petualangan seru sampai tantangan kocak, semua ada di sini.
10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan(FOTO: SwitchWorld)
Mobile19 April 2025, 17:54 WIB

15 Game Android Offline dengan Grafik Keren di 2025 (Tanpa Wi-Fi!)

Cari game offline dengan grafis memukau buat dimainkan di Android? Simak 15 rekomendasi game high graphics terbaik di 2025 yang bisa dimainkan tanpa internet!
15 Game Android Offline dengan Grafik Keren di 2025 (Tanpa Wi-Fi!)(FOTO: GamePulse Mobile)
Reviews19 April 2025, 14:58 WIB

Review Crashlands 2, Game Santai yang Worth It Buat Kamu Mainin!

Crashlands 2 adalah game survival-craft RPG open world yang seru dan santai. Dengan dunia yang colorful, quest menarik, dan sistem crafting unik, game ini cocok buat yang suka eksplorasi sambil nge-base.
Review Crashlands 2, Game Santai yang Worth It Buat Kamu Mainin!(FOTO: bscotch.net)
News19 April 2025, 11:03 WIB

Game Basket Dunk City Dynasty Buka Pra-Registrasi untuk Asia Tenggara

Daftar sekarang dan berkontribusi terhadap hadiah peluncuran untuk semua orang.
Game basket Dunk City buka pra-registrasi untuk wilayah Asia Tenggara. (FOTO: NetEase Games)
Mobile19 April 2025, 10:03 WIB

Hadiah Spesial Paskah, ini Kode Redeem FC Mobile untuk 18 April 2018 yang Siap Diklaim

Dengan kode redeem yang dibagikan oleh EA Sport FC Mobile ini, para pemain FC Mobile bisa mendapatkan item yang berisi berbagai hadiah menarik.
kode Redeem FC Mobile. (FOTO: ea.com)
Gadget19 April 2025, 09:02 WIB

HONOR Power Meluncur: Harga dan Spesifikasi Mantap dengan Baterai Jumbo 8000 mAh

HONOR Power hadir sebagai smartphone tebaru HONOR yang menggunakan baterai super jumbo 8000 mAh.
HONOR Power, smartphone terbaru HONOR yang menggunakan baterai berkapasitas 8000 mAh. (FOTO: honor.com/cn)
Gadget19 April 2025, 08:01 WIB

Manfaat Penting dan Cara Setting Parental Control di Modem Huawei dengan Mudah

Fitur Parental Control di Modem Huawei memiliki manfaat yang sangat penting, terutama agar anak-anak bisa menyesuaikan waktu belajar dan beristirahat.
Ilustrasi fitur Parental Control di modem Huawei. (FOTO: Huawei)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.